Merih Demiral Positif COVID-19, Trio Juventus Langgar Protokol Virus Corona

Ketika Merih Demiral positif virus corona trio pemain Juventus dikenai sanksi karena melanggar protokol.
Arief HadiArief Hadi - Kamis, 01 April 2021
Merih Demiral Positif COVID-19, Trio Juventus Langgar Protokol Virus Corona
Merih Demiral (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Juventus terkena virus FIFA dengan kondisi pemain yang pulang dari timnas dan tak bisa langsung membela klub. Bedanya kali ini sang pemain bukan cedera melainkan positif terjangkit virus corona.

Sebagaimana dikonfirmasi oleh laman resmi Juventus, pemain yang positif virus corona itu adalah Merih Demiral. Mantan bek Sassuolo cedera ketika membela timnas Turki di jeda internasional dalam Kualifikasi Piala Dunia 2022.

"Merih Demiral, karena dinyatakan positif COVID-19 saat bertugas dengan tim nasional Turki pada 26 Maret 2021," demikian pernyataan di laman resmi Juventus.

"Kembali ke Italia dengan penerbangan medis yang disahkan oleh otoritas yang berwenang. Dia akan melanjutkan isolasi fidusia di J | Hotel."

Baca Juga:

Mengenang Kekalahan Terakhir Juventus di Derby della Mole

5 Pemain yang Pernah Membela Juventus dan Torino

Cristiano Ronaldo Ajukan Syarat untuk Bertahan di Juventus

Merih Demiral

Dengan demikian apabila mengikuti protokol yang diterapkan di Italia maka Demiral akan menjalani isolasi mandiri selama 10 hari. Juventus tak bisa memainkannya, tapi bisa menggantikannya dengan pemain lain seperti Leonardo Bonucci, Giorgio Chiellini, dan Matthijs de Ligt.

Trio Juventus kena sanksi

Paulo Dybala dan Weston McKennie

Ironisnya di kala Merih Demiral positif COVID-19, tiga pemain Juventus lainnya justru dikenai sanksi oleh klub setelah melanggar protokol virus corona. Ketiga pemain itu adalah Paulo Dybala, Arthur, dan Weston McKennie.

Sebagaimana dikabarkan oleh La Stampa McKennie mengadakan pesta di rumahnya ersama dengan dua rekan setim dan teman lainnya. Masalahnya adalah adanya larangan untuk mengadakan pesta secara personal di Italia karena adanya protokol tersebut.

Tetangga memanggil polisi setelah mereka sadar ada pesta di dalam rumah McKennie, tapi tak ada yang membukakan pintu ketika mereka tiba di rumah. Italia memiliki batasan waktu malam dari jam 10 malam hingga lima pagi, polisi datang ke rumah mantan pemain Schalke pada pukul 11.30 malam.

Mereka bersikeras masuk hingga akhirnya diperbolehkan masuk dan melihat tiga pesepak bola serta teman lainnya. Sanksi diberikan oleh polisi berupa denda sebesar 400 euro dan Juventus kabarnya juga akan menjatuhkan hukuman.

Breaking News Juventus Serie a Virus Corona Merih Demiral Weston McKennie
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

16.325

Berita Terkait

Inggris
Kisah Sedih Raheem Sterling
Raheem Sterling mengalami masa sulit bersama Chelsea hingga akhirnya tersingkir dari rencana utama. Dipinjamkan ke Arsenal dan kini dikaitkan dengan Napoli, ke mana sang winger akan berlabuh?
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Kisah Sedih Raheem Sterling
Italia
Cuma Jadi Penonton, AC Milan Punya Alasan Khusus Mencermati Hasil Liga Champions dan Liga Europa
Meski absen dari kompetisi Eropa, AC Milan diam-diam mencermati hasil Liga Champions dan Liga Europa. Ada misi khusus Rossoneri untuk memanfaatkan bursa transfer tengah musim.
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Cuma Jadi Penonton, AC Milan Punya Alasan Khusus Mencermati Hasil Liga Champions dan Liga Europa
Inggris
Siapa Cepat Dia Dapat, Manchester United Bersedia Melepas Joshua Zirkzee
Manchester United dikabarkan berubah sikap dan siap melepas Joshua Zirkzee jelang penutupan bursa transfer tengah musim. Juventus jadi kandidat terdepan, skema pinjaman jadi solusi
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Siapa Cepat Dia Dapat, Manchester United Bersedia Melepas Joshua Zirkzee
Italia
Daftar Striker yang Masuk Radar AC Milan, Ada Ujung Tombak Juventus dan Barcelona
AC Milan mulai menyusun daftar striker incaran untuk musim depan. Nama besar dari Juventus hingga Barcelona masuk radar Rossoneri. Siapa yang bakal dikorbankan demi striker anyar?
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Daftar Striker yang Masuk Radar AC Milan, Ada Ujung Tombak Juventus dan Barcelona
Liga Champions
5 Kiper yang Bikin Gol di Liga Champions, Terbaru Anatoliy Trubin
Sepanjang sejarah, hanya lima penjaga gawang yang pernah mencetak gol di Liga Champions.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
5 Kiper yang Bikin Gol di Liga Champions, Terbaru Anatoliy Trubin
Liga Champions
Gagal Lolos Otomatis, Siapa Calon Lawan Real Madrid di Playoff 16 Besar Liga Champions?
Perburuan gelar Liga Champions ke-16 yang akan memperpanjang rekor Real Madrid belum terhenti, namun harus menempuh jalur lebih panjang.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Gagal Lolos Otomatis, Siapa Calon Lawan Real Madrid di Playoff 16 Besar Liga Champions?
Italia
Presiden Inter Milan Bocorkan Perkembangan Transfer Moussa Diaby
Presiden Inter Milan, Giuseppe Marotta, akhirnya buka suara soal rumor transfer Moussa Diaby dari Al Ittihad. Inter incar pinjaman plus opsi beli, negosiasi disebut rumit dan penuh syarat!
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Presiden Inter Milan Bocorkan Perkembangan Transfer Moussa Diaby
Liga Champions
Lolos Sempurna, Siapa yang Bisa Jadi Lawan Arsenal di 16 Besar Liga Champions?
Arsenal memastikan tempat mereka di babak 16 besar Liga Champions dengan rekor sempurna.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Lolos Sempurna, Siapa yang Bisa Jadi Lawan Arsenal di 16 Besar Liga Champions?
Liga Europa
Jadwal Lengkap Liga Europa: Tersisa 6 Tiket Otomatis ke 16 Besar
Memasuki putaran terakhir fase liga, baru dua klub yang telah memastikan tiket ke 16 besar.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Jadwal Lengkap Liga Europa: Tersisa 6 Tiket Otomatis ke 16 Besar
Italia
Liga Champions: Juara Bertahan Serie A Disingkirkan Chelsea, Rekor Buruk Antonio Conte Berlanjut
Perjalanan juara bertahan Serie A, Napoli, di Liga Champions musim ini berakhir dini usai kalah 2-3 lawan Chelsea. Rekor buruk Antonio Conte pun berlanjut.
Arief Hadi - Kamis, 29 Januari 2026
Liga Champions: Juara Bertahan Serie A Disingkirkan Chelsea, Rekor Buruk Antonio Conte Berlanjut
Bagikan