Misi Triathlon Buddies, Mengenalkan Olahraga Tiga Disiplin ke Pemula

Semakin banyaknya penggila olahraga membuat Triathlon Buddies ingin mengenalkan olahraga tiga disiplin ini ke masyarakat Indonesia.
Andhika PutraAndhika Putra - Kamis, 24 Januari 2019
Misi Triathlon Buddies, Mengenalkan Olahraga Tiga Disiplin ke Pemula
Triathlon Buddies (BolaSkor/Andhika Putra)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Kampanye memopulerkan olahraga tiga disiplin, triathlon, tengah gencar di tanah. Satu di antaranya dilakukan komunitas Triathlon Buddies.

Di tahun ketujuh berdiri, Triathlon Buddies mengadakan sebuah ajang yang mengajak pemula agar lebih mengenal olahraga tersebut bertajuk 7th Anniversary Triathlon Buddies. Fokus dari ajang ini adalah mengenalkan apa itu olahraga yang meliputi renang, bersepeda, dan lari ini.

7th Anniversary Triathlon Buddies bakal digelar di Kawasan Gelora Bung Karno, Sabtu (26/1). Titik mula ajang ini bakal berada di kolam renang akuatik.

Baca Juga:

Australia Open Junior 2019: Petenis Indonesia Lanjutkan Tren Positif

Australia Open 2019: Stefanos Tsitsipas dan Danielle Collins Tembus Semifinal

Sebanyak 350 peserta akan memulai perlombaan dengan berenang di kolam akuatik. Selanjutnya, para kontestan akan bersepeda sejauh 20 km dan lari sepanjang 5 km.

"Kami ingin mengajak seluruh masyarakat Indonesia agar semakin mengenal triathlon. Sasaran kami adalah para pemula agar mereka familiar dengan cabang olahraga Olimpiade ini," ujar presiden Triathlon Buddies, Chaidir Akbar.

Menyasar kelas pemula, Triathlon Buddies dipastikan menjamin tingkat keselamatan para peserta. Kegiatan ini juga tidak mencari pemenang, tetapi memberikan edukasi kepada masyarakat tentang olahraga triathlon.

"Di kolam renang kami memastikan keamanan para peserta dengan adanya penyelam. Triathlon ini seharusnya dilakukan di open water seperti laut atau sungai, tetapi karena ini untuk pemula, tingkat kesulitannya kami kurangi," ujar race director Triathlon Buddies, Fedi Fianto.

Breaking News Indonesia Triathlon Lari
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Timnas
Robi Darwis Kesampingkan Libur di Persib demi Timnas U-22
Gelandang muda Persib Bandung, Robi Darwis mengesampingkan libur yang diberikan timnya.
Yusuf Abdillah - Minggu, 09 November 2025
Robi Darwis Kesampingkan Libur di Persib demi Timnas U-22
Inggris
Pesan Enzo Maresca untuk Alejandro Garnacho: Kerja Keras!
Alejandro Garnacho memulai musim dengan lambat, tetapi mulai menunjukkan performa yang dulu membuat suporter Manchester United bersemangat.
Yusuf Abdillah - Minggu, 09 November 2025
Pesan Enzo Maresca untuk Alejandro Garnacho: Kerja Keras!
Inggris
Manchester City vs Liverpool: Bisakah Haaland Akhirnya Mendominasi Van Dijk?
Dalam lima pertemuan melawan Virgil van Dijk, Erling Haaland belum pernah menang.
Yusuf Abdillah - Minggu, 09 November 2025
Manchester City vs Liverpool: Bisakah Haaland Akhirnya Mendominasi Van Dijk?
Jadwal
Link Live Streaming Rayo Vallecano vs Real Madrid, Minggu 9 November 2025
Real Madrid bertandang ke markas Rayo Vallecano di Estadio de Vallecas pada lanjutan LaLiga 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Minggu, 09 November 2025
Link Live Streaming Rayo Vallecano vs Real Madrid, Minggu 9 November 2025
Italia
AC Milan Gagal Menang, Estupinan Bikin Kecewa Allegri
AC Milan harus puas pulang membawa satu poin setelah ditahan imbang 2-2 saat bermain di markas Parma, Ennio Tardini, pada pekan ke-11 Serie A.
Yusuf Abdillah - Minggu, 09 November 2025
AC Milan Gagal Menang, Estupinan Bikin Kecewa Allegri
Inggris
Gawang Arsenal Akhirnya Bobol, Mikel Arteta Frustrasi
Pelatih Arsenal Mikel Arteta mengaku kecewa setelah timnya kebobolan dua gol saat bermain imbang 2-2 pada laga melawan Sunderland.
Yusuf Abdillah - Minggu, 09 November 2025
Gawang Arsenal Akhirnya Bobol, Mikel Arteta Frustrasi
Liga Indonesia
Cetak Dua Gol Lewat Sundulan ke Gawang Arema FC, Eksel Runtukahu Terinspirasi Bambang Pamungkas
Eksel Runtukahu menjadi buah bibir usai mencetak gol khas Bambang Pamungkas.
Rizqi Ariandi - Minggu, 09 November 2025
Cetak Dua Gol Lewat Sundulan ke Gawang Arema FC, Eksel Runtukahu Terinspirasi Bambang Pamungkas
Liga Indonesia
Link Streaming Super League 2025/2026 Dewa United Banten FC vs PSM Makassar, Minggu 9 November 2025, Live Sebentar Lagi
Dewa United Banten FC akan menjamu PSM Makassar di Banten International Stadium, Minggu (9/11). Simak informasi mengenai link streaming pertandingan tersebut melalui artikel di bawah ini.
Rizqi Ariandi - Minggu, 09 November 2025
Link Streaming Super League 2025/2026 Dewa United Banten FC vs PSM Makassar, Minggu 9 November 2025, Live Sebentar Lagi
Liga Indonesia
Dewa United Banten FC Bertekad Bangkit saat Tantang PSM Makassar
Dewa United Banten FC terus mengalami hasil buruk di kompetisi domestik, meski tampil bagus di AFC Challenge League.
Rizqi Ariandi - Minggu, 09 November 2025
Dewa United Banten FC Bertekad Bangkit saat Tantang PSM Makassar
Liga Indonesia
Mauricio Souza Kecam Kericuhan di Akhir Laga Arema FC vs Persija
Menurut Mauricio Souza, insiden keributan di akhir laga Arema FC vs Persija tidak boleh terulang.
Rizqi Ariandi - Minggu, 09 November 2025
Mauricio Souza Kecam Kericuhan di Akhir Laga Arema FC vs Persija
Bagikan