Muda dan Berbahaya, Deretan Pemain-pemain Berbakat yang Mengegerkan Eropa

Muda dan berbahaya. Dua kata yang tepat menggambarkan lima pemain berbakat Eropa ini.
Arief HadiArief Hadi - Senin, 10 Desember 2018
Muda dan Berbahaya, Deretan Pemain-pemain Berbakat yang Mengegerkan Eropa
Kylian Mbappe (Foto: @KMbappe)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com – Tidak ada yang lebih berbahaya daripada pesepakbola muda berbakat yang sudah memperlihatkan kualitas besarnya di usia muda, ketika kariernya masih panjang untuk mengukir sejarah di Benua Biru – Eropa.

Di mata beberapa figur sepak bola perwakilan generasi X, generasi Y dan Z saat ini tidak fokus bermain sepak bola karena gangguan ‘baru’ di era modern seperti: kecanggihan teknologi, sosial media, hingga godaan gaji besar.

Jose Mourinho pernah berkata, pemuda sekarang ini seperti anak nakal karena pengaruh lingkungan di sekitarnya. Tidak sepenuhnya salah, tapi, tidak juga sepenuhnya benar.

Baca Juga:

Dele Alli, Pemain Timnas Inggris Rasa Negeri Samba

Setelah Cristiano Ronaldo, Juventus Bermimpi Rekrut Kylian Mbappe

Tidak salah karena beberapa pemain muda talentanya tidak berkembang karena fokus yang terganggu. Namun, tidak juga benar karena masih ada talenta-talenta muda hebat yang sedang mengegerkan Eropa saat ini.

Muda dan berbahaya. Berikut kelima pemain muda di Eropa yang sedang tampil bagus dengan klubnya masing-masing.

1. Dele Alli

Rekor fantastis ditorehkan Dele Alli pasca kemenangan 2-0 Tottenham Hotspur atas Leicester City di Premier League. Alli mencetak satu gol di laga itu dan menggenapkan torehan golnya dengan Spurs menjadi 50 gol di seluruh kompetisi

“Dele Alli sekarang telah mencetak 50 gol untuk Spurs di seluruh kompetisi, menjadi pemain ke-47 yang mencapai setengah abad untuk klub. Masih berusia 22 tahun,” kicau @Squawka.

Alli berkembang dalam skuat Tottenham asuhan Mauricio Pochettino seirama dengan peningkatan performa Harry Kane, Eric Dier, Son Heung-min. Sempat dipinjamkan ke Milton Keynes Dons pada 2015, Alli langsung jadi pilihan utama Pochettino selama dua setengah tahun belakangan ini.

Peran bermain Alli dikenal di Eropa dengan istilah raumdeuter (penafsir ruang). Alli, Mesut Ozil, Dele Alli, Paulinho, merupakan pemain-pemain yang pintar mencari ruang hingga terkesan bola selalu menghampiri mereka di zona berbahaya kala gol tercipta.

Breaking News Trivia Sepak Bola Dele Alli Ousmane Dembele Kylian Mbappe Krzysztof Piatek Jadon Sancho
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

16.183

Berita Terkait

Ragam
Nostalgia - Rivalitas Satu Abad Persib Bandung vs Persija Jakarta
Persib Bandung dan Persija Jakarta memiliki catatan sejarah bertanding sejak 1931.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Nostalgia - Rivalitas Satu Abad Persib Bandung vs Persija Jakarta
Prediksi
Prediksi dan Statistik Charlton Athletic vs Chelsea: Ujian Debut Liam Rosenior
Chelsea akan menjalani laga tandang melawan Charlton Athletic pada putaran ketiga Piala FA 2025-2026 yang akan digelar di The Valley.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Charlton Athletic vs Chelsea: Ujian Debut Liam Rosenior
Bulu Tangkis
Hasil Malaysia Open 2026: Jonatan Christie dan Fajar/Fikri Tembus Semifinal
Dari lima perwakilan Indonesia di babak delapan besar, dua berhasil lolos ke semifinal.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Hasil Malaysia Open 2026: Jonatan Christie dan Fajar/Fikri Tembus Semifinal
Inggris
Dihujani Hujatan, Gabriel Martinelli Minta Maaf
Penyerang Arsenal Gabriel Martinelli telah meminta maaf kepada bek Liverpool Conor Bradley.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Dihujani Hujatan, Gabriel Martinelli Minta Maaf
Inggris
Sepakat, Arsenal Ikat Bukayo Saka dengan Kontrak Baru hingga 2031
Arsenal berhasil memagari bintang mereka Bukayo Saka dengan kontrak baru berdurasi lima tahun.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Sepakat, Arsenal Ikat Bukayo Saka dengan Kontrak Baru hingga 2031
Inggris
Luis Enrique Jadi Nama Baru di Bursa Pelatih Manchester United
Manchester United dikabarkan memasukkan Luis Enrique dalam daftar kandidat pelatih baru. Isu hengkang dari PSG bikin spekulasi kian panas.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Luis Enrique Jadi Nama Baru di Bursa Pelatih Manchester United
Ragam
5 Pemain dari Strasbourg yang Dapat Dibawa Liam Rosenior ke Chelsea
Chelsea akan memulai era baru bersama Liam Rosenior yang dikontrak selama enam setengah tahun. Ada pemain dari Strasbourg yang dapat dibawa olehnya, siapa saja?
Arief Hadi - Jumat, 09 Januari 2026
5 Pemain dari Strasbourg yang Dapat Dibawa Liam Rosenior ke Chelsea
Inggris
Sam Allardyce Klaim Hanya Carlo Ancelotti yang Bisa Menyelamatkan Manchester United
Sam Allardyce menilai hanya Carlo Ancelotti yang mampu membenahi Manchester United. Ia menyoroti kualitas manajemen manusia sang pelatih.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Sam Allardyce Klaim Hanya Carlo Ancelotti yang Bisa Menyelamatkan Manchester United
Inggris
Pilihan Mengerucut ke Dua Nama, Manchester United Sudah Tentukan Waktu Pengumuman Pelatih Baru
Manchester United dikabarkan mengerucutkan pilihan pelatih interim ke dua nama. Waktu pengumuman mulai terungkap usai laga akhir pekan.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Pilihan Mengerucut ke Dua Nama, Manchester United Sudah Tentukan Waktu Pengumuman Pelatih Baru
Inggris
Resmi Gabung Manchester City, Antoine Semenyo Punya Janji yang Berbahaya untuk Rival
Antoine Semenyo mengaku siap berkembang setelah bergabung dengan Manchester City. Sang penyerang berjanji memberi dampak besar di paruh musim.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Resmi Gabung Manchester City, Antoine Semenyo Punya Janji yang Berbahaya untuk Rival
Bagikan