Liga 4

Komdis PSSI Minta Pelaku Tendangan Kung fu di Liga 4 Dihukum Berat oleh Asprov Jatim

Pemain Putra Jaya Pasuruan, M Hilmi, melakukan tindakan tidak sportif terhadap lawan. Pihak klub langsung memecat Hilmi dan komdis PSSI meminta pelaku disanksi.
Rizqi AriandiRizqi Ariandi - Selasa, 06 Januari 2026
Komdis PSSI Minta Pelaku Tendangan Kung fu di Liga 4 Dihukum Berat oleh Asprov Jatim
Insiden tendangan kungfu di Liga 4 Jatim. (Istimewa/tangkapan layar)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Ketua Komite Disiplin (Komdis) PSSI, Umar Husin, buka suara soal insiden yang terjadi pada pertandingan babak 32 besar Liga 4 PSSI Jatim yang mempertemukan PS Putra Jaya Pasuruan dengan Perseta 1970 di Stadion Gelora Bangkalan, Madura, Senin (5/1).

Dalam pertandingan itu pemain Putra Jaya Pasuruan, M Hilmi, terlihat dengan sengaja menendang pemain Perseta 1970, Firman Nugraha, dengan sengaja.

Tendangan yang mengarah ke dada itu membuat Firman kolaps dan harus mendapatkan tindakan medis.

Umar Husin menjelaskan bahwa Komdis PSSI tidak punya wewenang mengambil tindakan karena pelaksanaan Liga 4 berada di bawah kendali setiap asprov.

Baca Juga:

Era Baru, PSSI Resmi Tunjuk John Herdman sebagai Suksesor Patrick Kluivert

John Herdman Tiba di Indonesia 11 Januari, Sehari Kemudian Diperkenalkan Resmi oleh PSSI

Sebut Timnas Indonesia Mirip Kanada, Ini Pernyataan Pertama John Herdman Usai Diumumkan PSSI

Umar mengimbau kepada komdis atau panitia disiplin setempat, dalam hal ini Komdis Asprov PSSI Jawa Timur untuk mengambil tindakan tegas.

Umar meminta mereka tidak ragu memberikan hukuman berat terhadap pelaku pelanggaran tersebut.

"Kami mengimbau kepada teman-teman yang menjadi Panitia Disiplin atau berperan sebagai Komite Disiplin di semua tingkatan liga untuk tidak ragu-ragu menghukum pihak-pihak yang melakukan pelanggaran-pelanggaran yang keras, brutal, sehingga tidak mengganggu jalannya kompetisi," kata Umar Husin dalam keterangannya kepada media, Selasa (6/1).

"Itu imbauan kami selaku Ketua Komdis kepada semua pihak yang bertugas sebagai Panitia Disiplin maupun sebagai Komite Disiplin di semua tingkatan liga agar memperhatikan Kode Disiplin dan rule of the game," ujarnya menambahkan.

Keselamatan Atlet Diatur UU Sistem Keolahragaan Nasional

Menurut Umar, keselamatan seorang atlet telah diatur secara jelas dalam UU Nomor 11 Tahun 2022 tentang Sistem Keolahragaan Nasional.

Di UU tersebut, kata Umar, ada pasal-pasal yang mengatur keselamatan atlet, di mana turunannya khusus sepak bola ada di kode disiplin PSSI.

"Jadi itu penegasannya, agar Komdis di tingkat daerah ataupun Pandis (Panitia Disiplin) itu bisa bertindak tegas tanpa ragu-ragu gitu. Demi melindungi olahraga, khususnya sepak bola dan atlet," tuturnya.

Komdis PSSI Minta Pelaku Dihukum Seumur Hidup

Liga 4 Pssi Komdis pssi Sanksi Komdis PSSI Breaking News
Ditulis Oleh

Rizqi Ariandi

Menjadi jurnalis sejak 2016. Pernah meliput Asian Games 2018, SEA Games 2023, dan Piala Dunia U-17 2023
Posts

7.653

Berita Terkait

Inggris
Prediksi Hasil Fulham vs Chelsea Versi Superkomputer: Keunggulan The Blues Tidak Mutlak
Prediksi Fulham vs Chelsea versi superkomputer Opta di Premier League 2025/2026. Chelsea memang diunggulkan, namun peluang Fulham mencuri poin tetap terbuka. Simak persentase menang dan analisis lengkapnya!
Johan Kristiandi - Rabu, 07 Januari 2026
Prediksi Hasil Fulham vs Chelsea Versi Superkomputer: Keunggulan The Blues Tidak Mutlak
Jadwal
Jadwal Siaran Televisi dan Link Streaming Barcelona vs Athletic Bilbao, Kamis 8 Januari 2026
Jadwal siaran langsung dan link streaming Barcelona vs Athletic Bilbao di semifinal Piala Super Spanyol 2025/2026. Duel panas penentu tiket final, Kamis (8/1) dini hari WIB. Cek jam tayang dan link nontonnya di sini!
Johan Kristiandi - Rabu, 07 Januari 2026
Jadwal Siaran Televisi dan Link Streaming Barcelona vs Athletic Bilbao, Kamis 8 Januari 2026
Basket
Agusti Julbe Tak Sabar Mulai IBL 2026 Bersama Dewa United Banten, Incar Juara Back to Back
Kehadiran pelatih dengan segudang pengalaman itu diharapkan bisa membawa Dewa United Banten mempertahankan gelar yang direbut musim lalu.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 07 Januari 2026
Agusti Julbe Tak Sabar Mulai IBL 2026 Bersama Dewa United Banten, Incar Juara Back to Back
Jadwal
Link Streaming Parma vs Inter Milan, Kamis 8 Januari 2026
Link streaming Parma vs Inter Milan Kamis (8/1) dini hari WIB. Inter wajib menang demi menjaga puncak klasemen Serie A. Cek jadwal, jam tayang, dan link nontonnya di sini!
Johan Kristiandi - Rabu, 07 Januari 2026
Link Streaming Parma vs Inter Milan, Kamis 8 Januari 2026
Liga Indonesia
Penentu Juara Paruh Musim, Ketum Jakmania Minta Pemain Persija Jadi Macan Lawan Persib
Duel itu akan terjadi di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Minggu (11/1) pukul 15.30 WIB.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 07 Januari 2026
Penentu Juara Paruh Musim, Ketum Jakmania Minta Pemain Persija Jadi Macan Lawan Persib
Prediksi
Prediksi dan Statistik Parma vs Inter Milan: Laga Spesial untuk Cristian Chivu
Inter Milan bertandang ke markas Parma pada lanjutan Serie A 2025/2026. Laga ini jadi momen spesial bagi Cristian Chivu. Simak prediksi skor, kondisi tim, dan statistik lengkapnya!
Johan Kristiandi - Rabu, 07 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Parma vs Inter Milan: Laga Spesial untuk Cristian Chivu
Liga Indonesia
Diky Soemarno Imbau The Jakmania Tak Hadiri Laga Persija Vs Persib di Stadion GBLA
Partai akbar itu akan terjadi pada Minggu (11/1) pukul 15.30 WIB di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 07 Januari 2026
Diky Soemarno Imbau The Jakmania Tak Hadiri Laga Persija Vs Persib di Stadion GBLA
Prediksi
Prediksi dan Statistik Barcelona vs Athletic Bilbao: Berburu Tiket Final
Barcelona menghadapi Athletic Bilbao di semifinal Piala Super Spanyol 2025/2026. Barca diunggulkan berkat tren positif, tapi ancaman Williams bersaudara tak bisa diremehkan. Simak prediksi lengkapnya!
Johan Kristiandi - Rabu, 07 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Barcelona vs Athletic Bilbao: Berburu Tiket Final
Inggris
Prediksi dan Statistik Burnley vs Manchester United: Pembuktian Tanpa Ruben Amorim
Manchester United bertandang ke markas Burnley dalam lanjutan Premier League. Tanpa Ruben Amorim, Setan Merah diuji di Turf Moor. Simak prediksi skor, statistik, dan kondisi tim!
Johan Kristiandi - Rabu, 07 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Burnley vs Manchester United: Pembuktian Tanpa Ruben Amorim
Inggris
Negosiasi Berjalan Mulus, Manchester United Selangkah Lagi Balikan dengan Ole Gunnar Solskjaer
Manchester United dikabarkan membuka peluang balikan dengan Ole Gunnar Solskjaer. Negosiasi disebut berjalan lancar dan sang mantan siap kembali ke Old Trafford. Simak kabar lengkapnya!
Johan Kristiandi - Rabu, 07 Januari 2026
Negosiasi Berjalan Mulus, Manchester United Selangkah Lagi Balikan dengan Ole Gunnar Solskjaer
Bagikan