Mohamed Salah Pernah Tolak Tawaran Real Madrid

Real Madrid sudah sempat menjalin komunikasi dengan Salah.
Taufik HidayatTaufik Hidayat - Minggu, 17 Mei 2020
Mohamed Salah Pernah Tolak Tawaran Real Madrid
Mohamed Salah (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Mohamed Salah ternyata pernah menolak kesempatan bergabung ke Real Madrid. Hal itu terjadi ketika sang pemain menjalani musim perdananya bersama Liverpool.

Salah datang ke Liverpool pada pertengahan tahun 2017. Di musim perdana, ia langsung menjelma menjadi andalan The Reds dengan mencetak 44 gol dari 52 penampilan.

Hal inilah yang membuat Madrid tertarik memboyongnya. Perwakilan raksasa Spanyol itu ternyata sudah sempat menjalin komunikasi dengan pihak Salah.

Fakta ini terkuak dari pengakuan mantan pemain Timnas Mesir, Hany Ramzy. Ia mengaku diberitahu langsung oleh Salah saat menjalani FIFA matchday di Swiss pada Maret 2018.

Baca Juga:

Kisah Liverpool yang Hampir Jatuh ke Pelukan Sheikh Mansour

Liverpool Dinilai Tak Pantas Juara jika Tidak Ada Degradasi dan Promosi

Statistik Bicara, Mohamed Salah Pembelian Pemain Paling Berpengaruh di Liverpool

"Saya bicara dengan Salah dan dia bllang ada tawaran dari Real Madrid. Tawarannya sangat bagus, tapi Salah membicarakan itu dengan saya dan Mr Cuper," kata Hany Ramzy kepada OnTimes Sports.

"Lalu dia memutuskan bertahan di Liverpool karena nyaman berada di sana."

Beberapa bulan setelah tawaran tersebut, Salah bersama Liverpool menantang Madrid di partai final Liga Champions. Sayang saat itu tidak bermain penuh karena mengalami cedera bahu.

Tak lama kemudian, Madrid harus kehilangan Cristiano Ronaldo yang hengkang ke Juventus. Salah nampaknya ingin dijadikan sebagai penggantinya.

Kini Madrid nampak sudah mengubur impiannya untuk mendapatkan Salah. Sebagai gantinya, Los Blancos akan cobaa mendatangkan rekan setim Salah, Sadio Mane pada jendela transfer musim panas nanti.

Mohamed salah Liverpool Real Madrid Breaking News
Ditulis Oleh

Taufik Hidayat

Agen rahasia yang menyamar jadi kuli tinta.
Posts

6.514

Berita Terkait

Italia
Tottenham Tutup Pintu Randal Kolo Muani, Juventus Cari Alternatif
Keinginan Juventus mendapatkan Randal Kolo Muani menemui jalan buntu setelah Tottenham Hotspur dikabarkan menutup pintu rapat-rapat.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Tottenham Tutup Pintu Randal Kolo Muani, Juventus Cari Alternatif
Liga Indonesia
Mauricio Souza Pastikan Shayne Pattynama Siap Main di Laga Persita vs Persija
Shayne Pattynama berpeluang besar dimainkan Persija ketika menghadapi Persita. Laga itu akan menjadi debut Shayne Pattynama di Persija dan Super League.
Rizqi Ariandi - Jumat, 30 Januari 2026
Mauricio Souza Pastikan Shayne Pattynama Siap Main di Laga Persita vs Persija
Liga Champions
Manchester City Lolos Langsung ke 16 Besar Liga Champions, Pep Guardiola: Terima Kasih, Jose Mourinho
Bos Manchester City Pep Guardiola mengatakan akan menyampaikan terima kasih kepada mantan musuh bebuyutannya, Jose Mourinho.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Manchester City Lolos Langsung ke 16 Besar Liga Champions, Pep Guardiola: Terima Kasih, Jose Mourinho
Liga Indonesia
Jelang Lawan Persita, Pemain Anyar Persija Diminta Cepat Beradaptasi
Persija menghadapi Persita Tangerang, pada pekan ke-19 Super League 2025/2026 di Indomilk Arena, Tangerang, Jumat (30/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 30 Januari 2026
Jelang Lawan Persita, Pemain Anyar Persija Diminta Cepat Beradaptasi
Liga Europa
Daftar Tim yang Lolos ke Fase Gugur Europa League 2025-2026
Dari 24 tim yang lolos ke fase gugur, delapan di antaranya otomatis mendapatkan tempat di babak 16 besar.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Daftar Tim yang Lolos ke Fase Gugur Europa League 2025-2026
Hasil akhir
Hasil Liga Europa: AS Roma Nyaris Terpeleset, Calvin Verdonk Bantu Lille ke Playoff
Liga Europa 2025-2026 sudah selesai menggelar Matchday 8 fase liga, Jumat (30/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Hasil Liga Europa: AS Roma Nyaris Terpeleset, Calvin Verdonk Bantu Lille ke Playoff
Liga Indonesia
Mulai Berlatih, Layvin Kurzawa Janji Tunjukan Kualitas Bersama Persib Bandung
Layvin Kurzawa akhirnya menjalani latihan perdananya bersama tim anyarnya Persib Bandung. Sesi latihan digelar di lapangan pendamping Stadion GBLA, Rabu (28/1).
Tengku Sufiyanto - Jumat, 30 Januari 2026
Mulai Berlatih, Layvin Kurzawa Janji Tunjukan Kualitas Bersama Persib Bandung
Hasil akhir
Hasil Piala Asia Futsal 2026: Indonesia Lolos ke Perempat Final Usai Hajar Kirgizstan
Selanjutnya Indonesia akan menghadapi Irak pada Sabtu (31/1) mendatang untuk menentukan juara Grup A.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 30 Januari 2026
Hasil Piala Asia Futsal 2026: Indonesia Lolos ke Perempat Final Usai Hajar Kirgizstan
Liga Indonesia
Bojan Hodak Ogah Buru-buru Mainkan Layvin Kurzawa dan Dion Markx
Layvin Kurzawa belum bisa bergabung karena belum mendapatkan Kartu Izin Tinggal Terbatas (KITAS).
Tengku Sufiyanto - Jumat, 30 Januari 2026
Bojan Hodak Ogah Buru-buru Mainkan Layvin Kurzawa dan Dion Markx
Liga Indonesia
Persija Jakarta Akan Gunakan Rantis Saat Tandang ke Persita Tangerang
Sejatinya kedua belah pihak berharap tim tamu bisa datang ke Indomilk Arena dengan menggunakan bus dan bukan rantis.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 29 Januari 2026
Persija Jakarta Akan Gunakan Rantis Saat Tandang ke Persita Tangerang
Bagikan