Perbedaan Main di Premier League dan Kasta Tiga Menurut Legenda Manchester City

Paul Dickov mengungkapkan perbedaan membela Manchester City di Premier League dengan Kasta Ketiga.
Budi Prasetyo HarsonoBudi Prasetyo Harsono - Kamis, 17 Oktober 2019
Perbedaan Main di Premier League dan Kasta Tiga Menurut Legenda Manchester City
Paul Dickov. (BolaSkor.com/Budi Prasetyo Harsono)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Eks penyerang Manchester City, Paul Dickov, mengungkapkan perbedaan bermain di Premier League dengan Kasta Ketiga. Dickov menilai perbedaan terdapat di kebanggaan yang dirasakannya.

Paul Dickov bermain untuk Manchester City selama dua periode. Pertama saat direkrut dari Arsenal pada 1996, lalu setelah meninggalkan Blackburn delapan musim berselang.

Terdapat hal menarik dari perjalanan karier Paul Dickov di Manchester City. Dickov bermain untuk The Citizens pada tiga kasta sepak bola Inggris.

Baca Juga:

Rodri Benarkan Tudingan bahwa Manchester City Terapkan 'Taktik Kotor'

Pellegrini Tuding Man City Pakai 'Taktik Kotor'

Dengan reputasinya, tentu tidak sulit untuk Paul Dickov pindah dari Manchester City saat itu. Namun, pria asal Skotlandia itu malah memilih untuk bertahan.

"Saya bertahan di Manchester City karena mencintai klub ini, saat itu kami gagal dan skuat tidak sebagus sekarang. Satu hal yang kami punya adalah fans dan mereka selalu mendukung kami," kenang Paul Dickov.

"Bukan hanya sebagai mantan pemain, tetapi melihat di mana kami 20 tahun lalu, saya senang dengan apa yang mereka capai saat ini. Saat itu kami belum memikirkan Premier League karena sulit bermain di divisi tiga."

"Di sana, Manchester City menjadi klub yang sangat besar dan seluruh tim menganggap partai melawan kami menganggapnya seperti laga final. Saya merasa bangga bermain di Premier League bersama Manchester City," imbuhnya.

Paul Dickov bermain dalam 184 pertandingan di kompetisi liga bersama Manchester City. Dari jumlah tersebut, pria yang kini berusia 46 tahun itu mampu mengoleksi 35 gol.

Manchester City Premier League Breaking News
Ditulis Oleh

Budi Prasetyo Harsono

Falling in love with the beauty of football because of Alessandro Del Piero and Paolo Maldini. Part time musician, full time journalist.
Posts

5.618

Berita Terkait

Italia
AC Milan Tidak Malu Mengakui Inter dan Napoli Lebih Kuat
AC Milan secara terbuka mengakui Inter Milan dan Napoli berada di level lebih tinggi musim ini. Pengakuan ini muncul usai Rossoneri gagal menang dan jarak di klasemen semakin melebar. Simak pernyataan lengkapnya!
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
AC Milan Tidak Malu Mengakui Inter dan Napoli Lebih Kuat
Klasemen
Klasemen Terkini Premier League Usai Arsenal Gagal Tekuk Liverpool: Jarak Kini Jadi Enam Poin
Arsenal gagal menaklukkan Liverpool dan hanya bermain imbang di Emirates. Hasil ini membuat jarak di puncak klasemen Premier League 2025/2026 kini melebar jadi enam poin. Cek klasemen lengkapnya di sini!
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Klasemen Terkini Premier League Usai Arsenal Gagal Tekuk Liverpool: Jarak Kini Jadi Enam Poin
Klasemen
Klasemen Terkini Serie A Usai AC Milan Ditahan Genoa: Jarak dengan Inter Milan Semakin Melebar
AC Milan gagal menang saat ditahan Genoa dan membuat jarak dengan Inter Milan di puncak klasemen Serie A 2025/2026 semakin melebar. Simak klasemen terbaru dan hasil lengkapnya di sini!
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Klasemen Terkini Serie A Usai AC Milan Ditahan Genoa: Jarak dengan Inter Milan Semakin Melebar
Inggris
Imbang Lawan Liverpool, Arsenal Layak Diapresiasi Tanpa Kekalahan Sejak Natal
Mikel Arteta mengapresiasi perjuangan Arsenal saat imbang 0-0 lawan Liverpool di pekan 21 Premier League.
Arief Hadi - Jumat, 09 Januari 2026
Imbang Lawan Liverpool, Arsenal Layak Diapresiasi Tanpa Kekalahan Sejak Natal
Inggris
Pertama dari 600 Pertandingan, Liverpool Tak Punya Satu Pun Peluang Tepat Sasaran di Laga Premier League
Arsenal imbang 0-0 melawan Arsenal di pekan 21 Premier League yang berlangsung di Emirates Stadium.
Arief Hadi - Jumat, 09 Januari 2026
Pertama dari 600 Pertandingan, Liverpool Tak Punya Satu Pun Peluang Tepat Sasaran di Laga Premier League
Inggris
Memalukan, Sikap Gabriel Martinelli saat Mendorong Conor Bradley yang Cedera
Pertandingan pekan 21 Premier League antara Arsenal vs Liverpool berakhir imbang tanpa gol. Kejadian Gabriel Martinelli dengan Conor Bradley juga menjadi sorotan.
Arief Hadi - Jumat, 09 Januari 2026
Memalukan, Sikap Gabriel Martinelli saat Mendorong Conor Bradley yang Cedera
Hasil akhir
Hasil Pertandingan: AC Milan Imbang, Arsenal Urung Menjauh dari Kejaran Manchester City
Hasil pertandingan liga-liga Eropa yang berlangsung Jumat (09/01) dini hari WIB melibatkan AC Milan dan Arsenal.
Arief Hadi - Jumat, 09 Januari 2026
Hasil Pertandingan: AC Milan Imbang, Arsenal Urung Menjauh dari Kejaran Manchester City
Bulu Tangkis
BWF Uji Coba Aturan Baru di Indonesia Masters 2026
Federasi Bulutangkis Dunia (BWF) akan melakukan uji coba penerapan peraturan baru pada ajang Indonesia Masters 2026.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 09 Januari 2026
BWF Uji Coba Aturan Baru di Indonesia Masters 2026
Jadwal
Jadwal Live Streaming Premier League Arsenal vs Liverpool, Kick-off Jumat (09/01) Pukul 03.00 WIB
Pekan 21 Premier League akan berakhir dengan laga besar Arsenal vs Liverpool di Emirates Stadium. Berikut jadwal siaran langsung dan juga link live streaming.
Arief Hadi - Kamis, 08 Januari 2026
Jadwal Live Streaming Premier League Arsenal vs Liverpool, Kick-off Jumat (09/01) Pukul 03.00 WIB
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming AC Milan vs Genoa, Live Sebentar Lagi
Link streaming AC Milan vs Genoa Serie A Jumat 9 Januari 2026 pukul 02.45 WIB. Rossoneri butuh tiga poin di San Siro, Fullkrug siap unjuk gigi
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming AC Milan vs Genoa, Live Sebentar Lagi
Bagikan