Rangnick Mau Datang, Carrick Tegaskan Latih Manchester United Sangat Spesial

Manchester United semakin dekat untuk mengamankan Ralf Rangnick sebagai manajer interim.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Minggu, 28 November 2021
Rangnick Mau Datang, Carrick Tegaskan Latih Manchester United Sangat Spesial
Michael Carrick (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Juru taktik Manchester United, Michael Carrick, menilai jabatan manajer The Red Devils sangat spesial. Menurut kabar yang beredar, peran tersebut akan diisi Ralf Rangnick.

Manchester United semakin dekat untuk mengamankan Ralf Rangnick sebagai manajer interim. Rangnick dilaporkan akan menjadi pelatih hingga akhir musim ini. Setelah itu, pria asal Jerman tersebut akan melakoni peran sebagai konsultan.

Jelang kedatangan Rangnick, Carrick menegaskan jika tidak mudah menjadi manajer Manchester United. Tanggung jawab sebagai pelatih Cristiano Ronaldo dan kawan-kawan sangat besar.

Baca Juga:

Nostalgia - Ketika Jurgen Klopp Diajari Gegenpressing oleh Ralf Rangnick

Ralf Rangnick Merapat ke Manchester United, Klopp dan Tuchel Angkat Bicara

Ralf Rangnick Hanya Tinggal Diumumkan Manchester United

"Ini adalah pekerjaan besar. Bagi saya, itu adalah pekerjaan besar dalam sepak bola," jelas Carrick seperti dilaporkan Mirror.

"Itu hanya pendapat saya. Namun, ini adalah pekerjaan besar dan Manchester United adalah satu di antara klub terbaik dunia," imbuh sang pelatih.

"Tempatnya sangat istimewa. Saya sudah berada di sini selama 15 tahun dan sangat berarti bagi saya. Saya pikir, siapa pun yang masuk akan menghargai ketika melangkah melewati pintu."

"Hal pertama yang mengejutkan Anda adalah hak istimewa dan tanggung hawab yang datang dengan berada dalam posisi bekerja untuk klub ini, dalam peran apa pun," kata Carrick.

Michael Carrick masih akan memimpin Manchester United ketika bersua Chelsea pada laga lanjutan Premier League 2021-2022, di Stadion Stamford Bridge, Minggu (28/11). Setan Merah tidak pernah kebobolan dalam empat pertemuan terakhir kontra Chelsea di Premier League.

Michael Carrick Ralf Rangnick Breaking News Manchester United
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

17.738

Berita Terkait

Jadwal
Link Streaming Tottenham Hotspur vs Manchester United, Sabtu 8 November 2025
Saksikan laga Tottenham Hotspur vs Manchester United di lanjutan Premier League 2025/2026, Sabtu 8 November 2025 pukul 19.30 WIB. Cek jadwal, kondisi skuad, dan link streaming resmi di sini.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Link Streaming Tottenham Hotspur vs Manchester United, Sabtu 8 November 2025
Prediksi
Prediksi dan Statistik Sunderland vs Arsenal: Kuda Hitam Siap Menghantam
Sunderland jadi kejutan besar Premier League 2025/2026 dan siap menjamu Arsenal yang sedang melaju sempurna. Siapa yang lebih kuat? Simak prediksi skor, statistik, dan kondisi pemain terbaru.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Prediksi dan Statistik Sunderland vs Arsenal: Kuda Hitam Siap Menghantam
Prediksi
Prediksi dan Statistik Tottenham Hotspur vs Manchester United: The Red Devils Sering Terbentur
Tottenham Hotspur menjamu Manchester United di lanjutan Premier League 2025/2026. MU belum menang dari Spurs sejak 2022. Simak prediksi skor, kondisi tim, dan head to head lengkap.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Prediksi dan Statistik Tottenham Hotspur vs Manchester United: The Red Devils Sering Terbentur
Klasemen
Klasemen Sementara Grup H Piala Dunia U-17 2025 Usai Timnas Indonesia U-17 Dikalahkan Brasil
Peluang Timnas Indonesia U-17 untuk lolos ke babak berikutnya tinggal dari slot 8 peringkat 3 terbaik.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Klasemen Sementara Grup H Piala Dunia U-17 2025 Usai Timnas Indonesia U-17 Dikalahkan Brasil
Hasil akhir
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Dikalahkan Brasil, Timnas Indonesia U-17 Berada di Ujung Tanduk
Timnas Indonesia U-17 kalah 0-4 dari Brasil pada laga kedua Grup H, Jumat (7/11).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Dikalahkan Brasil, Timnas Indonesia U-17 Berada di Ujung Tanduk
Liga Indonesia
Rekor Tak Terkalahkan Terhenti di Tangan Sumsel United, Garudayaksa FC Jadikan Hal Ini sebagai Evaluasi untuk Putaran Kedua
Garudayaksa FC takluk 0-1 dari Sumsel United, pada laga lanjutan Championship Indonesia 2025/2026 di Staidon Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Jumat (7/11) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 07 November 2025
Rekor Tak Terkalahkan Terhenti di Tangan Sumsel United, Garudayaksa FC Jadikan Hal Ini sebagai Evaluasi untuk Putaran Kedua
Timnas
Suporter Timnas Indonesia U-17 Kesulitan Dapat Tiket Pertandingan Lawan Brasil U-17
Garuda Qatar memastikan bakal memberikan dukungan maksimal untuk Timnas Indonesia U-17 di laga kontra Brasil U-17, Jumat (7/11). Dhani Mizanna, Divisi Publikasi dan Media Garuda Qatar
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Suporter Timnas Indonesia U-17 Kesulitan Dapat Tiket Pertandingan Lawan Brasil U-17
Jadwal
Link Streaming Brasil vs Indonesia di Piala Dunia U-17 2025 7 November 2025 dan Cara Menontonnya
Skuad Garuda Muda menghadapi tim kuat Brasil di Aspire Zone - Picth 7, Qatar, Jumat (7/11) pukul 22.45 malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 07 November 2025
Link Streaming Brasil vs Indonesia di Piala Dunia U-17 2025 7 November 2025 dan Cara Menontonnya
Timnas
Piala Dunia U-17 2025: Pelatih Persija Prediksi Timnas Indonesia U-17 Akan Kesulitan Hadapi Brasil
Timnas Indonesia U-17 akan menghadapi Brasil pada laga kedua Grup H Piala Dunia U-17 2025, Jumat (7/11).
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Piala Dunia U-17 2025: Pelatih Persija Prediksi Timnas Indonesia U-17 Akan Kesulitan Hadapi Brasil
Liga Indonesia
I League Gelar Drawing Liga Nusantara 2025/2026, Format hingga Regulasi Akan Berubah
Liga Nusantara 2025/2026 rencananya akan bergulir mulai akhir November ini.
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
I League Gelar Drawing Liga Nusantara 2025/2026, Format hingga Regulasi Akan Berubah
Bagikan