Liverpool Dinilai Tak Pantas Juara jika Tidak Ada Degradasi dan Promosi

Mimpi Liverpool menuntaskan penantian 30 tahun juara Premier League hanya tidak selangkah lagi.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Kamis, 14 Mei 2020
Liverpool Dinilai Tak Pantas Juara jika Tidak Ada Degradasi dan Promosi
Liverpool (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Mantan penggawa Liverpool, John Barnes, menegaskan The Reds tidak layak juara jika sistem promosi dan degradasi dihapus pada Premier League 2019-2020. Barnes meminta semua pihak bersabar dan berusaha menyelesaikan kompetisi.

Mimpi Liverpool menuntaskan penantian 30 tahun juara Premier League hanya tidak selangkah lagi. The Reds unggul 25 poin dari Manchester City yang berada pada posisi kedua. Dengan begitu, gelar juara bisa disegel jika memenangi dua pertandingan lagi.

Namun, batu sandungan muncul karena kompetisi ditangguhkan akibat pandemi virus corona. Meski sudah ada program Project Restart, namun keberlangsungan Premier League masih abu-abu.

Baca Juga:

Analisis – Lemahnya Manchester City Mengantisipasi Tendangan Jarak Jauh

Premier League Pertimbangkan Izinkan Siaran Langsung di Ruang Ganti Pemain

Antisipasi Jadwal Padat di Tengah Pandemi Virus Corona, FIFA Izinkan 5 Pergantian Pemain

Liverpool

Menurut Barnes, Liverpool harus legawa jika pada akhirnya kompetisi tidak dilanjutkan permanen dan gagal menjadi juara. Barnes menilai, Mohamed Salah dan kawan-kawan hanya bisa menunggu kompetisi kembali bergulir.

"Jika tidak ada promosi dan degradasi, tidak (Liverpool diberi gelar juara)," tegas Barces dalam wawancara di Emma Barcett Show.

"Pertanyaannya, kapan mereka bisa kembali bermain? Bagi saya, kita semua harus menunggu, tidak peduli berapa lama itu," sambung sang mantan.

"Sepak bola, sekolah, dan kehidupan tidak seperti Natal. Natal pasti akan jatuh pada 25 Desember. Sedangkan, Tahu Baru pada 1 Januari."

"Sekolah tidak harus seperti itu. Sepak bola tidak harus pada Agustus hingga Mei. Anda sebenarnya bisa menyesuaikan, terutama pada saat seperti ini dan ketika kita memang harus melakukannya. Itu bukanlah pengorbanan, hanya mengubah rentang waktu. Itulah yang harus kita lakukan."

Satu di antara masalah yang disebabkan oleh Project Restart adalah soal rencana menggelar seluruh pertandingan sisa pada tempat netral. Sejumlah klub Premier League menolak ide tersebut.

Liverpool Breaking News Premier League
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.078

Berita Terkait

Liga Indonesia
Main Lawan Persijap di Awal Tahun, Persija Tak Kenal Tanggal Merah
Para pemain Persija tidak mendapatkan libur awal tahun karena pada 3 Januari harus bertanding menghadapi Persijap Jepara di SUGBK, Jakarta.
Rizqi Ariandi - Kamis, 01 Januari 2026
Main Lawan Persijap di Awal Tahun, Persija Tak Kenal Tanggal Merah
Indonesia
Termasuk Thoriq Alkatiri, 15 Wasit Indonesia Masuk Daftar Wasit FIFA 2026
Dari 15 itu, empat di antaranya berstatus sebagai wasit utama atau wasit tengah. Terbanyak adalah asisten wasit berjumlah 8 orang.
Rizqi Ariandi - Kamis, 01 Januari 2026
Termasuk Thoriq Alkatiri, 15 Wasit Indonesia Masuk Daftar Wasit FIFA 2026
Jadwal
Link Streaming Sunderland vs Manchester City, Jumat 2 Januari 2026
Manchester City mengawali 2026 dengan ujian berat saat tandang ke markas Sunderland pada lanjutan Premier League 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Kamis, 01 Januari 2026
Link Streaming Sunderland vs Manchester City, Jumat 2 Januari 2026
Inggris
Pep Guardiola Tidak Yakin Tinggal Dua Tim yang Berpacu di Jalur Juara Premier League
Pep Guardiola mempertanyakan anggapan yang menyebut persaingan gelar Premier League musim ini hanya melibatkan Manchester City dan Arsenal.
Yusuf Abdillah - Kamis, 01 Januari 2026
Pep Guardiola Tidak Yakin Tinggal Dua Tim yang Berpacu di Jalur Juara Premier League
Liga Indonesia
Jordi Amat Bicara Laga Persib vs Persija di Tengah Ketatnya Persaingan Papan Atas
Persija Jakarta akan bertandang ke markas Persib Bandung pada pekan ke-17 Super League 2025/2026, Minggu (11/1).
Rizqi Ariandi - Kamis, 01 Januari 2026
Jordi Amat Bicara Laga Persib vs Persija di Tengah Ketatnya Persaingan Papan Atas
Inggris
Kai Havertz dan Gabriel Jesus Kembali, Mikel Arteta Dihadapkan pada Keputusan Sulit soal Viktor Gyokeres
Viktor Gyokeres telah memberikan dilema besar bagi Arsenal dalam upaya mereka meraih gelar juara.
Yusuf Abdillah - Kamis, 01 Januari 2026
Kai Havertz dan Gabriel Jesus Kembali, Mikel Arteta Dihadapkan pada Keputusan Sulit soal Viktor Gyokeres
Liga Indonesia
Dirumorkan ke Persija Jakarta, Ezra Walian Pilih Fokus Bantu Persik Kediri
Ezra Walian musim ini memegang peran sentral di Persik. Tak hanya jadi kapten, Ezra juga produktif dalam mencetak gol dan assist.
Rizqi Ariandi - Kamis, 01 Januari 2026
Dirumorkan ke Persija Jakarta, Ezra Walian Pilih Fokus Bantu Persik Kediri
Italia
Terungkap, Luka Modric Berencana Gantung Sepatu di Real Madrid, Bukan AC Milan
Mengakhiri karier bersama Real Madrid merupakan rencana ideal yang tidak bisa diwujudkan Luka Modric.
Yusuf Abdillah - Kamis, 01 Januari 2026
Terungkap, Luka Modric Berencana Gantung Sepatu di Real Madrid, Bukan AC Milan
Liga Indonesia
Diinisiasi Pramono Anung, Persija Bakal Hadapi Hertha Berlin pada 2027
Laga uji coba Persija vs Hertha Berlin digelar untuk memperingati ulang tahun ke-500 Jakarta pada 2027.
Rizqi Ariandi - Kamis, 01 Januari 2026
Diinisiasi Pramono Anung, Persija Bakal Hadapi Hertha Berlin pada 2027
Jadwal
Link Streaming Liverpool vs Leeds United, 2 Januari 2026
Liverpool akan menjamu Leeds United di Stadion Anfield pada pertandingan pekan ke-19 Premier League 2025-2026, Jumat (2/1) pukul 00.30 WIB.
Yusuf Abdillah - Kamis, 01 Januari 2026
Link Streaming Liverpool vs Leeds United, 2 Januari 2026
Bagikan