Liga 1 2023/2024

Robi Darwis Berharap Bisa Bantu Dongkrak Posisi Dewa United FC

Robi Darwis berpotensi debut saat Dewa United dijamu Persik Kediri, Sabtu (2/12).
Frengky AruanFrengky Aruan - Kamis, 30 November 2023
Robi Darwis Berharap Bisa Bantu Dongkrak Posisi Dewa United FC
Robi Darwis akan bantu Dewa united FC di putaran kedua Liga 1 2023/2024. (Dewa United FC)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Robi Darwis berharap bisa membantu Dewa United FC di putaran kedua Liga 1 2023/2024. Setidaknya membawa Dewa United FC berada di posisi yang lebih baik.

Dewa United FC kini berada di tangga ke-11. Itu setelah mengumpulkan 25 poin dari 20 pertandingan.

Ya, saya tahu sekarang Dewa United FC masih ada di papan tengah. Tapi saya pribadi berharap bisa berkontribusi sehingga posisi tim di klasemen bisa lebih baik,” kata Robi Darwis di laman klub.

Baca Juga:

Persija Pinjamkan Alfriyanto Nico ke PSIM, Dandi Maulana Dilepas ke RANS

Bojan Hodak Jelaskan Perombakan Komposisi Persib di Putaran Kedua

Robi Darwis merupakan pemain baru Dewa United FC yang didatangkan di jendela transfer putaran kedua. Ia berstatus pinjaman dari klub Persib Bandung.

“Tentunya saya antusias bergabung dengan Dewa United FC. Tim ini selain memiliki fasilitas yang bagus, juga punya materi pemain yang berkualitas,” jelasnya.

Penggawa Timnas Indonesia U-23 berpotensi debut saat Dewa United dijamu Persik Kediri, Sabtu (2/12).

“Kalau soal debut, saya tentunya punya keinginan untuk bermain di pertandingan nanti (melawan Persik). Tapi semua keputusan ada di tangan pelatih.”

“Tugas saya sekarang bagaimana mempersiapkan fisik dan juga mental. Yang pasti saya siap memberikan yang terbaik ketika dipercaya."

Robi Darwis Persib Bandung Liga 1 Breaking News Dewa United FC
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Prediksi
Prediksi Manchester City vs Borussia Dortmund: Etihad Stadium Angker untuk Tim Jerman
Manchester City punya rekor ganas di Etihad saat menghadapi tim Jerman. Mampukah Dortmund mematahkan dominasi The Citizens?
Johan Kristiandi - Rabu, 05 November 2025
Prediksi Manchester City vs Borussia Dortmund: Etihad Stadium Angker untuk Tim Jerman
Timnas
Pesan Nova Arianto untuk Timnas Indonesia U-17 Jelang Melawan Brasil
Skuad Garuda Muda takluk 1-3 dari Zambia U-17, pada laga perdana Grup H Piala Dunia U-17 2025 di Aspire Zone - Picth 7, Qatar, Rabu (5/11) dini hari WIB.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 05 November 2025
Pesan Nova Arianto untuk Timnas Indonesia U-17 Jelang Melawan Brasil
Liga Champions
Prediksi dan Statistik Inter Milan vs Kairat Almaty: Nerazzurri di Atas Angin
Inter diunggulkan saat menjamu Kairat Almaty di Liga Champions. Kondisi tim, prediksi susunan pemain, dan peluang kemenangan besar Nerazzurri.
Johan Kristiandi - Rabu, 05 November 2025
Prediksi dan Statistik Inter Milan vs Kairat Almaty: Nerazzurri di Atas Angin
Timnas
Timnas Indonesia U-17 Kalah Lawan Zambia, Nova Sesalkan Penampilan Para Pemainnya di Babak Pertama
Timnas Indonesia U-17 harus takluk 1-3 dari Zambia, pada laga perdana Grup H Piala Dunia U-17 2025 di Aspire Zone - Picth 7, Qatar, Rabu (5/11) dini hari WIB.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 05 November 2025
Timnas Indonesia U-17 Kalah Lawan Zambia, Nova Sesalkan Penampilan Para Pemainnya di Babak Pertama
Hasil akhir
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Sempat Unggul, Timnas Indonesia U-17 Kalah oleh Zambia
Pada laga berikutnya Timnas Indonesia U-17 akan bertemu Brasil yang menang 7-0 atas Honduras.
Rizqi Ariandi - Rabu, 05 November 2025
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Sempat Unggul, Timnas Indonesia U-17 Kalah oleh Zambia
Jadwal
Jadwal dan Link Streaming PSG vs Bayern Munchen, Rabu 5 November 2025
Paris Saint-Germain (PSG) menjamu Bayern Munchen pada lanjutan Liga Champions 2025-2026 di Parc des Princes.
Yusuf Abdillah - Selasa, 04 November 2025
Jadwal dan Link Streaming PSG vs Bayern Munchen, Rabu 5 November 2025
Timnas
Link Streaming Piala Dunia U-17 2025 Timnas Indonesia U-17 vs Zambia U-17, Live Sebentar Lagi
Laga Timnas Indonesia U-17 vs Zambia U-17 tidak ditayangkan televisi nasional.
Rizqi Ariandi - Selasa, 04 November 2025
Link Streaming Piala Dunia U-17 2025 Timnas Indonesia U-17 vs Zambia U-17, Live Sebentar Lagi
Liga Champions
Liverpool vs Real Madrid: Teror Mulai Terasa, Mural Alexander-Arnold Dekat Anfield Dirusak
Kepulangan Trent Alexander-Arnold ke Anfield sebagai pemain Real Madrid diwarnai perusakan mural ikoniknya. Sentimen pengkhianat dan tulisan 'Adios El Rata' menghiasi Sybil Street jelang laga UCL.
Johan Kristiandi - Selasa, 04 November 2025
Liverpool vs Real Madrid: Teror Mulai Terasa, Mural Alexander-Arnold Dekat Anfield Dirusak
Italia
Kabar Terkini soal Kontrak Baru Mike Maignan
Kontrak baru Mike Maignan di AC Milan belum juga menemui kata sepakat. Meski tampil gemilang lawan AS Roma, sang kiper justru dikabarkan enggan bertahan di San Siro!
Johan Kristiandi - Selasa, 04 November 2025
Kabar Terkini soal Kontrak Baru Mike Maignan
Liga Champions
Fabrizio Romano Ungkap Masa Depan Arne Slot jika Liverpool Kalah Lawan Real Madrid
Liverpool vs Real Madrid: Laga Champions penentu karier Arne Slot. Simak update eksklusif dari Fabrizio Romano soal posisi Slot di Anfield.
Johan Kristiandi - Selasa, 04 November 2025
Fabrizio Romano Ungkap Masa Depan Arne Slot jika Liverpool Kalah Lawan Real Madrid
Bagikan