Rencana Pemecatan Maurizio Sarri Dibuat Juventus Sebelum Tersingkir dari Liga Champions

Sarri dipecat Juventus selang beberapa jam usai tersingkir dari Liga Champions.
Taufik HidayatTaufik Hidayat - Minggu, 09 Agustus 2020
Rencana Pemecatan Maurizio Sarri Dibuat Juventus Sebelum Tersingkir dari Liga Champions
Maurizio Sarri (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Kegagalan melaju ke perempat final Liga Champions 2019-2020 dianggap publik sebagai alasan lengsernya Maurizio Sarri dari kursi pelatih Juventus. Hal itu ternyata tak sepenuhnya benar.

Kemenangan atas Olympique Lyon dengan skor 2-1 pada leg kedua babak 16 besar tak cukup membuat Juventus bertahan di turnamen antarklub elite Eropa. Bianconeri kalah agresivitas gol tandang meski secara agregat sama kuat 2-2.

Tak lama setelah pertandingan usai, Juventus memecat Sarri. Jasa sang pelatih merebut Scudetto seperti tak berarti akibat kegagalan ini.

Baca Juga:
Belum Genap 24 Jam Maurizio Sarri Angkat Kaki, Juventus Tunjuk Andrea Pirlo Jadi Pengganti

Juventus yang Mendambakan Zinedine Zidane

Maurizio Sarri dan 7 Pelatih yang Dipecat setelah Jadi Juara Liga

Direktur olahraga Juventus, Fabio Paratici membantah anggapan tersebut. Ia menilai rencana memecat Sarri sudah dipikirkan sebelum laga kontra Lyon.

“Kami sudah melakukan evaluasi kami sebelum hasil Lyon. Kami sudah mengatakan, satu pertandingan tidak menentukan masa depan seorang pelatih," kata Paratici kepada Sky Sport Italia.

"Evaluasi kami didasarkan pada seluruh musim dan bukan hanya satu pertandingan."

Sepanjang musim ini, rumor pemecatan Sarri memang terus berhembus. Hal itu tak lepas dari sejumlah hasil buruk yang dialami Juventus salah satunya takluk di final Coppa Italia.

Selain itu, Sarri dinilai tidak memiliki hubungan yang baik dengan para pemainnya. Hal tersebut nampaknya menjadi bahan pertimbangan manajemen Juventus juga.

Rumor pemecatan Sarri mereda setelah ia mempersembahkan trofi Serie A. Petinggi Juventus bahkan menjamin sang pelatih akan tetap menangani Cristiano Ronaldo dan kawan-kawan hingga musim depan.

Namun hal itu kini terbukti hanya sekadar basa-basi. Sarri bahkan seperti tak diberikan kesempatan memberikan pembelaan terkait kegagalan di Liga Champions.

Maurizio Sarri Juventus Liga Champions Breaking News
Ditulis Oleh

Taufik Hidayat

Agen rahasia yang menyamar jadi kuli tinta.
Posts

6.514

Berita Terkait

Klasemen
Klasemen Terkini Premier League Usai Arsenal Gagal Tekuk Liverpool: Jarak Kini Jadi Enam Poin
Arsenal gagal menaklukkan Liverpool dan hanya bermain imbang di Emirates. Hasil ini membuat jarak di puncak klasemen Premier League 2025/2026 kini melebar jadi enam poin. Cek klasemen lengkapnya di sini!
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Klasemen Terkini Premier League Usai Arsenal Gagal Tekuk Liverpool: Jarak Kini Jadi Enam Poin
Klasemen
Klasemen Terkini Serie A Usai AC Milan Ditahan Genoa: Jarak dengan Inter Milan Semakin Melebar
AC Milan gagal menang saat ditahan Genoa dan membuat jarak dengan Inter Milan di puncak klasemen Serie A 2025/2026 semakin melebar. Simak klasemen terbaru dan hasil lengkapnya di sini!
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Klasemen Terkini Serie A Usai AC Milan Ditahan Genoa: Jarak dengan Inter Milan Semakin Melebar
Bulu Tangkis
BWF Uji Coba Aturan Baru di Indonesia Masters 2026
Federasi Bulutangkis Dunia (BWF) akan melakukan uji coba penerapan peraturan baru pada ajang Indonesia Masters 2026.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 09 Januari 2026
BWF Uji Coba Aturan Baru di Indonesia Masters 2026
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming AC Milan vs Genoa, Live Sebentar Lagi
Link streaming AC Milan vs Genoa Serie A Jumat 9 Januari 2026 pukul 02.45 WIB. Rossoneri butuh tiga poin di San Siro, Fullkrug siap unjuk gigi
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming AC Milan vs Genoa, Live Sebentar Lagi
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Atletico Madrid vs Real Madrid, Live Sebentar Lagi
Link streaming Atletico Madrid vs Real Madrid semifinal Piala Super Spanyol Jumat 9 Januari 2026 dini hari WIB. El Real tanpa Mbappe, Los Rojiblancos siap bikin kejutan.
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Atletico Madrid vs Real Madrid, Live Sebentar Lagi
Inggris
3 Pekerjaan Penting yang Dihadapi Liam Rosenior di Chelsea
Pelatih baru Chelsea, Liam Rosenior, tiba dengan optimisme, tetapi kekalahan 1-2 di Fulham menggarisbawahi besarnya tugas yang ada di depannya.
Yusuf Abdillah - Kamis, 08 Januari 2026
3 Pekerjaan Penting yang Dihadapi Liam Rosenior di Chelsea
Lainnya
Bonus SEA Games 2025 Tersalurkan, NOC Indonesia: Bentuk Penghargaan Pemerintah untuk Atlet
Bonus sebesar Rp465,25 miliar itu langsung cair hanya dalam waktu 14 hari setelah penutupan ajang yang berakhir pada 20 Desember 2025 itu.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 08 Januari 2026
Bonus SEA Games 2025 Tersalurkan, NOC Indonesia: Bentuk Penghargaan Pemerintah untuk Atlet
Sosok
10 Penjualan Termahal Sepanjang Masa Serie A pada Bursa Transfer Januari
Kekuatan finansial Serie A tak bisa menandingi Premier League, tetapi sejarah juga mencatat penjualan termahal sepanjang masa dari Serie A. Siapa saja mereka?
Arief Hadi - Kamis, 08 Januari 2026
10 Penjualan Termahal Sepanjang Masa Serie A pada Bursa Transfer Januari
Inggris
Perburuan Bek Tengah Berlanjut, Joe Gomez Masuk Daftar Belanja AC Milan
AC Milan terus mencari penguatan lini pertahanan menjelang batas waktu transfer Januari, dengan Joe Gomez muncul sebagai opsi potensial.
Yusuf Abdillah - Kamis, 08 Januari 2026
Perburuan Bek Tengah Berlanjut, Joe Gomez Masuk Daftar Belanja AC Milan
Timnas
Diberi Kebebasan Pilih Asisten Pelatih Lokal, John Herdman Diharapkan Mampu Lahirkan Nova Arianto Baru
PSSI memberikan kewenangan penuh kepada John Herdman dalam menentukan asisten pelatih lokal yang akan membantunya di Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Kamis, 08 Januari 2026
Diberi Kebebasan Pilih Asisten Pelatih Lokal, John Herdman Diharapkan Mampu Lahirkan Nova Arianto Baru
Bagikan