Mino Raiola: Erling Haaland Lebih Memilih Dortmund ketimbang Manchester United

Agen Erling Braut Haaland, Mino Raiola, mengaku kecewa dengan cara Manchester United menangani transfer kliennya.
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Selasa, 31 Desember 2019
Mino Raiola: Erling Haaland Lebih Memilih Dortmund ketimbang Manchester United
Erling Braut Haaland (uefa.com)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Agen Erling Braut Haaland, Mino Raiola, mengaku kecewa dengan cara Manchester United menangani transfer kliennya.

Raiola mengecam United yang disebutnya hanya bisa mencari-cari alasan setelah tidak mendapatkan pemain asal Norwegia yang sudah lama dibidik manajer Ole Gunnar Solskjaer. Sebelumnya United disebut mundur karan Haaland meminta klausul pelepasan dalam kontraknya.

Baca Juga:

Tiga Klub Bersaing dengan RB Leipzig Dekati Erling Haaland

Manchester United Tak Tahu Cara Meraih Kemenangan Ketika Mendominasi Penguasaan Bola

"Jika mereka ingin menyalahkan orang lain, salahkah saya. Tetapi pemain itu senang kok. Dia sudah memutuskan pilihannya dan kami sudah melewati proses yang normal," kata Raiola seperti dikutip Express.

Raiola kemudian mengungkap pemilihan Borussia Dortmund adalah keinginan Haaland yang merasa pindah ke klub Jerman itu adalah pilihan terbaik.

Selanjutnya Railo juga membeberkan bahwa Manchester United menjadi klub yang paling gencar melakukan pendekatan. Akan tetapi memilih mundur.

"Klub yang palins sering menjalin kontak langsung dengan Haaland adalah Manchester United," jelas Raiola.

"Mereka yang paling sering berbicara dengan dia. Semua orang punya kesempatan untuk berbicara dengan dia langsung. Kami membiarkan itu berlangsung khususnya karena dia kenal Ole."

Menurut Raiola, kegagalan United bukanlah karena kontrak rumit yang diajukannya, seperti yang dikabarkan sebelumnya.

"Sudah jelas dia merasa bahwa untuk saat ini adalah bukan langkah yang tepat dalam kariernya."

"Dia memilih Borussia Dortmund daripada United dan klub-klub lain. Saya senang sekali karena dia akan bersama klub yang ingin dibelanya. Itulah yang terbaik bagi dia saat ini."

"Tawaran dari Manchester United itu bagus. Ini bukan soal uang. Ini cuma karena sang pemain yang memilih Borussia Dortmund," pungkas Raiola.

Bursa transfer Manchester United
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

9.486

Berita Terkait

Spanyol
Manchester United Terpincut Vitor Roque, Barcelona Bisa Kecipratan Uang
Manchester United dikabarkan tertarik merekrut Vitor Roque dari Palmeiras. Jika transfer terjadi, Barcelona siap kecipratan 10 juta euro dari klausul jual-beli!
Johan Kristiandi - Senin, 03 November 2025
Manchester United Terpincut Vitor Roque, Barcelona Bisa Kecipratan Uang
Klasemen
Klasemen Terkini Premier League 2025/2026: Arsenal Melaju Sendirian, Manchester United Kembali di Bawah Liverpool
Update klasemen Premier League 2025/2026 usai pekan ke-10! Arsenal makin perkasa di puncak, Liverpool bangkit, sementara Manchester United kembali merosot.
Johan Kristiandi - Senin, 03 November 2025
Klasemen Terkini Premier League 2025/2026: Arsenal Melaju Sendirian, Manchester United Kembali di Bawah Liverpool
Inggris
Pertama Kali dalam Sejarah, Premier League Hanya Gelar Satu Laga di Boxing Day
Musim ini sejarah akan terjadi di Premier League karena tidak akan banyak laga yang digelar saat Boxing Day, 26 Desember.
Yusuf Abdillah - Senin, 03 November 2025
Pertama Kali dalam Sejarah, Premier League Hanya Gelar Satu Laga di Boxing Day
Inggris
Pantau Perkembangan Ayyoub Bouaddi Sejak Lama, Manchester United Siapkan Proposal Penawaran
Manchester United dilaporkan siap mengajukan tawaran untuk gelandang muda Lille, Ayyoub Bouaddi. Bakat 18 tahun ini disebut calon pengganti Casemiro!
Johan Kristiandi - Minggu, 02 November 2025
Pantau Perkembangan Ayyoub Bouaddi Sejak Lama, Manchester United Siapkan Proposal Penawaran
Inggris
Momentum Kemenangan Berakhir, Ruben Amorim Tak Masalah Selama Manchester United Tidak Kalah
Manchester United imbang 2-2 melawan Nottingham Forest pada pekan 10 Premier League di City Ground.
Arief Hadi - Minggu, 02 November 2025
Momentum Kemenangan Berakhir, Ruben Amorim Tak Masalah Selama Manchester United Tidak Kalah
Hasil akhir
Hasil Premier League: Arsenal Menjauh di Puncak Klasemen, Momentum Kemenangan Manchester United Berakhir
Hasil sementara dari pekan 10 Premier League yang melibatkan Arsenal dan Manchester United pada Sabtu (01/11) malam WIB.
Arief Hadi - Minggu, 02 November 2025
Hasil Premier League: Arsenal Menjauh di Puncak Klasemen, Momentum Kemenangan Manchester United Berakhir
Jadwal
Jadwal Live Streaming Premier League Nottingham Forest vs Manchester United, King MU Main Sebentar Lagi
Jadwal siaran langsung serta link live streaming pekan 10 Premier League Nottingham Forest vs Manchester United di City Ground.
Arief Hadi - Sabtu, 01 November 2025
Jadwal Live Streaming Premier League Nottingham Forest vs Manchester United, King MU Main Sebentar Lagi
Inggris
Ruben Amorim Blak-blakan Bicara soal Rencana Manchester United di Bursa Transfer
Pelatih Ruben Amorim buka suara tentang rencana Manchester United pada bursa transfer.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 01 November 2025
Ruben Amorim Blak-blakan Bicara soal Rencana Manchester United di Bursa Transfer
Inggris
Senne Lammens: Saya Bukan Schmeichel yang Menyamar
Kiper baru Manchester United Senne Lammens mengatakan dirinya tidak takut dengan beban yang dipikulnya saat mengambil salah satu peran paling disorot.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 01 November 2025
Senne Lammens: Saya Bukan Schmeichel yang Menyamar
Prancis
Tengah Naik Daun di Ligue 1, Striker Strasbourg Diincar AC Milan
Agen penyerang Strasbourg, Martin Guastadisegno, benarkan adanya ketertarikan AC Milan kepada kliennya, Joaquin Panichelli.
Arief Hadi - Sabtu, 01 November 2025
Tengah Naik Daun di Ligue 1, Striker Strasbourg Diincar AC Milan
Bagikan