Piala Indonesia: Kemenangan Atas Persibat Bukan Persoalan Mudah bagi PSIS

PSIS Semarang akan berhadapan dengan Persibat Batang di Stadion Moch. Soebroto, Magelang, Selasa (5/2).
Frengky AruanFrengky Aruan - Senin, 04 Februari 2019
Piala Indonesia: Kemenangan Atas Persibat Bukan Persoalan Mudah bagi PSIS
Manajer Umum PSIS Wahyu Winarto (kiri) dan Wakil Panpel Pujianto (kanan). (BolaSkor.com/Ahmad Rizal)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - PSIS Semarang mematok kemenangan ketika menjamu Persibat Batang pada laga leg pertama babak 32 besar Piala Indonesia di Stadion Moch. Soebroto, Magelang, Selasa (5/2).

Manajer Umum PSIS Wahyu Winarto optimistis kemenangan dapat diraih usai libur panjang. Keyakinan disampaikan meski secara kekuatan pemain belum berkumpul semuanya.

"Ini laga pertama PSIS usai selesai kompetisi tahun lalu. Memang berat apalagi lawan Persibat, banyak pemain yang belum hadir," kata Wahyu Winartodi Mess PSIS Jalan Semeru Dalam Semarang.

Baca Juga:

Dua Alasan PSIS Semarang Perpanjang Jasa Eks Timnas Indonesia U-23

PSIS Semarang Datangkan Eks Kapten Perseru Serui Arthur Bonai

Lelaki yang biasa dipanggil Liluk ini menambahkan sementara ini pemain yang hadir akan dimaksimalkan dengan perpaduan pemain PSIS U-19. "Kami banyak menggunakan beberapa pemain U-19 dan akan kolaborasi dengan pemain lama. Insya Allah apa yang kami siapkan lama bisa menang dan lolos ke babak 16 besar," jelas Liluk.

Sementara itu Panpel PSIS sudah siap menggelar laga melawan tim lawan berjuluk Laskar Alas Roban tersebut. Wakil Panpel PSIS Pujianto mengatakan pihaknya akan menggunakan tiket dengan bentuk gelang di partai tersebut.

"Untuk harga tiket tribun selatan Rp 40 ribu, timur Rp 50 ribu, dan barat Rp 75 ribu. Kita akan mencoba menggunakan tiket gelang. Saya harapkan penonton dan suporter bisa memakai langsung," kata Pujianto. (Laporan Kontributor Ahmad Rizal/Semarang)

Breaking News PSIS Semarang Piala Indonesia Persibat Batang
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Inggris
Alasan Pep Guardiola Cadangkan Erling Haaland
Manchester City mengakhiri rentetan laga tanpa kemenangan saat Erling Haaland diparkir di bangku cadangan.
Yusuf Abdillah - Minggu, 25 Januari 2026
Alasan Pep Guardiola Cadangkan Erling Haaland
Bulu Tangkis
Juara di Indonesia Masters 2026, Alwi Farhan Bidik Medali Olimpiade
Juarai Indonesia Masters 2026, Alwi Farhan meraih gelar turnamen BWF level Super 500 pertama sepanjang kariernya.
Yusuf Abdillah - Minggu, 25 Januari 2026
Juara di Indonesia Masters 2026, Alwi Farhan Bidik Medali Olimpiade
Inggris
Marc Guehi dan Antoine Semenyo Akan Jadi Pemain Vital Manchester City di Sisa Musim
Pep Guardiola mengatakan puas dengan penampilan gemilang dua pemain yang didatangkan pada Januari, Antoine Semenyo dan Marc Guehi.
Yusuf Abdillah - Minggu, 25 Januari 2026
Marc Guehi dan Antoine Semenyo Akan Jadi Pemain Vital Manchester City di Sisa Musim
Italia
Juventus vs Napoli: Si Nyonya Tua Kuat di Kandang
Juventus akan menjamu juara bertahan Napoli pada laga lanjutan Serie A di Stadion Allianz.
Yusuf Abdillah - Minggu, 25 Januari 2026
Juventus vs Napoli: Si Nyonya Tua Kuat di Kandang
Bulu Tangkis
Hasil Final Indonesia Masters 2026: Alwi Farhan Juara, Raymond/Joaquin Tumbang
Alwi Farhan sukses menjadi juara di sektor tunggal putra setelah menumbangkan wakil Thailand, Panitchaphon Teeraratsakul.
Yusuf Abdillah - Minggu, 25 Januari 2026
Hasil Final Indonesia Masters 2026: Alwi Farhan Juara, Raymond/Joaquin Tumbang
Lainnya
Bandung bjb Tandamata Siap Tuntaskan Misi Ganda Seri Ketiga Proliga 2026
Kemenangan atas Jakarta Pertamina Enduro (JPE) 3-2, Kamis (22/1) kemarin memang telah menambah rasa percaya diri Bandung bjb Tandamata untuk bisa menuntaskan misi ganda di depan publik sendiri.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 25 Januari 2026
Bandung bjb Tandamata Siap Tuntaskan Misi Ganda Seri Ketiga Proliga 2026
Inggris
Liverpool Kalah, Virgil van Dijk 'Salahkan' Angin
Kalah dari Bournemouth, Liverpool masih belum bisa meraih kemenangan di Premier League sepanjang 2026.
Yusuf Abdillah - Minggu, 25 Januari 2026
Liverpool Kalah, Virgil van Dijk 'Salahkan' Angin
Liga Indonesia
Link Streaming Super League Persib Bandung vs PSBS Biak, Minggu 25 Januari 2026
Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Minggu (25/1).
Rizqi Ariandi - Minggu, 25 Januari 2026
Link Streaming Super League Persib Bandung vs PSBS Biak, Minggu 25 Januari 2026
Jadwal
Link Streaming AS Roma vs AC Milan, Senin 26 Januari 2026
Pertandingan menarik antara penghuni papan atas Serie A akan terjadi di pekan 22 antara AS Roma vs AC Milan.
Yusuf Abdillah - Minggu, 25 Januari 2026
Link Streaming AS Roma vs AC Milan, Senin 26 Januari 2026
Inggris
Mikel Arteta Ungkap Alasan Pinjamkan Ethan Nwaneri ke Marseille
Mikel Arteta menyebut keputusannya untuk meminjamkan Ethan Nwaneri memang menjadi opsi terbaik.
Yusuf Abdillah - Minggu, 25 Januari 2026
Mikel Arteta Ungkap Alasan Pinjamkan Ethan Nwaneri ke Marseille
Bagikan