Rapor Bursa Transfer 5 Klub Elite Serie A: Inter dan Juventus Terbaik, Milan Mengecewakan
BolaSkor.com - Bursa transfer musim panas Serie A 2019 resmi berakhir pada 2 September 2019 waktu setempat. Klub-klub peserta Serie A sudah mendapatkan senjata baru untuk mengarungi musim 2019-2020.
Berdasarkan laporan Gazzetta dello Sport, musim panas 2019 menjadi bursa transfer termahal Serie A dalam lima tahun terakhir. Total, 20 peserta Serie A menghabiskan dana hingga 1.167,4 juta euro.
Baca juga:
Profil dan Rangkuman Transfer Lengkap Serie A 2019-2020
Petinggi AC Milan: Luka Modric Milanisti Sejak Bocah
Juventus Siapkan Rencana Gaet Paul Pogba pada Bursa Transfer Tengah Musim
Jumlah tersebut lebih tinggi dari empat musim sebelumnya, di mana hanya mencapai puncak pada angka 1.072,6 juta euro. Tak pelak, itu bisa menjadi indikator jika Serie A menuju arah lebih baik.
Matthijs de Ligt menempati posisi pertama sebagai pemain termahal di Serie A pada bursa transfer musim panas 2019. Sebab, bila termasuk bonus, Ajax Amsterdam akan mendapatkan 85,5 juta euro.
Setelah itu, penyerang Inter Milan, Romelu Lukaku, menempati posisi kedua. Eks Chelsea itu membuat Inter merogoh kocek hingga 65 juta euro.
Lantas, siapa yang menjadi klub Serie A terbaik di bursa transfer musim panas 2019? BolaSkor.com akan membuat penilaian dari lima klub elite Serie A yaitu AC Milan, Inter Milan, Juventus, Napoli, dan AS Roma.
Johan Kristiandi
18.172
Berita Terkait
Jadwal Live Streaming Serie A Inter Milan vs Lecce, Waktu Bertanding Kamis (15/01) Pukul 02.45 WIB
Lapangan Como vs AC Milan Diperlebar 1 Meter
Inter Milan Rekrut Bek Tengah Asal Kroasia yang Baru Berusia 18 Tahun
Juventus Tertarik Rekrut Anak Legenda AC Milan
Performa Tim Menurun, Max Allegri Menanti Respons Cepat AC Milan
Superkomputer Prediksi Hasil Inter Milan vs Lecce pada Laga Serie A, Kamis 15 Januari 2026
Melihat Staf Kepelatihan Michael Carrick di Manchester United
Gagal Menang Beruntun, AC Milan Masih dalam Pacuan Scudetto
Prediksi dan Statistik Laga Serie A Inter Milan vs Lecce: Momen Il Nerazzurri Kembali Meraih Tiga Poin
Cari Pemain Gratisan, AC Milan Intip Peluang Rekrut Leon Goretzka