Masa Depan Indra Sjafri dan Fakhri Husaini Akan Diumumkan Bersamaan dengan Pelatih Timnas Indonesia

Kontrak Fakhri Husaini dan Indra Sjafri Berakhir pada Desember ini.
Hadi FebriansyahHadi Febriansyah - Kamis, 19 Desember 2019
Masa Depan Indra Sjafri dan Fakhri Husaini Akan Diumumkan Bersamaan dengan Pelatih Timnas Indonesia
Pelatih Timnas Indonesia U-23, Indra Sjafri. (BolaSkor.com/Hadi Febriansyah)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com – Pengumuman pelatih Timnas Indonesia dan masa depan dua pelatih lainnya, Fakhri Husaini dan Indra Sjafri, akan dilakukan secara berbarengan. Kepastian tersebut dikatakan langsung oleh Wakil Ketua Umum PSSI, Cucu Soemantri.

Cucu Soemantri mengatakan Ketua Umum PSSI, Komjen Pol Mochamad Iriawan beserta jajarannya sudah menggelar rapat Komite Eksekutif (Exco) untuk menentukan siapa pelatih Timnas Indonesia Senior maupun Timnas Indonesia kelompok umur.

Rapat Exco tersebut digelar setelah PSSI melakukan pertemuan dengan Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo. Seperti diketahui, ada dua kandidat kuat untuk menjadi pelatih Timnas Indonesia. Shin Tae-yong (Korea Selatan) dan Luis Milla (Spanyol). Selain itu, kontrak Fakhri Husaini dan Indra Sjafri pun sudah habis pada Desember ini.

Baca Juga:

Media Korea Laporkan Komunitas Korea di Indonesia Harapkan Shin Tae-yong Menyusul Park Hang-seo ke ASEAN

Timnas Indonesia, Klub China, atau Jepang, Shin Tae-Yong: Secepatnya Minggu Depan

“Benar kami sudah melakukan rapat Exco setelah menghadap Presiden, Senin kemarin. Salah satu yang kita bahas adalah penentuan pelatih Timnas Indonesia,” kata Cucu Soemantri kepada BolaSkor.com.

“Untuk kapan diumumkannya nanti pak Ketum yang akan mengumumkan. Nantinya tidak hanya pelatih senior saja, kami juga akan mengumumkan Indra Sjafri dan Fakhri Husaini juga,” tambahnya.

Pssi Timnas Indonesia U-19 Timnas indonesia u-23 Fakhri husaini Indra sjafri
Posts

4.870

Berita Terkait

Timnas
PSSI Bebaskan John Herdman Pilih Asisten Pelatih Lokal di Timnas Indonesia
John Herdman akan dibantu asisten pelatih lokal di Timnas Indonesia. Nantinya, Herdman yang bakal memilih asistennya itu.
Rizqi Ariandi - Kamis, 08 Januari 2026
PSSI Bebaskan John Herdman Pilih Asisten Pelatih Lokal di Timnas Indonesia
Timnas
Nova Arianto Dipastikan Tidak Masuk Kandidat Asisten John Herdman di Timnas Indonesia
Ketua Badan Tim Nasional, Sumardji, memastikan bahwa Nova Arianto tidak masuk kandidat asisten John Herdman.
Rizqi Ariandi - Kamis, 08 Januari 2026
Nova Arianto Dipastikan Tidak Masuk Kandidat Asisten John Herdman di Timnas Indonesia
Timnas
John Herdman Akan Bawa Dua Asisten dari Luar ke Timnas Indonesia
John Herdman rencananya akan membawa dua asisten pelatih dari luar negeri ke Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Kamis, 08 Januari 2026
John Herdman Akan Bawa Dua Asisten dari Luar ke Timnas Indonesia
Timnas
Kurniawan Dwi Yulianto Dinilai Cocok Jadi Asisten John Herdman di Timnas Indonesia
John Herdman akan dibantu pelatih lokal sebagai asisten di Timnas Indonesia. Kurniawan Dwi Yulianto dianggap cocok mengisi pos tersebut.
Rizqi Ariandi - Rabu, 07 Januari 2026
Kurniawan Dwi Yulianto Dinilai Cocok Jadi Asisten John Herdman di Timnas Indonesia
Timnas
John Herdman Bagian dari Rencana Jangka Panjang PSSI untuk Timnas Indonesia
John Herdman akan dikontrak selama dua tahun dengan opsi perpanjangan dua tahun. Herdman jadi bagian dari proyek jangka panjang PSSI.
Rizqi Ariandi - Selasa, 06 Januari 2026
John Herdman Bagian dari Rencana Jangka Panjang PSSI untuk Timnas Indonesia
Liga Indonesia
PS Putra Jaya Pasuruan Pecat Pemain yang Lakukan Tendangan Kung fu di Liga 4 Jatim
Muhammad Hilmi Gimnastiar harus menelan pil pahit karena dipecat klubnya setelah sebagai konsekuensi aksi berbahayanya dalam laga Liga 4 Jatim.
Rizqi Ariandi - Selasa, 06 Januari 2026
PS Putra Jaya Pasuruan Pecat Pemain yang Lakukan Tendangan Kung fu di Liga 4 Jatim
Liga Indonesia
Komdis PSSI Minta Pelaku Tendangan Kung fu di Liga 4 Dihukum Berat oleh Asprov Jatim
Pemain Putra Jaya Pasuruan, M Hilmi, melakukan tindakan tidak sportif terhadap lawan. Pihak klub langsung memecat Hilmi dan komdis PSSI meminta pelaku disanksi.
Rizqi Ariandi - Selasa, 06 Januari 2026
Komdis PSSI Minta Pelaku Tendangan Kung fu di Liga 4 Dihukum Berat oleh Asprov Jatim
Timnas
Nova Arianto Dukung Penuh John Herdman, Simbol Harapan Baru Sepak Bola Indonesia
Pelatih Timnas Indonesia U-20, Nova Arianto, mendukung penuh John Herdman. Nova menyebut John Herdman sebagai harapan baru.
Rizqi Ariandi - Minggu, 04 Januari 2026
Nova Arianto Dukung Penuh John Herdman, Simbol Harapan Baru Sepak Bola Indonesia
Sosok
Profil John Herdman, Pelatih Anyar Timnas Indonesia yang Berprestasi di Level Putri
"Resmi! PSSI Tunjuk John Herdman, Arsitek Level Piala Dunia Siap Bawa Garuda Masuki Era Baru," demikian pernyataan dari laman resmi PSSI.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 03 Januari 2026
Profil John Herdman, Pelatih Anyar Timnas Indonesia yang Berprestasi di Level Putri
Timnas
Era Baru, PSSI Resmi Tunjuk John Herdman sebagai Suksesor Patrick Kluivert
Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) resmi menunjuk pelatih berusia 50 tahun, John Herdman, sebagai pelatih baru Timnas Indonesia.
Arief Hadi - Sabtu, 03 Januari 2026
Era Baru, PSSI Resmi Tunjuk John Herdman sebagai Suksesor Patrick Kluivert
Bagikan