Kualifikasi Piala Dunia 2026
Prediksi Irak vs Timnas Indonesia di Round 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026: Menang atau Pulang!
BolaSkor.com - Timnas Indonesia akan menghadapi Irak, pada laga Grup B Round 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026 di King Abdullah Sports City Stadium, Jeddah, Minggu (12/10) pukul 02.30 dini hari WIB.
Laga ini menjadi hidup dan mati bagi Timnas Indonesia untuk menjaga asa ke Piala Dunia 2026.
Meski berat, Timnas Indonesia masih punya peluang lolos langsung ke Piala Dunia 2026, jika mengalahkan Irak dengan margin dua gol.
Sambil berharap, Irak mengalahkan Arab Saudi dengan skor tipis margin satu gol.
Lolos ke round 5, Timnas Indonesia masih punya peluang 50:50, jika mengalahkan Irak.
Baca Juga:
Patrick Kluivert Tutup Rapat Strategi Timnas Indonesia Hadapi Irak: Saya 'Gila' Kalau Dibuka
Patrick Kluivert Jamin Timnas Indonesia Akan Berjuang Habis-habisan untuk Kalahkan Irak
View this post on Instagram
Pelatih Timnas Indonesia, Patrick Kluivert, mengatakan Skuad Garuda akan habis-habisan di laga melawan Irak.
"Saya pikir besok adalah pertandingan yang sangat penting bagi kami, seperti pertandingan sebelumnya juga. Ini akan menjadi pertandingan yang sangat menarik," kata Patrick Kluivert dalam konferensi pers pralaga, Jumat (10/10).
"Tentu saja, setelah hasil yang mengecewakan melawan Arab Saudi, kami harus meraih kemenangan dan kami akan berjuang untuk meraih kemenangan itu juga."
"Kami telah bersiap dan kami akan berjuang habis-habisan, seperti yang kami lakukan saat melawan Arab Saudi," tutur Patrick Kluivert.
Kemungkinan besar, Timnas Indonesia akan diperkuat oleh Calvin Verdonk yang sebelumnya melawan Arab Saudi harus absen akibat cedera.
Head to Head Indonesia vs Irak:
Tengku Sufiyanto
17.846
Berita Terkait
Hasil Super League 2025/2026: Sengit, Persib Bandung Gagal Kalahkan Persik Kediri di Brawijaya
Persis Solo Kirim Sinyal Gaet Pilar Persib dan Persija?
Tiba di Surabaya, Bernardo Tavares Bicara Satu Abad Persebaya Surabaya
Satria Muda Bandung Gelar Launching Tim dan Perkenalan Jersey Baru
Diperkuat Dua Bintang asal Turki dan Belanda, Jakarta Electric PLN Mobile Tatap Proliga 2026 dengan Target Juara
Link Streaming Persik Kediri vs Persib Bandung Senin 5 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Jadwal Berat Menanti Manchester United, Ruben Amorim Bisa Dipecat Sebelum Februari
Ruben Amorim Kena Semprot Legenda Liverpool, Disebut Tidak Pantas Menyerang Manajemen Manchester United
Persaingan Juara Premier League, Rodri: Jalan Masih Panjang!
Kebenaran Isu Theo Hernandez Gabung Juventus