Paul Munster Keberatan soal Pemanggilan Pemain ke Timnas Indonesia, COO Bhayangkara FC: Jangan Protes

Bhayangkara FC selalu mendukung until progam Timnas Indonesia karena panggilan negara.
Hadi FebriansyahHadi Febriansyah - Minggu, 09 Februari 2020
Paul Munster Keberatan soal Pemanggilan Pemain ke Timnas Indonesia, COO Bhayangkara FC: Jangan Protes
Paul Munster (Media Bhayangkara FC)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com – COO Bhayangkara FC, Komisaris Besar Polisi (Kombespol) Sumardji, mengatakan pelatih Bhayangkara FC, Paul Munster sempat keberatan dengan pemanggilan pemain yang dilakukan oleh Shin Tae-yong untuk mengikuti pemusatan latihan (TC) Timnas Indonesia.

Sebelumnya beredar 34 nama pemain untuk mengikuti TC Timnas Indonesia yang akan berlangsung di 9-17 Februari 2020. Namun kabarnya TC diundur menjadi tanggal 14 Februari 2020.

Empat dari nama- nama yang beredar tersebut merupkaan pemain Bhayangkara FC. Mereka adalah Sani Rizki Fauzi, TM Ichsan, Putu Gede, dan Saddil Ramdani. Bagi Munster, kehilangan empat pemain ini sangat memengaruhi tim, karena sekarang sedang melakukan persiapan tim untuk Liga 1 2020.

Baca Juga:

Sempat Diisukan Gabung Persib, Saddil Ramdani: Saya ke Bandung Hanya Liburan

Jadi Rekrutran Terakhir, Saddil Ramdani Sudah Impikan Sejak Lama Gabung Bhayangkara FC

Akan tetapi, untuk masalah pemanggilan pemain ini, Sumardji langsung mengambil sikap. Ia meminta kepada Munster untuk tidak protes jika ada pemainnya yang dipanggil ke TC Timnas Indonesia.

"Paul Munster sempat protes kenapa Bhayangkara yang dipanggil empat pemain untuk TC. Lalu saya bilang kepadanya, kalau yang panggil negara jangan protes,” kata Sumardji kepada awak media.

“Untuk pemanggilan Timnas, saya dari dulu bilang, kami selalu mendukung Timnas Indonesia. Tim pelatih Bhayangkara FC dilarang protes karena kalau timnas Indonesia yang manggil, harus dilepas,” tambahnya.

Saat ini Bhayangkara FC tengah berada di Madura untuk mengikuti Piala Gubernur Jawa Timur 2020. Mereka tergabung di Grup A bersama Persebaya Surabaya, Madura United, dan Persik Kediri

Timnas Indonesia Shin Tae-yong Paul Munster Liga 1
Posts

4.870

Berita Terkait

Timnas
Asisten Arne Slot di Liverpool Disebut Masuk Daftar Kandidat Pelatih Timnas Indonesia
Nama Giovanni van Bronckhorst menjadi nama terbaru yang dikaitkan dengan Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Selasa, 25 November 2025
Asisten Arne Slot di Liverpool Disebut Masuk Daftar Kandidat Pelatih Timnas Indonesia
Timnas
Thom Haye Tuding Ada Pihak yang Bikin Kacau Usai Timnas Indonesia Gagal ke Piala Dunia 2026
Thom Haye menuding ada berbagai pihak yang membuat kekacauan usai Timnas Indonesia gagal ke Piala Dunia 2026.
Rizqi Ariandi - Selasa, 25 November 2025
Thom Haye Tuding Ada Pihak yang Bikin Kacau Usai Timnas Indonesia Gagal ke Piala Dunia 2026
Timnas
Tidak Ada Nama Shin Tae-yong di Daftar 5 Calon Pelatih Timnas Indonesia
PSSI mengutus Ketua Badan Tim Nasional (BTN), Sumardji, ke Eropa, berkaitan dengan proses pemilihan pelatih baru Timnas Indonesia.
Tengku Sufiyanto - Senin, 24 November 2025
Tidak Ada Nama Shin Tae-yong di Daftar 5 Calon Pelatih Timnas Indonesia
Timnas
Update Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia, PSSI Utus Ketua BTN Sumardji ke Eropa
PSSI mengutus Ketua BTN Sumardji ke Eropa. Namun, PSSI tidak menjamin pelatih baru Timnas Indonesia berasal dari Eropa.
Rizqi Ariandi - Minggu, 23 November 2025
Update Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia, PSSI Utus Ketua BTN Sumardji ke Eropa
Timnas
Jadi Tuan Rumah FIFA Series 2026, Timnas Indonesia Akan Hadapi 3 Tim dari Luar Konfederasi Asia
Sukses di edisi perdana pada 2024, FIFA kembali menggelar FIFA Series di tahun 2026. FIFA sudah menunjuk 8 negara sebagai tuan rumah, termasuk Indonesia.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 22 November 2025
Jadi Tuan Rumah FIFA Series 2026, Timnas Indonesia Akan Hadapi 3 Tim dari Luar Konfederasi Asia
Liga Indonesia
Persebaya vs Arema FC, Eduardo Perez Tepikan Isu Pemecatan jika Gagal Menang
Persebaya Surabaya sedang dalam kondisi tidak baik, karena baru menorehkan 4 kemenangan.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 22 November 2025
Persebaya vs Arema FC, Eduardo Perez Tepikan Isu Pemecatan jika Gagal Menang
Timnas
PSSI Sebut Calon Pelatih Timnas Indonesia Masih Terikat Kontrak
PSSI saat ini masih dalam proses penentuan pelatih kepala Timnas Indonesia dari lima calon yang ada.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 20 November 2025
PSSI Sebut Calon Pelatih Timnas Indonesia Masih Terikat Kontrak
Timnas
Update Ranking FIFA Terbaru: Absen di FIFA Matchday November, Timnas Indonesia Tertahan di Rank 122
FIFA merilis rank terbaru negara-negara anggotanya pada November 2025. Timnas Indonesia kembali dikangkangi Malaysia!
Rizqi Ariandi - Kamis, 20 November 2025
Update Ranking FIFA Terbaru: Absen di FIFA Matchday November, Timnas Indonesia Tertahan di Rank 122
Timnas
PSSI Berharap Pelatih Timnas Indonesia Diumumkan Pekan Depan
PSSI disebut akan segera mengumumkan kandidat pelatih Timnas Indonesia. Agenda itu dijadwalkan bisa dilakukan pada pekan depan.
Rizqi Ariandi - Rabu, 19 November 2025
PSSI Berharap Pelatih Timnas Indonesia Diumumkan Pekan Depan
Timnas
Ada Rizky Ridho di Nomine, Kapan Pengumuman FIFA Puskas Award 2025?
Pemenang Puskas Award 2025 nanti ditentukan via 50 persen dari voting dan 50 persen penilaian juri-juri FIFA.
Tengku Sufiyanto - Senin, 17 November 2025
Ada Rizky Ridho di Nomine, Kapan Pengumuman FIFA Puskas Award 2025?
Bagikan