Piala AFF U-23 2025
Resmi, Berikut 23 Pemain Timnas Indonesia U-23 Pilihan Gerald Vanenburg: Frengky Missa Kembali ke Skuad
BolaSkor.com - Pelatih Timnas Indonesia U-23, Gerald Vanenburg, telah memilih 23 pemain untuk berlaga di Piala AFF U-23 2025.
Piala AFF U-23 2025 akan berlangsung di Stadion Utama Gelora Bung Karno (Jakarta) dan Stadion Patriot Candrabhaga (Kota Bekasi) pada 15-29 Juli mendatang.
Timnas Indonesia U-23 tergabung di Grup A bersama Brunei Darussalam, Malaysia, dan Filipina.
Target juara diusung Timnas Indonesia U-23 di turnamen ini karena berstatus sebagai tuan rumah.
Baca Juga:
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-23 di Piala AFF U-23 2025
Timnas Indonesia U-23 Tanpa Uji Coba Jelang Piala AFF U-23 2025, Gerald Vanenburg Yakin Juara
Lihat postingan ini di Instagram
Untuk memenuhi target itu pelatih Gerald Vanenburg telah memilih 23 pemain terbaik hasil seleksi dari pemusatan latihan atau training camp (TC) di Jakarta pada 20 Juni hingga 14 Juli 2025.
Dalam daftar pemain yang dirilis, Frengky Missa yang sebelumnya dicoret kembali ke dalam skuad.
Frengky Missa menggantikan Mikael Tata yang gagal merumput karena sakit.
Skuad Timnas Indonesia U-23 juga diisi para muka lama, seperti Cahya Supriadi, Muhammad Ferarri, Dony Tri Pamungkas, Arkhan Fikri, dan pemain keturunan, Jens Raven.
Berikut daftar lengkap skuad final Timnas Indonesia U-23:
Rizqi Ariandi
7.703
Berita Terkait
Berlabel Bomber Mentereng, Alaeddine Ingin Bantu Persija Juara
Senne Lammens Punya Potensi Besar, tapi Belum Layak Jadi Kiper Utama Manchester United
Satu Grup dengan Timnas Indonesia, Pelatih Singapura Kagumi John Herdman
Persija Jakarta Datangkan Penyerang Tajam Maroko dari Liga India
Resmi, Berikut Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala AFF 2026
Laga Lawan Como Bukti AC Milan Membutuhkan Mike Maignan
Bertekad Akhiri Kutukan, Rizky Ridho Pasang Target Juara Piala AFF 2026 di Era John Herdman
Sarga.co Sukses Gelar Indonesia Rising Stars Award 2026, Panggung Apresiasi Insan Berkuda Nasional
Bertekad Bangkit, Bandung bjb Tandamata Ingin Sapu Bersih Kemenangan pada Seri Medan
5 Kandidat Pelatih Baru Real Madrid