Piala Indonesia: Kemenangan Atas Persibat Bukan Persoalan Mudah bagi PSIS

PSIS Semarang akan berhadapan dengan Persibat Batang di Stadion Moch. Soebroto, Magelang, Selasa (5/2).
Frengky AruanFrengky Aruan - Senin, 04 Februari 2019
Piala Indonesia: Kemenangan Atas Persibat Bukan Persoalan Mudah bagi PSIS
Manajer Umum PSIS Wahyu Winarto (kiri) dan Wakil Panpel Pujianto (kanan). (BolaSkor.com/Ahmad Rizal)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - PSIS Semarang mematok kemenangan ketika menjamu Persibat Batang pada laga leg pertama babak 32 besar Piala Indonesia di Stadion Moch. Soebroto, Magelang, Selasa (5/2).

Manajer Umum PSIS Wahyu Winarto optimistis kemenangan dapat diraih usai libur panjang. Keyakinan disampaikan meski secara kekuatan pemain belum berkumpul semuanya.

"Ini laga pertama PSIS usai selesai kompetisi tahun lalu. Memang berat apalagi lawan Persibat, banyak pemain yang belum hadir," kata Wahyu Winartodi Mess PSIS Jalan Semeru Dalam Semarang.

Baca Juga:

Dua Alasan PSIS Semarang Perpanjang Jasa Eks Timnas Indonesia U-23

PSIS Semarang Datangkan Eks Kapten Perseru Serui Arthur Bonai

Lelaki yang biasa dipanggil Liluk ini menambahkan sementara ini pemain yang hadir akan dimaksimalkan dengan perpaduan pemain PSIS U-19. "Kami banyak menggunakan beberapa pemain U-19 dan akan kolaborasi dengan pemain lama. Insya Allah apa yang kami siapkan lama bisa menang dan lolos ke babak 16 besar," jelas Liluk.

Sementara itu Panpel PSIS sudah siap menggelar laga melawan tim lawan berjuluk Laskar Alas Roban tersebut. Wakil Panpel PSIS Pujianto mengatakan pihaknya akan menggunakan tiket dengan bentuk gelang di partai tersebut.

"Untuk harga tiket tribun selatan Rp 40 ribu, timur Rp 50 ribu, dan barat Rp 75 ribu. Kita akan mencoba menggunakan tiket gelang. Saya harapkan penonton dan suporter bisa memakai langsung," kata Pujianto. (Laporan Kontributor Ahmad Rizal/Semarang)

Breaking News PSIS Semarang Piala Indonesia Persibat Batang
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Timnas
Resolusi 2026 Waketum PSSI Ratu Tisha, Akar Rumput Pondasi Penting untuk Sepak Bola Indonesia
Waketum PSSI Ratu Tisha bicara soal masa depan sepak bola Indonesia hingga target PSSI pada 2026.
Rizqi Ariandi - Kamis, 01 Januari 2026
Resolusi 2026 Waketum PSSI Ratu Tisha, Akar Rumput Pondasi Penting untuk Sepak Bola Indonesia
Liga Indonesia
Persib Bertemu Ratchaburi FC, Bekcham Putra Anggap Beruntung
Salah satunya dikarenakan Persib tidak perlu melakukan perjalanan jauh, pasalnya Ratchaburi FC bermarkas di Thailand.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 01 Januari 2026
Persib Bertemu Ratchaburi FC, Bekcham Putra Anggap Beruntung
Inggris
Ini Calon Pengganti Enzo Maresca di Chelsea?
Chelsea telah resmi memecat Enzo Maresca dari kursi pelatih The Blues, Kamis (1/1).
Tengku Sufiyanto - Kamis, 01 Januari 2026
Ini Calon Pengganti Enzo Maresca di Chelsea?
Inggris
Berpisah dengan Chelsea, Enzo Maresca Disebut Menuju Manchester United
Kisah Enzo Maresca di Chelsea dipastikan berakhir. Keduanya sepakat berpisah setelah beberapa hari terakhir ini Enzo Maresca merasa tidak didukung manajemen.
Rizqi Ariandi - Kamis, 01 Januari 2026
Berpisah dengan Chelsea, Enzo Maresca Disebut Menuju Manchester United
Inggris
Breaking News! Chelsea Pecat Enzo Maresca Tepat di Hari Pertama Tahun 2026
Rumor pemecatan Enzo Maresca sebenarnya sudah mulai tercium sejak bulan Desember 2025.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 01 Januari 2026
Breaking News! Chelsea Pecat Enzo Maresca Tepat di Hari Pertama Tahun 2026
Liga Indonesia
Main Lawan Persijap di Awal Tahun, Persija Tak Kenal Tanggal Merah
Para pemain Persija tidak mendapatkan libur awal tahun karena pada 3 Januari harus bertanding menghadapi Persijap Jepara di SUGBK, Jakarta.
Rizqi Ariandi - Kamis, 01 Januari 2026
Main Lawan Persijap di Awal Tahun, Persija Tak Kenal Tanggal Merah
Indonesia
Termasuk Thoriq Alkatiri, 15 Wasit Indonesia Masuk Daftar Wasit FIFA 2026
Dari 15 itu, empat di antaranya berstatus sebagai wasit utama atau wasit tengah. Terbanyak adalah asisten wasit berjumlah 8 orang.
Rizqi Ariandi - Kamis, 01 Januari 2026
Termasuk Thoriq Alkatiri, 15 Wasit Indonesia Masuk Daftar Wasit FIFA 2026
Jadwal
Link Streaming Sunderland vs Manchester City, Jumat 2 Januari 2026
Manchester City mengawali 2026 dengan ujian berat saat tandang ke markas Sunderland pada lanjutan Premier League 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Kamis, 01 Januari 2026
Link Streaming Sunderland vs Manchester City, Jumat 2 Januari 2026
Inggris
Pep Guardiola Tidak Yakin Tinggal Dua Tim yang Berpacu di Jalur Juara Premier League
Pep Guardiola mempertanyakan anggapan yang menyebut persaingan gelar Premier League musim ini hanya melibatkan Manchester City dan Arsenal.
Yusuf Abdillah - Kamis, 01 Januari 2026
Pep Guardiola Tidak Yakin Tinggal Dua Tim yang Berpacu di Jalur Juara Premier League
Liga Indonesia
Jordi Amat Bicara Laga Persib vs Persija di Tengah Ketatnya Persaingan Papan Atas
Persija Jakarta akan bertandang ke markas Persib Bandung pada pekan ke-17 Super League 2025/2026, Minggu (11/1).
Rizqi Ariandi - Kamis, 01 Januari 2026
Jordi Amat Bicara Laga Persib vs Persija di Tengah Ketatnya Persaingan Papan Atas
Bagikan