Piala Dunia Antarklub 2025: Legenda Barcelona Tertantang Meraih Sukses Bersama Lionel Messi di Inter Miami
Usia tak lagi muda, tetapi Jordi Alba, legenda Barcelona, masih termotivasi memenangi trofi dan ia ingin melakukannya bersama Inter Miami.
Jordi Alba (Goal/Getty Images)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
BolaSkor.com - Legenda Barcelona, Jordi Alba, menatap positif Piala Dunia Antarklub 2025 Amerika Serikat dan ingin sukses bersama Inter Miami.
Inter Miami arahan Javier Mascherano berada di grup A bersama dengan Al Ahly, Palmeiras, dan Porto.
Lionel Messi dan kawan-kawan merupakan salah satu perwakilan tuan rumah selain Seattle Sounders dan Los Angeles (LA) FC.
Baca Juga:
Dicap Pemain Gagal di Barcelona, Vitor Roque Terlalu Cepat Datang ke Eropa
View this post on Instagram
Tim milik David Beckham tersebut berpotensi jadi kuda hitam turnamen karena memiliki mantan pemain-pemain top Eropa semisal Alba, Messi, Sergio Busquets, dan Luis Suarez.
Tantangan untuk Jordi Alba
Ditulis Oleh
Arief Hadi
Posts
16.183
Berita Terkait
Spanyol
Pulih Lebih Cepat, Kylian Mbappe Siap Perkuat Real Madrid Melawan Barcelona
Final Piala Super Spanyol akan digelar 12 Januari. Kylian Mbappe berpeluang memperkuat Real Madrid saat menghadapi Barcelona dalam duel panas El Clasico di laga puncak. Simak jadwal dan kabar terbarunya!
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Spanyol
Piala Super Spanyol: El Clasico di Final, Real Madrid Usung Misi Balas Dendam
Ditegaskan oleh kiper Real Madrid, Thibaut Courtouis, timnya lapar untuk melakukan balas dendam kepada Barcelona di final Piala Super Spanyol.
Arief Hadi - Jumat, 09 Januari 2026
Hasil akhir
Hasil Piala Super Spanyol: Real Madrid Menang, Pastikan El Clasico di Final
Real Madrid mengalahkan rival sekota, Atletico Madrid, dengan skor 2-1 di semifinal Piala Super Spanyol dan akan melawan Barcelona di final.
Arief Hadi - Jumat, 09 Januari 2026
Spanyol
Piala Super Spanyol: Hansi Flick Peringatkan Barcelona Usai Bantai Athletic Bilbao
Barcelona memastikan tiket final Piala Super Spanyol setelah menghancurkan Athletic Bilbao 5-0 pada laga semifinal
Yusuf Abdillah - Kamis, 08 Januari 2026
Spanyol
Piala Super Spanyol: Barcelona Lolos ke Final, Nantikan El Clasico
FC Barcelona selangkah lagi untuk mempertahankan titel Piala Super Spanyol usai menang 5-0 atas Athletic Club di semifinal.
Arief Hadi - Kamis, 08 Januari 2026
Hasil akhir
Hasil Pertandingan: Inter Milan Menang, Barcelona ke Final Piala Super Spanyol
Hasil pertandingan pada Kamis (08/01) dini hari WIB melibatkan Inter Milan dan Barcelona di dua ajang berbeda.
Arief Hadi - Kamis, 08 Januari 2026
Jadwal
Jadwal Siaran dan Link Streaming Barcelona vs Athletic Bilbao, Live di Televisi Nasional
Jadwal siaran langsung dan link streaming Barcelona vs Athletic Bilbao di semifinal Piala Super Spanyol 2025/2026. Duel krusial perebutan tiket final, Kamis (8/1) dini hari WIB. Cek jam tayang dan link nontonnya di sini!
Johan Kristiandi - Rabu, 07 Januari 2026
Jadwal
Jadwal Siaran Televisi dan Link Streaming Barcelona vs Athletic Bilbao, Kamis 8 Januari 2026
Jadwal siaran langsung dan link streaming Barcelona vs Athletic Bilbao di semifinal Piala Super Spanyol 2025/2026. Duel panas penentu tiket final, Kamis (8/1) dini hari WIB. Cek jam tayang dan link nontonnya di sini!
Johan Kristiandi - Rabu, 07 Januari 2026
Prediksi
Prediksi dan Statistik Barcelona vs Athletic Bilbao: Berburu Tiket Final
Barcelona menghadapi Athletic Bilbao di semifinal Piala Super Spanyol 2025/2026. Barca diunggulkan berkat tren positif, tapi ancaman Williams bersaudara tak bisa diremehkan. Simak prediksi lengkapnya!
Johan Kristiandi - Rabu, 07 Januari 2026
Spanyol
Tinggalkan Al-Hilal, Full-Back Timnas Portugal Kembali ke Barcelona
FC Barcelona mendatangkan rekrutan pertama pada bursa transfer musim dingin 2026. Dia adalah full-back timnas Portugal, Joao Cancelo.
Arief Hadi - Selasa, 06 Januari 2026