LaLiga

Demi Lamine Yamal, Barcelona Batalkan Rencana Rekrut Trent Alexander-Arnold

Keputusan itu diambil karena Blaugrana tidak ingin perkembangan karier Lamine Yamal terganggu.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Senin, 11 November 2024
Demi Lamine Yamal, Barcelona Batalkan Rencana Rekrut Trent Alexander-Arnold
Trent Alexander-Arnold (x/TrentAA)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Barcelona dikabarkan mengurungkan niat mendatangkan bek Liverpool, Trent Alexander-Arnold. Keputusan itu diambil karena Blaugrana tidak ingin perkembangan karier Lamine Yamal terganggu.

Trent Alexander-Arnold menjadi satu di antara pemain bintang yang berakhir kontraknya pada musim panas tahun depan. Sejauh ini, belum ada sinyal positif jika pemain asal Inggris itu akan bertahan di Liverpool.

Kabarnya, Liverpool ingin mempertahankan Trent Alexander-Arnold lebih lama. Namun, gaji yang disodorkan The Reds dianggap terlalu kecil. Walhasil, peluang Alexander-Arnold angkat kaki terbuka lebar.

Baca Juga:

Hasil Pertandingan: Inter Milan Vs Napoli Imbang, Real Sociedad Akhiri Tren Kemenangan Barcelona

Di Bawah Hansi Flick, FC Barcelona Dapat Melebihi Pencapaian Era Pep Guardiola

Red Star Vs Barcelona: Hansi Flick Tidak Tahu Gagalkan Robert Lewandowski Cetak Sejarah

Minat besar untuk Alexander-Arnold datang dari Real Madrid. Los Blancos tidak ingin kehilangan peluang memboyong Alexander-Arnold secara cuma-cuma.

Kemudian, Barcelona juga dikabarkan terpincut dengan Alexander-Arnold. Keuangan Barca diyakini akan cukup jika Alexander-Arnold datang dengan status bebas transfer.

Namun, menurut laporan Football365, Barcelona telah melupakan niat menggaet Alexander-Arnold. Alasannya, kedatangan Alexander-Arnold dikhawatirkan akan mengganggu perkembangan Lamine Yamal.

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Barcelona menilai kehadiran Alexander-Arnold pada sisi yang sama akan membuat Lamine Yamal kesulitan berkembang.

Sebab, Alexander-Arnold akan mengambil peran sentral dalam membangun serangan dan Yamal tidak mendapatkan porsi seperti sebelumnya.

Oleh karena itu, Barcelona akan tetap mempercayakan pos bek kanan kepada Jules Kounde. Sang bek membagi peran dalam bertahan dan menyerang dengan baik bersama Yamal.

Trent Alexander-Arnold Barcelona Liverpool Breaking News
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

17.745

Berita Terkait

Klasemen
Klasemen Sementara Grup H Piala Dunia U-17 2025 Usai Timnas Indonesia U-17 Dikalahkan Brasil
Peluang Timnas Indonesia U-17 untuk lolos ke babak berikutnya tinggal dari slot 8 peringkat 3 terbaik.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Klasemen Sementara Grup H Piala Dunia U-17 2025 Usai Timnas Indonesia U-17 Dikalahkan Brasil
Hasil akhir
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Dikalahkan Brasil, Timnas Indonesia U-17 Berada di Ujung Tanduk
Timnas Indonesia U-17 kalah 0-4 dari Brasil pada laga kedua Grup H, Jumat (7/11).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Dikalahkan Brasil, Timnas Indonesia U-17 Berada di Ujung Tanduk
Sosok
7 Wonderkids Terbaik dengan Rating 90 Plus di Football Manager 26
Pemandu bakat Football Manager (FM) memiliki penilaian soal pemain-pemain muda ber-rating 90 plus di Football Manager 26.
Arief Hadi - Jumat, 07 November 2025
7 Wonderkids Terbaik dengan Rating 90 Plus di Football Manager 26
Liga Indonesia
Rekor Tak Terkalahkan Terhenti di Tangan Sumsel United, Garudayaksa FC Jadikan Hal Ini sebagai Evaluasi untuk Putaran Kedua
Garudayaksa FC takluk 0-1 dari Sumsel United, pada laga lanjutan Championship Indonesia 2025/2026 di Staidon Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Jumat (7/11) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 07 November 2025
Rekor Tak Terkalahkan Terhenti di Tangan Sumsel United, Garudayaksa FC Jadikan Hal Ini sebagai Evaluasi untuk Putaran Kedua
Timnas
Suporter Timnas Indonesia U-17 Kesulitan Dapat Tiket Pertandingan Lawan Brasil U-17
Garuda Qatar memastikan bakal memberikan dukungan maksimal untuk Timnas Indonesia U-17 di laga kontra Brasil U-17, Jumat (7/11). Dhani Mizanna, Divisi Publikasi dan Media Garuda Qatar
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Suporter Timnas Indonesia U-17 Kesulitan Dapat Tiket Pertandingan Lawan Brasil U-17
Jadwal
Link Streaming Brasil vs Indonesia di Piala Dunia U-17 2025 7 November 2025 dan Cara Menontonnya
Skuad Garuda Muda menghadapi tim kuat Brasil di Aspire Zone - Picth 7, Qatar, Jumat (7/11) pukul 22.45 malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 07 November 2025
Link Streaming Brasil vs Indonesia di Piala Dunia U-17 2025 7 November 2025 dan Cara Menontonnya
Timnas
Piala Dunia U-17 2025: Pelatih Persija Prediksi Timnas Indonesia U-17 Akan Kesulitan Hadapi Brasil
Timnas Indonesia U-17 akan menghadapi Brasil pada laga kedua Grup H Piala Dunia U-17 2025, Jumat (7/11).
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Piala Dunia U-17 2025: Pelatih Persija Prediksi Timnas Indonesia U-17 Akan Kesulitan Hadapi Brasil
Liga Indonesia
I League Gelar Drawing Liga Nusantara 2025/2026, Format hingga Regulasi Akan Berubah
Liga Nusantara 2025/2026 rencananya akan bergulir mulai akhir November ini.
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
I League Gelar Drawing Liga Nusantara 2025/2026, Format hingga Regulasi Akan Berubah
Timnas
Piala Dunia U-17 2025: Hadapi Brasil, Timnas Indonesia U-17 Diminta Tidak Kalah Sebelum Bertanding
Pelatih Timnas Indonesia U-17, Nova Arianto, meminta Evandra Florasta dan kawan-kawan tidak takut dengan Brasil.
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Piala Dunia U-17 2025: Hadapi Brasil, Timnas Indonesia U-17 Diminta Tidak Kalah Sebelum Bertanding
Jadwal
Link Live Streaming dan Jadwal Pertandingan Besar di Akhir Pekan: Manchester City vs Liverpool, Tottenham Hotspur vs Manchester United
Pertandingan besar di liga-liga top Eropa akan terjadi di akhir pekan ini, termasuk dari pekan 11 Premier League.
Arief Hadi - Jumat, 07 November 2025
Link Live Streaming dan Jadwal Pertandingan Besar di Akhir Pekan: Manchester City vs Liverpool, Tottenham Hotspur vs Manchester United
Bagikan