Mario Gomez Resmi Merapat, Ini Susunan Kepelatihan Arema FC untuk Musim 2020
BolaSkor.com - Manajemen Arema FC akhirnya resmi menunjuk Roberto Mario Gomez sebagai pelatih Arema FC yang baru. Arema FC mengontak Mario Gomez dengan durasi satu musim.
"Mengawali Tahun Baru 2020, manajemen Arema FC menyampaikan selamat tahun baru, semoga ke depan Arema FC mohon didoakan agar dapat berprestasi lebih baik dari tahun tahun sebelumnya," tulis Arema FC dalam rilisnya.
Baca Juga:
"Dalam kesempatan ini, sesuai dengan tahapan kerja persiapan dalam menghadapi musim kompetisi 2020, Alhamdulillah pimpinan manajemen Arema FC telah melakukan ikatan kontrak selama 12 bulan untuk posisi jajaran pelatih musim kompetisi 2020," tambahnya. (Laporan Kontributor Kristian Joan/Malang)
Ini Daftar Susunan Kepelatihan Arema FC untuk 2020:
1. Pelatih Kepala: Mario Gomez
2. Assisten Pelatih: Charis Yulianto, Kuncoro, dan Singgih Pitono
3. Pelatih Kiper: Martin Gonsalves Felipe Americo (Brasil)
4. Pelatih Fisik: Marcos Gonzales (Argentina)
Tengku Sufiyanto
17.888
Berita Terkait
Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Banyak Opsi Racikan Strategi Sang Pelatih
Prediksi dan Statistik Udinese vs Inter Milan: Pantang Ulangi Kesalahan Serupa
Kalahkan Falcons 3-0, Bekal bagi Bandung bjb Tandamata untuk Hadapi Jakarta Electric
Prediksi dan Statistik Nottingham Forest vs Arsenal: Peluang Memperlebar Jarak
Prediksi dan Statistik Manchester United vs Manchester City: Menanti Racikan Michael Carrick
Berlabel Bomber Mentereng, Alaeddine Ingin Bantu Persija Juara
Senne Lammens Punya Potensi Besar, tapi Belum Layak Jadi Kiper Utama Manchester United
Satu Grup dengan Timnas Indonesia, Pelatih Singapura Kagumi John Herdman
Persija Jakarta Datangkan Penyerang Tajam Maroko dari Liga India
Resmi, Berikut Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala AFF 2026