Persib Pertahankan Formasi Terbaik Hadapi PSS Sleman

Persib Bandung akan menghadapi PSS Sleman di Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Bandung, Minggu (15/3)
Hadi FebriansyahHadi Febriansyah - Jumat, 13 Maret 2020
Persib Pertahankan Formasi Terbaik Hadapi PSS Sleman
Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts. (BolaSkor.com/Gigi Gaga)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - 'Dont change the winning team', itulah kata yang diungkapkan Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts untuk menghadapi PSS Sleman. Kedua tim akan bertanding di Stadion si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Minggu (15/3).

Menurutnya tak perlu perubahan atau mengubah komposisi pemain. Sebab di dua pertandingan sebelumnya, komposisi yang dipilih berhasil meraih hasil positif dengan mengalahkan Persela Lamongan dan Arema FC.

"Kami tidak ada pemain yang cedera dan tidak ada yang tidak fit. Semuanya dalam motivasi yang bagus. Dan semua tahu ada semacam aturan tidak tertulis 'dont change the winning team'," tegas Robert di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) Kota Bandung, Kamis (12/3).

Baca Juga:

Robert Rene Alberts Masih Ragu Andalkan Fabiano Beltrame saat Persib Vs Persela

Geoffrey Castillion Sempat Diare, Pelatih Persib Yakin Lini Depannya Tampil Maksimal Lawan Persela

Meskipun ada perubahan, kata Robert kemungkinan tidak akan melakukan banyak rotasi. Kemungkinan besar, lanjutnya sekitar satu hingga dua pemain.

"Mungkin tidak terlalu banyak, hanya 1-2 yang sebelumnya tidak menjadi starter kini akan bermain. Jadi tidak akan ada terlalu banyak rotasi," katanya.

Saat ini, Robert masih fokus membenahi timnya. Sebab ia merasa timnya masih memiliki kekurangan meski di dua laga sebelumnya meraih kemenangan.

"Hari ini kami berlatih fleksibilitas dan kelincahan dan juga set piece, seperti dari lemparan ke dalam dan tendangan sudut. Dan di akhir latihan sedikit lebih intensif, mengasah mereka untuk berpikir cepat, mengasah mental untuk melakukan transisi dengan cepat dari pertahanan ke pengerangan. Pemain terlihat lebih tajam, terlihat bagus," jelasnya.(Laporan Kontributor Gigi Gaga/Bandung)

Persib Bandung PSS Sleman Robert Rene Alberts Liga 1
Posts

4.870

Berita Terkait

Liga Indonesia
Persija Kalah dari Persib Akibat Dua Kesalahan Individu
Pelatih Persija, Mauricio Souza, menilai kekalahan tim asuhannya dari Persib Bandung disebabkan oleh dua kesalahan individu.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Kalah dari Persib Akibat Dua Kesalahan Individu
Liga Indonesia
Persija Dikalahkan Persib, The Jakmania Tuntut Manajemen Evaluasi Pemain
Persija Jakarta kembali menelan kekalahan saat bertandang ke markas Persib Bandung. Kali ini, Macan Kemayoran kalah oleh gol tunggal Beckham Putra.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Dikalahkan Persib, The Jakmania Tuntut Manajemen Evaluasi Pemain
Liga Indonesia
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Persija harus bermain dengan 10 pemain, usai Bruno Tubarao mendapat kartu merah pada menit ke-53.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Liga Indonesia
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Selebrasi ini pernah berujung sanksi Komdis PSSI karena dinilai memprovokasi suporter Persija.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Liga Indonesia
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak
Persib Bandung berhasil mengalahkan Persija Jakarta dengan skor 1-0 di Stadion GBLA, Minggu (11/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persib Bandung Juara Paruh Musim Usai Kalahkan Persija Jakarta
Persib Bandung memuncaki klasemen sementara Super League 2025/2026 dengan 38 poin dari 17 laga.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Persib Bandung Juara Paruh Musim Usai Kalahkan Persija Jakarta
Hasil akhir
Beckham Putra Bawa Persib Unggul atas Persija di Babak Pertama
Beckham Putra mencetak gol pada menit kelima, dan membawa Persib unggul atas Persija 1-0.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Beckham Putra Bawa Persib Unggul atas Persija di Babak Pertama
Jadwal
Link Streaming Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026 11 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Persib Bandung akan menghadapi Persija Jakarta di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Gedebage, Minggu (11/1) pukul 15.30 sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Link Streaming Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026 11 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026, 11 Januari 2026
Persib Bandung akan menghadapi Persija Jakarta di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Gedebage, Minggu (11/1) pukul 15.30 sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026, 11 Januari 2026
Prediksi
Prediksi Persib Bandung vs Persija Jakarta 11 Januari 2026, Merebutkan Takhta Juara Paruh Musim
Laga ini merupakan duel klasik sepak bola Indonesia yang punya rivalitas cukup lama sejak Perserikatan 1931.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Prediksi Persib Bandung vs Persija Jakarta 11 Januari 2026, Merebutkan Takhta Juara Paruh Musim
Bagikan