Mancini: Pergantian Pemain Kunci Kemenangan Italia

Italia mengalahkan Austria 2-1, pada laga babak 16 besar Piala Eropa 2020.
Tengku SufiyantoTengku Sufiyanto - Minggu, 27 Juni 2021
Mancini: Pergantian Pemain Kunci Kemenangan Italia
Roberto Mancini. (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pelatih timnas Italia, Roberto Mancini, mengatakan pergantian pemain merupakan kunci kemenangan Gli Azzurri atas Austria.

Italia mengalahkan Austria 2-1, pada laga babak 16 besar Piala Eropa 2020 di Stadion Wembley, Minggu (27/6) dini hari WIB. Italia susah payah menaklukkan Austria melalui perpanjangan waktu.

Dua gol Italia dipersembahkan oleh Federico Chiesa (94') dan Matteo Pessina (104'). Austria hanya memperkecil kedudukan melalui Sasa Kalajdzic (114'). Kemenangan ini membuat Italia melaju ke babak perempat final.

Dalam laga tersebut, Italia memang kesulitan mencetak gol. Mancini akhirnya mengganti sejumlah pemain, seperti Matteo Pessina menggantikan Nicolo Barella, Manuel Locatelli digantikan Marco Verratti, Andrea Belotti mengganti peran Ciro Immobile, dan Federico Chiesa mengambil alih posisi Domenico Berardi.

Baca Juga:

Matteo Pessina, Kartu AS Italia di Lini Tengah

Deretan Fakta Menarik yang Iringi Kemenangan Italia atas Austria

Bintang Laga Italia Vs Austria: Federico Chiesa Akhiri Kebuntuan

Italia
Timnas Italia. (Twitter)


"Kami tahu bakal kesulitan karen Austria tidak akan membiarkan lawannya nyaman," ujar Mancini, dikutip dari laman resmi UEFA.

"Pergantian pemain memberi perbedaan untuk kami, tapi semua pemain tampil sangat bagus malam ini. Saya senang karena para pemain memberikan segalanya untuk menang, bahkan ketika sudah lelah," sambungnya.

Kemenangan ini membuat Italia mencatatkan rekor 31 laga tanpa terkalahkan secara beruntun. Namun, Italia harus finis di 11 laga tanpa kebobolan.

Selanjutnya, Italia hanya menunggu pemenang antara Belgia kontra Portugal untuk berlaga di perempat final.

Simak Rangkuman keseruan Piala Eropa 2020 di sini

Italia Timnas Italia Piala Eropa 2020 Roberto Mancini Breaking News
Ditulis Oleh

Tengku Sufiyanto

The author is a senior journalist who has specialized in Indonesian football issues for the past 10 years. Before focusing on sports, the author was also involved in covering political and economic issues. They have covered numerous national and international events, including the 2023 U-17 World Cup, the 2018 Asian Games, and various SEA Games tournaments. Additionally, the author was previously active in the PSSI Pers organization.
Posts

17.874

Berita Terkait

Liga Indonesia
Persib vs Persija, Marc Klok: Anggap Pertandingan Harga Diri dan Singgung Kepindahan Luis Figo
Pertandingan terakhir putaran pertama Super League 2025/2026 ini akan digelar di Stadion GBLA, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib vs Persija, Marc Klok: Anggap Pertandingan Harga Diri dan Singgung Kepindahan Luis Figo
Liga Indonesia
Persib vs Persija, Bojan Hodak Pertanyakan Selalu Menggunakan Wasit Asing di Bandung
Persib menghadapi Persija, pada laga pekan ke-17 Super League 2025/2026 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Gedebage, Bandung, Minggu (11/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib vs Persija, Bojan Hodak Pertanyakan Selalu Menggunakan Wasit Asing di Bandung
Liga Indonesia
Bojan Hodak Minta Skuad Persib Jaga Emosi Saat Hadapi Persija
Pertandingan terakhir putaran pertama Super League 2025/2026 ini akan digelar di Stadion GBLA, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Bojan Hodak Minta Skuad Persib Jaga Emosi Saat Hadapi Persija
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Malut United Kalah, Persib vs Persija Jadi Penentu Juara Paruh Musim
Malut United kalah di kandang Persebaya, sehingga laga Persib vs Persija jadi penentu siapa juara paruh musim Super League 2025/2026.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Malut United Kalah, Persib vs Persija Jadi Penentu Juara Paruh Musim
Liga Indonesia
Persib Tanpa Andrew Jung dan Saddil Ramdani, Pelatih Persija Cuek dan Sebut Itu Urusan Bojan Hodak
Pelatih Persija, Mauricio Souza, menilai kekuatan Persib terletak pada sosok Bojan Hodak selaku peramu taktik.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib Tanpa Andrew Jung dan Saddil Ramdani, Pelatih Persija Cuek dan Sebut Itu Urusan Bojan Hodak
Timnas
Hindari Awak Media, John Herdman Tiba di Indonesia
John Herdman tiba di Indonesia pada Sabtu (10/1) pukul 13.20 WIB dengan maskapai Cathay Pacific.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Hindari Awak Media, John Herdman Tiba di Indonesia
Liga Indonesia
Mauricio Souza Berharap VAR Bekerja dengan Baik di Laga Persib vs Persija
Pelatih Persija Jakarta Mauricio Souza berharap VAR bekerja dengan baik dan tepat agar tidak ada keputusan-keputusan salah.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Mauricio Souza Berharap VAR Bekerja dengan Baik di Laga Persib vs Persija
Liga Indonesia
Dear Jakmania Jangan ke GBLA, Cukup Dukung dan Doa dari Jakarta Agar Persija Menang
Persib Bandung menghadapi Persija Jakarta di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Gedebage, Minggu (11/1) sore WIB
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Dear Jakmania Jangan ke GBLA, Cukup Dukung dan Doa dari Jakarta Agar Persija Menang
Italia
Baru Tampil 46 Menit, Niclas Fullkrug Berharap Dipermanenkan AC Milan
Penyerang baru AC Milan Niclas Fullkrug berharap akan bertahan saat masa peminjamannya dari West Ham United habis.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Baru Tampil 46 Menit, Niclas Fullkrug Berharap Dipermanenkan AC Milan
Liga Indonesia
Jelang Lawan Persib, Pemain Baru Persija Antusias Bakal Naik Rantis ke Stadion
Rantis atau kendaraan taktis masih digunakan di Indonesia untuk pertandingan Persib vs Persija. Persib akan menjamu Persija di GBLA, Minggu (11/1).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Jelang Lawan Persib, Pemain Baru Persija Antusias Bakal Naik Rantis ke Stadion
Bagikan