Prancis Keok di Final Piala Dunia, Didier Deschamps Belum Putuskan Masa Depannya

Lantas, apa langkah selanjutnya yang diambil Didier Deschamps?
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Senin, 19 Desember 2022
Prancis Keok di Final Piala Dunia, Didier Deschamps Belum Putuskan Masa Depannya
Didier Deschamps (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pelatih Prancis, Didier Deschamps, gagal melihat anak asuhnya menjadi pemenang pada Piala Dunia 2022. Lantas, apa langkah selanjutnya yang diambil sang juru taktik?

Prancis mendapatkan ujian dari Argentina untuk mempertahankan gelar yang diraih empat tahun sebelumnya. Asa sempat muncul usai Prancis menyamakan kedudukan menjadi 3-3 dan memaksakan laga dilanjutkan ke adu tendangan penalti.

Namun, pada babak tos-tosan, rupanya Argentina lebih menonjol. Sementara itu, dua eksekutor Prancis mengalami kegagalan. Albiceleste pun merengkuh titel ketiga sepanjang sejarah.

Baca Juga:

Prancis 3-3 Argentina (2-4 Pen): Akhir Penantian 36 Tahun Trofi Piala Dunia Albiceleste

Bintang Laga Prancis Vs Argentina: Kylian Mbappe, Ukir Rekor dalam Sejarah 92 Tahun Piala Dunia

Pemenang Penghargaan Piala Dunia 2022, dari Sepatu Emas hingga Pemain Terbaik

Kini, masa depan Deschamps menjadi tanda tanya. Sebelum Piala Dunia dimulai, tersiar isu Deschamps akan digantikan Zinedine Zidane.

"Anda bukan yang pertama bertanya. Bahkan, jika kami menang pada malam ini, saya tetap tidak akan bisa menjawabnya," ungkap Deschamps seperti yang dicuplik Fotmob.

Deschamps ingin mendapatkan waktu sebelum mengambil keputusan terbaik. Apalagi, kontraknya memang akan usai pada akhir bulan ini.

"Tentunya saya sangat sedih untuk para staf. Namun, saya akan mengadakan pertemuan dengan presiden FFF pada awal tahun depan. Anda akan mengetahui jawaban saya," timpal sang pelatih.

Sementara itu, presiden Prancis, Emmanuel Macron, meminta Deschamps tetap menjadi nakhoda Les Bleus. Macron berharap Deschamps mengambil keputusan dengan pemikiran yang matang.

"Tentunya saya meminta Deschamps untuk melanjutkan sebagai pelatih Prancis. Saya ingin dia melanjutkannya. Saya mengatakan kepada Deschamps untuk mengambil keputusan dengan matang," jelas Macron.

Timnas Prancis Breaking News Piala dunia 2022 Didier deschamps
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.151

Berita Terkait

Liga Indonesia
Bung Ferry Diterima dengan Baik di GBLA, Ketum The Jakmania Berterima Kasih kepada Bobotoh
Upaya perdamaian The Jakmania dengan Viking terus dilakukan. Pendiri dan mantan Ketum Jakmania, Bung Ferry, diterima dengan baik di Bandung
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
Bung Ferry Diterima dengan Baik di GBLA, Ketum The Jakmania Berterima Kasih kepada Bobotoh
Liga Indonesia
Dewa United Banten FC Pastikan Belum Ada Tawaran dari Persija untuk Ricky Kambuaya dan Jaja
Persija Jakarta dikabarkan membidik sejumlah pemain baru untuk menghadapi putaran kedua. Dua di antaranya adalah Ricky Kambuaya dan Hugo Gomes.
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
Dewa United Banten FC Pastikan Belum Ada Tawaran dari Persija untuk Ricky Kambuaya dan Jaja
Inggris
Newcastle United vs Manchester City: Pep Guardiola Waspadai Ancaman Gol Telat
Pep Guardiola menyatakan dirinya cemas terhadap ancaman Newcastle United yang sering menentukan hasil pertandingan pada menit-menit akhir.
Yusuf Abdillah - Selasa, 13 Januari 2026
Newcastle United vs Manchester City: Pep Guardiola Waspadai Ancaman Gol Telat
Inggris
Hasil Drawing Putaran Keempat Piala FA: Arsenal Ditantang Wigan, Liverpool Bertemu Brighton
Sejumlah tim Premier League akan menghadapi lawan yang terbilang mudah pada putaran keempat Piala FA 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Selasa, 13 Januari 2026
Hasil Drawing Putaran Keempat Piala FA: Arsenal Ditantang Wigan, Liverpool Bertemu Brighton
Prediksi
Prediksi dan Statistik Newcastle United vs Manchester City: The Magpies Jago di Kandang
Newcastle United akan menjamu Manchester City di St James' Park pada laga leg pertama semifinal Piala Liga Inggris 2025-2026, Rabu (14/1) pukul 03.00 WIB.
Yusuf Abdillah - Selasa, 13 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Newcastle United vs Manchester City: The Magpies Jago di Kandang
Hasil akhir
Hasil Serie A: Juventus Hajar Cremonese, Gawang Emil Audero Diberondong Lima Gol
Juventus mencatat kemenangan 5-0 atas Cremonese pada pekan ke-20 Serie A 2025-2026 di Allianz Stadium, Selasa (13/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Selasa, 13 Januari 2026
Hasil Serie A: Juventus Hajar Cremonese, Gawang Emil Audero Diberondong Lima Gol
Hasil akhir
Hasil Piala FA: Kalahkan Barnsley 4-1, Liverpool Lolos ke Putaran Keempat
Liverpool mengalahkan Barnsley 4-1 dalam laga putaran ketiga Piala FA musim 2025-2026 di Stadion Anfield Selasa (13/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Selasa, 13 Januari 2026
Hasil Piala FA: Kalahkan Barnsley 4-1, Liverpool Lolos ke Putaran Keempat
Spanyol
Xabi Alonso Dipecat, Alvaro Arbeloa Jadi Pelatih Baru Real Madrid
Real Madrid memecat Xabi Alonso sebagai pelatih setelah kalah melawan Barcelona dalam final Piala Super Spanyol.
Yusuf Abdillah - Selasa, 13 Januari 2026
Xabi Alonso Dipecat, Alvaro Arbeloa Jadi Pelatih Baru Real Madrid
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Liverpool vs Barnsley, Live Sebentar Lagi
Jadwal siaran langsung dan link streaming Liverpool vs Barnsley di putaran ketiga Piala FA. Kick-off dini hari, cek jam tayang dan info lengkapnya.
Johan Kristiandi - Senin, 12 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Liverpool vs Barnsley, Live Sebentar Lagi
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Kalahkan Persijap Jepara, Dewa United Banten FC Tutup Putaran Pertama dengan Manis
Pada pertandingan lainnya, PSBS Biak sukses menaklukkan Bhayangkara Presisi Lampung FC 4-1.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Kalahkan Persijap Jepara, Dewa United Banten FC Tutup Putaran Pertama dengan Manis
Bagikan