Piala Dunia Antarklub

Pembagian Uang Belum Jelas, Peserta Piala Dunia Antarklub Ancam Batal Tampil

Piala Dunia Antarklub 2025 terancam batal karena uang partisipasi belum jelas.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Kamis, 26 September 2024
Pembagian Uang Belum Jelas, Peserta Piala Dunia Antarklub Ancam Batal Tampil
Piala Dunia Antarklub (X Piala Dunia Antarklub)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Piala Dunia Antarklub yang rencananya digelar pada 2025 mengalami masalah. Sebab, menurut laporan Tuttosport, sejumlah tim mengancam akan menarik diri setelah pembagian uang yang dijanjikan belum jelas hingga saat ini.

Sebelumnya, Piala Dunia Antarklub jadi ajang pertemuan antara tujuh tim dari enam konfederasi FIFA. Satu di antaranya adalah perwakilan UEFA yang datang dari pemenang Liga Champions.

Kali ini, FIFA melakukan terobosan. FIFA menggunakan format baru di mana Piala Dunia Antarklub kini diikuti 32 tim.

Baca Juga:

Menguak Alasan Sikap Plintat-plintut Real Madrid soal Piala Dunia Antarklub

Real Madrid Tolak Bermain di Piala Dunia Antarklub 2025

Arsenal Tersingkir, FC Salzburg Jadi Tim Eropa Ke-12 di Piala Dunia Antarklub 2025

Untuk perwakilan UEFA, ada jumlah tim yang ambil bagian, seperti Manchester City, Real Madrid, dan Inter Milan. Tim-tim tersebut unggul dari sisi koefisien dibanding yang lain.

Sementara itu, Piala Dunia Antarklub format baru direncanakan mulai bergulir pada musim panas 2025 atau ketika kompetisi klub Eropa berakhir. Dengan demikian, pemain akan menghadapi pertandingan yang semakin banyak dalam semusim.

FIFA menjanjikan akan membagikan sekitar 800 juta euro untuk klub-klub yang ambil bagian pada Piala Dunia Antarklub tahun depan. Nilai tersebut terbilang tinggi untuk sebuah kompetisi.

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Sayangnya, hingga saat ini belum ada kejelasan soal bagaimana FIFA memperoleh uang tersebut. Apalagi, soal distribusi kepada klub yang tampil.

Menurut laporan yang beredar pada Juli, FIFA dikabarkan sedang berunding dengan Apple soal kesepakatan penyiaran yang mencapai 500 juta euro. Namun, menurut kabar terakhir kedua pihak telah menarik diri.

Selain itu, ada rumor jika perusahaan energi asal Arab Saudi, Saudi Aramco, berpeluang jadi sponsor. Namun, bantahan telah dikeluarkan Aramco.

Walhasil, beberapa klub meragukan kemampuan FIFA membayar imbalan yang dijanjikan. Jika tidak ada kejelasan, klub-klub itu enggan ambil bagian pada Piala Dunia Antarklub.

Piala dunia antarklub Breaking News
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

17.584

Berita Terkait

Inggris
Fakta dan Statistik yang Perlu Diketahui Sebelum Menonton Duel Panas Liverpool vs Manchester United
Liverpool dan Manchester United akan bertemu di pekan kedelapan Premier League 2025-2026 di Anfield, Minggu (19/9) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025
Fakta dan Statistik yang Perlu Diketahui Sebelum Menonton Duel Panas Liverpool vs Manchester United
Liga Indonesia
Persiapan Bagus, Persija Bidik Kemenangan di Kandang Persebaya
Persija akan menghadapi Persebaya di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Sabtu (18/10).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 18 Oktober 2025
Persiapan Bagus, Persija Bidik Kemenangan di Kandang Persebaya
Inggris
Eks Penyerang AC Milan dan Liverpool Digaet Klub Milik Gary Neville dan David Beckham
Salford City, yang dimiliki bersama oleh ikon sepak bola David Beckham dan Gary Neville, telah menyelesaikan transfer mantan striker AC Milan dan Liverpool Fabio Borini.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025
Eks Penyerang AC Milan dan Liverpool Digaet Klub Milik Gary Neville dan David Beckham
Jadwal
Link Live Streaming Nottingham Forest vs Chelsea, Sabtu 18 Oktober 2025
Nottingham Forest akan menjamu Chelsea di City Ground pada pekan kedelapan Premier League, Sabtu (18/10).
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025
Link Live Streaming Nottingham Forest vs Chelsea, Sabtu 18 Oktober 2025
Inggris
Mendapat Dukungan dari Bos Manchester United, Begini Respons Ruben Amorim
Meski menganggap penting dukungan yang diberikan Sir Jim Ratcliffe, pelatih Manchester United Ruben Amorim mengatakan tidak ada yang pasti tentang masa depan sepak bola.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025
Mendapat Dukungan dari Bos Manchester United, Begini Respons Ruben Amorim
Liga Indonesia
Bojan Hodak Berikan Catatan Usai Persib Gasak PSBS 3-0
Pada laga tersebut, Persib Bandung menang dengan skor 3-0.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 18 Oktober 2025
Bojan Hodak Berikan Catatan Usai Persib Gasak PSBS 3-0
Ragam
5 Kemenangan Paling Mengesankan Arsenal di Markas Fulham
Arsenal akan berkunjung ke markas Fulham, Stadion Craven Cottage, pada lanjutan Premier League, Sabtu (18/10) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025
5 Kemenangan Paling Mengesankan Arsenal di Markas Fulham
Liga Indonesia
Louis van Gaal Akan Umumkan Berita Besar pada Hari Senin, Jadi Pelatih Timnas Indonesia Pengganti Kluivert?
Van Gaal dilaporkan akan membuat konferensi pers pada Senin (20/10) waktu setempat.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 18 Oktober 2025
Louis van Gaal Akan Umumkan Berita Besar pada Hari Senin, Jadi Pelatih Timnas Indonesia Pengganti Kluivert?
Prediksi
Prediksi dan Statistik Fulham vs Arsenal: Ujian di Craven Cottage
Laga panas dua tim asal London akan berlangsung saat Fulham menjamu Arsenal pada lanjutan Premier League 2025-2026 di Stadion Craven Cottage.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025
Prediksi dan Statistik Fulham vs Arsenal: Ujian di Craven Cottage
Prediksi
Prediksi dan Statistik Nottingham Forest vs Chelsea: The Blues Lanjutkan Tren
Chelsea berusaha meraih kemenangan keempat dalam lima pertandingan terakhir saat bertandang ke markas Nottingham Forest pada lanjutan Premier League di Stadion City Ground.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025
Prediksi dan Statistik Nottingham Forest vs Chelsea: The Blues Lanjutkan Tren
Bagikan