Profil Roony Bardghji, Messi-nya Swedia Kelahiran Kuwait yang Direkrut Barcelona
BolaSkor.com - Barcelona resmi mendatangkan Roony Bardghji dari FC Copenhagen dan mengikat sang pemain dengan kontrak hingga Juni 2029.
Pemain sayap kanan berusia 19 tahun tersebut menjadi rekrutan kedua Barcelona pada bursa transfer musim panas ini setelah kiper Joan Garcia yang digaet dari Espanyol.
Sebagai pemain sayap, Bardghji dikenal memiliki kemampuan dalam duel satu lawan satu, piawai dalam menggiring bola melewati lawan, dan efektif di depan gawang.
Baca Juga:
Fenerbahce Mundur, Barcelona Semakin Dekat Dapatkan Marcus Rashford
UEFA Denda Sejumlah Klub, Chelsea dan Barcelona Paling Besar
Roony Bardghji: Sensasi Wonderkid FC Copenhagen Kelahiran Kuwait
View this post on Instagram
Kehadirannya di sayap kanan diharapkan Barcelona dapat menjadi pembeda dan memberikan lebih banyak dinamisme.
Selama bermain untuk Copenhagen, pemain yang disebut sebagai Messi-nya Swedia itu memenangkan tiga gelar liga Denmark dan dua piala Denmark.
Siapa Roony Bardghji?
Yusuf Abdillah
9.643
Berita Terkait
PSG Tantang Barcelona dalam Perburuan Marcus Rashford, Manchester United Diuntungkan
Pemain yang Paling Sering Tampil Bersama Lionel Messi, Nomor Satu Bukan dari Timnas Argentina
Bikin Lamine Yamal Mati Kutu, Marc Cucurella Tidak Mau Besar Kepala
Enzo Maresca Ungkap Resep Chelsea Menghajar Barcelona
Liga Champions: Satu Janji Hansi Flick Usai Barcelona Jadi Bulan-bulanan Chelsea
Liga Champions: Kekalahan Lawan Chelsea Bongkar Kebobrokan Barcelona
Hasil Liga Champions: Chelsea Bantai Barcelona, Manchester City dan Juventus Beda Nasib