Dicap Pemain Gagal di Barcelona, Vitor Roque Terlalu Cepat Datang ke Eropa
BolaSkor.com - Ketika Barcelona mengamankan servis Vitor Roque pada 2023 dari Athletico Paranaense dan menetapkan klausul 500 juta euro, Barcelona diyakini memiliki talenta yang akan bermain untuk klub dalam jangka waktu panjang. Roque datang pada Januari 2024 dan kariernya di sana ... tidak berjalan baik.
Hanya dalam kurun waktu enam bulan pada musim 2024-2025 Roque jarang bermain ketika Barcelona dilatih Xavi Hernandez, Roque dipinjamkan ke Real Betis, sebelum akhirnya pada 2025 ditransfer permanen ke Palmeiras, klub asal Brasil.
"Ya, ya, sebenarnya saya berada di Brasil dan saya tidak tahu apakah saya akan datang atau tidak. Saya mengetahui bahwa saya akan datang ke Spanyol sekitar seminggu sebelumnya, saya sedang berlibur, saya tidak tahu," tutur Roque sebelumnya.
Baca Juga:
Frenkie de Jong Yakin Kontraknya Diperpanjang Barcelona
View this post on Instagram
"Dan ketika saya tiba, saya hanya memiliki sedikit kesempatan, saya juga tidak punya waktu untuk beradaptasi. Sebenarnya saya mengalami beberapa masa sulit di sana, tetapi itu menjadi pengalaman belajar, Anda tahu? Saya sangat senang berada di sini. Hal-hal yang saya pelajari di sana membantu saya hari ini dan saya sangat senang."
Vitor Roque Terlalu Cepat Datang ke Eropa
Arief Hadi
15.875
Berita Terkait
Hasil Liga Champions: Chelsea Bantai Barcelona, Manchester City dan Juventus Beda Nasib
Internal Memanas, Pemain Real Madrid Tak Suka Dilatih Xabi Alonso
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Barcelona: Sama-sama Menggunakan Taktik 4-2-3-1
Prediksi Superkomputer soal Pemenang Laga Liga Champions Chelsea vs Barcelona
Jumpa Barcelona, Laga Spesial untuk Marc Cucurella
Stamford Bridge Panggung yang Tepat untuk Barcelona Buktikan Kemampuan
Enzo Maresca Sebut Resep Chelsea untuk Meredam Gaya Bermain Barcelona
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Chelsea vs Barcelona
Prediksi dan Statistik Chelsea vs Barcelona: Rapor Buruk Blaugrana di Stamford Bridge