Menunda Melihat Marco Verratti Bermain di Serie A

Menariknya, kendati demikian, Verratti belum pernah bermain di Serie A.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Minggu, 13 November 2022
Menunda Melihat Marco Verratti Bermain di Serie A
Marco Verratti (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Marco Verratti menjadi satu di antara gelandang terbaik yang dimiliki Italia saat ini. Menariknya, kendati demikian, Verratti belum pernah bermain di Serie A. Lantas, kapan hal itu bisa terwujud.

Marco Verratti merupakan pemain yang mulai dikenal usai tampil gemilang di lini kedua Pescara. Kemudian, bakat Verratti dilihat Paris Saint-Germain yang saat itu sedang dalam fase awal membangun tim bertabur bintang.

Akhirnya, bermodal 12 juta euro, PSG mendapatkan Verratti. Sang pemain menuju Paris pada musim panas 2012. Sejumlah tim Italia seperti Inter Milan dan Juventus yang juga menginginkan Verratti pun harus gigit jari.

Baca Juga:

Komputer Super Prediksi Piala Dunia 2022: Duel Messi Vs Ronaldo di Final

Ketika Neymar, Pogba, dan Messi Jadi Karakter di Call of Duty: Modern Warfare II

Piala Dunia 2022: Potensi Prancis Bersua Argentina di 16 Besar

Hingga saat ini, Verratti belum pernah pindah. Itu artinya, pemilik 49 caps bersama timnas Italia itu belum pernah bermain di Serie A. Sebab, ketika membela Pescara, Verratti hanya tampil di Serie B.

Kini, terlihat Verratti akan semakin lama pulang kampung ke Italia. Sebab, berdasarkan laporan Fabrizio Romano, gelandang 30 tahun itu sedang dalam pembicaraan kontrak anyar bersama PSG.

Verratti terbuka untuk bertahan di PSG lebih lama lagi. Padahal, kontrak saat ini pun mengikat Verratti di PSG hingga 2024. Menurut Romano, meskipun belum ada asap putih tanda rampungnya negosiasi, tetapi pembicaraan berlangsung positif.

Oleh karena itu, jika kedua pihak sepakat, kepulangan Verratti ke Italia bisa lebih lama lagi. Menarik ditunggu apakah Verratti akan memperkuat klub Serie A sebelum gantung sepatu. Terlebih, usianya saat ini sudah 30 tahun.

Marco Verrati Paris Saint-Germain Breaking News Serie a
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.151

Berita Terkait

Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Liverpool vs Barnsley, Live Sebentar Lagi
Jadwal siaran langsung dan link streaming Liverpool vs Barnsley di putaran ketiga Piala FA. Kick-off dini hari, cek jam tayang dan info lengkapnya.
Johan Kristiandi - Senin, 12 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Liverpool vs Barnsley, Live Sebentar Lagi
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Kalahkan Persijap Jepara, Dewa United Banten FC Tutup Putaran Pertama dengan Manis
Pada pertandingan lainnya, PSBS Biak sukses menaklukkan Bhayangkara Presisi Lampung FC 4-1.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Kalahkan Persijap Jepara, Dewa United Banten FC Tutup Putaran Pertama dengan Manis
Liga Indonesia
Real Madrid vs Barcelona Legends Akan Getarkan GBK, Sambut 500 Tahun Jakarta
Pertandingan El Clasico akan hadir di Jakarta, dalam tajuk “Clash of Legends Jakarta” di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta, pada 18 April 2026.
Tengku Sufiyanto - Senin, 12 Januari 2026
Real Madrid vs Barcelona Legends Akan Getarkan GBK, Sambut 500 Tahun Jakarta
Inggris
Menilik Rekam Jejak Michael Carrick sebagai Manajer Interim Manchester United: Pernah Menumbangkan Arsenal
Michael Carrick masuk radar manajer interim Manchester United. Menilik rekam jejaknya bersama Setan Merah, termasuk kemenangan atas Arsenal.
Johan Kristiandi - Senin, 12 Januari 2026
Menilik Rekam Jejak Michael Carrick sebagai Manajer Interim Manchester United: Pernah Menumbangkan Arsenal
Liga Indonesia
Persija Melawan Serangan Rasisme terhadap Allano Lima Usai Laga Kontra Persib
Winger Persija, Allano Lima, mendapatkan serangan rasisme di media sosial. Persija tegas berdiri bersama Allano untuk melawan segala tindakan diskriminasi.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Melawan Serangan Rasisme terhadap Allano Lima Usai Laga Kontra Persib
Prediksi
Prediksi dan Statistik Juventus vs Cremonese: Bianconeri Harus seperti Mobil Ferrari
Prediksi dan statistik Juventus vs Cremonese di Serie A 2025/2026. Bianconeri diunggulkan menang, simak analisis lengkap dan prediksi skor.
Johan Kristiandi - Senin, 12 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Juventus vs Cremonese: Bianconeri Harus seperti Mobil Ferrari
Italia
Cristian Chivu Prediksi Pertarungan Scudetto Direbutkan Empat atau Lima Klub
Inter Milan imbang 2-2 melawan Napoli pada pekan 20 Serie A. Cristian Chivu memprediksi pertarungan Scudetto direbutkan empat hingga lima klub.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Cristian Chivu Prediksi Pertarungan Scudetto Direbutkan Empat atau Lima Klub
Italia
Superkomputer Prediksi Hasil Juventus vs Cremonese: Peluang Menang Bianconeri Sangat Besar
Superkomputer Opta memprediksi hasil Juventus vs Cremonese di Serie A 2025/2026. Peluang menang Bianconeri sangat besar. Simak persentasenya!
Johan Kristiandi - Senin, 12 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Juventus vs Cremonese: Peluang Menang Bianconeri Sangat Besar
Timnas
John Herdman Kurang Fit, Sesi Perkenalan Resmi Diundur ke 13 Januari
PSSI awalnya akan memperkenalkan secara resmi John Herdman kepada awak media di Jakarta pada Senin (12/1).
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
John Herdman Kurang Fit, Sesi Perkenalan Resmi Diundur ke 13 Januari
Liga Indonesia
Mauricio Souza Tanggapi Rumor Fajar Fathurrahman Gabung Persija Jakarta
Fajar Fathurrahman dikabarkan bakal bergabung ke Persija Jakarta setelah berpisah dengan Borneo FC Samarinda.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Mauricio Souza Tanggapi Rumor Fajar Fathurrahman Gabung Persija Jakarta
Bagikan