Paris Saint-Germain Bantah Tawar Lamine Yamal Rp4,2 Triliun

PSG mengatakan bahwa belum ada langkah resmi yang diambil.
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Rabu, 20 November 2024
Paris Saint-Germain Bantah Tawar Lamine Yamal Rp4,2 Triliun
Lamine Yamal (x/FCBarcelona)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Paris Saint-Germain (PSG) membantah keras kabar yang menyebut mereka pernah melayangkan tawaran kepada Barcelona untuk mendapatkan Lamine Yamal.

Awal tahun ini, presiden Barcelona Joan Laporta mengungkapkan bahwa ada klub yang tidak disebutkan namanya menawar 250 juta euro atau sekitar Rp4,2 triliun untuk merekrut Lamine Yamal. Tawaran itu ditolak. Kemudian mencuat spekulasi tentang siapa sebenarnya yang mengajukan proposal tersebut.

Awal pekan, Enric Masip, yang merupakan penasihat di Barcelona dan juga teman dekat Laporta, mengonfirmasi kepada El Chiringuito bahwa Paris Saint-Germain-lah yang mengajukan tawaran untuk pemain sensasional berusia 17 tahun itu.

Baca Juga:

Soal Lamine Yamal, Hansi Flick Berharap Timnas Spanyol Ambil Keputusan Tepat

Demi Lamine Yamal, Barcelona Batalkan Rencana Rekrut Trent Alexander-Arnold

Lamine Yamal Samai Pencapaian Lionel Messi Satu Dekade Lalu

Lamine Yamal (x/FCBarcelona)

Namun, informasi ini kini telah dibantah oleh PSG. Seorang penasihat klub telah mengatakan kepada L'Equipe, telah dengan tegas menolak klaim tersebut. Dia mengatakan bahwa belum ada langkah resmi yang diambil untuk merekrut Lamine Yamal.

Barcelona sama sekali tidak berniat menjual Lamine Yamal, yang mereka lihat sebagai pemain yang paling dibutuhkan. PSG menyadari hal ini, dan menurut laporan, inilah sebabnya mereka belum mengambil langkah tepat untuk merekrut pemenang Kopa Trophy tersebut.

Pada usia 17 tahun, Yamal langsung mencuri perhatian setelah debutnya pada 2023. Setelah mencetak tujuh gol dan sembilan assist dalam 50 pertandingan pertamanya bersama Barca, Yamal melanjutkan performa gemilangnya di panggung internasional.

Pemain dengan keturunan Maroko dan Guinea Ekuator ini berkontribusi dengan empat assist dan satu gol, membantu Spanyol menjuarai EURO 2024. Pesona Lamine Yamal berhasil menarik minat beberapa klub besar, termasuk PSG.

Lamine Yamal masih memiliki kontrak dengan Barcelona hingga tahun 2026.

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Paris Saint-Germain PSG Barcelona Lamine Yamal Breaking News LaLiga
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

9.954

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Copa del Rey: Kalahkan Racing Santander 2-0, Barcelona ke Perempat Final
Barcelona mencatat kemenangan 2-0 atas Racing Santander pada laga babak 16 besar Copa del Rey, Jumat (16/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Hasil Copa del Rey: Kalahkan Racing Santander 2-0, Barcelona ke Perempat Final
Hasil akhir
Hasil Serie A: Kalahkan Como 3-1, AC Milan Jaga Rekor Tandang
AC Milan memetik kemenangan 3-1 saat dijamu Como di Stadio Giuseppe Sinigaglia pada laga tunda giornata ke-16 Serie A 2025-2026, Jumat (16/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Hasil Serie A: Kalahkan Como 3-1, AC Milan Jaga Rekor Tandang
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Copa del Rey, Racing Santander vs Barcelona: Kick-off Jumat (16/01) Pukul 03.00 WIB
Link live streaming serta jadwal siaran langsung 16 besar Copa del Rey antara Racing Santander vs Barcelona di Stadium El Sardinero.
Arief Hadi - Kamis, 15 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung Copa del Rey, Racing Santander vs Barcelona: Kick-off Jumat (16/01) Pukul 03.00 WIB
Timnas
John Herdman Antusias Timnas Indonesia Diuji Juara Bertahan di Piala AFF 2026
Timnas Indonesia tergabung di Grup A Piala AFF 2026 bersama Vietnam, Singapura, Kamboja, dan pemenang laga play-off antara Brunei dan Timor Leste.
Rizqi Ariandi - Kamis, 15 Januari 2026
John Herdman Antusias Timnas Indonesia Diuji Juara Bertahan di Piala AFF 2026
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Como vs AC Milan, Live Sebentar Lagi
Link streaming dan jadwal siaran langsung Como vs AC Milan di laga tunda Serie A. Kick-off 02.45 WIB, jangan sampai terlewat!
Johan Kristiandi - Kamis, 15 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Como vs AC Milan, Live Sebentar Lagi
Timnas
John Herdman Ingin Cetak Sejarah, Bawa Timnas Indonesia Juara Piala AFF 2026
John Herdman antusias menyambut Piala AFF 2026. Herdman bertekad mengakhiri penantian panjang fans supaya Garuda angkat piala.
Rizqi Ariandi - Kamis, 15 Januari 2026
John Herdman Ingin Cetak Sejarah, Bawa Timnas Indonesia Juara Piala AFF 2026
Inggris
Ada Banyak Pilihan, Manchester United Dilarang Permanenkan Michael Carrick
Gary Neville tegas menolak Michael Carrick jadi manajer permanen Manchester United. MU diminta bersabar demi masa depan klub.
Johan Kristiandi - Kamis, 15 Januari 2026
Ada Banyak Pilihan, Manchester United Dilarang Permanenkan Michael Carrick
Italia
Bersedia Balikan dengan Inter Milan, Ivan Perisic Punya Satu Misi Khusus
Ivan Perisic dikabarkan siap kembali ke Inter Milan. Winger berpengalaman itu punya misi khusus demi membantu Nerazzurri bersaing di Serie A musim ini.
Johan Kristiandi - Kamis, 15 Januari 2026
Bersedia Balikan dengan Inter Milan, Ivan Perisic Punya Satu Misi Khusus
Berita
ASICS Turun Gunung ke Sepak Bola Indonesia, Gandeng Ridho hingga Nova Arianto
ASICS meluncurkan sepatu sepak bola yang menandai momen kembalinya mereka ke industri si kulit bundar di tanah air.
Rizqi Ariandi - Kamis, 15 Januari 2026
ASICS Turun Gunung ke Sepak Bola Indonesia, Gandeng Ridho hingga Nova Arianto
Italia
Akhirnya Uang yang Berbicara, Mike Maignan Punya Kabar Baik untuk AC Milan
AC Milan akhirnya menaikkan tawaran kontrak untuk Mike Maignan. Negosiasi yang sempat alot kini mendekati kata sepakat. Kabar baik untuk Rossoneri!
Johan Kristiandi - Kamis, 15 Januari 2026
Akhirnya Uang yang Berbicara, Mike Maignan Punya Kabar Baik untuk AC Milan
Bagikan