Premier League
Manchester United Mendapatkan Kesempatan Kedua Merekrut Viktor Gyokeres
BolaSkor.com - Manchester United dikabarkan mendapatkan kesempatan melayangkan penawaran untuk memboyong striker Sporting CP, Viktor Gyokeres.
Viktor Gyokeres telah mengambil keputusan untuk meninggalkan Sporting CP pada jendela transfer musim panas kali ini.
Baca Juga:
Gabung Manchester United, Bryan Mbeumo Wujudkan Impian Masa Kecilnya
View this post on Instagram
Bahkan, demi mempercepat kepindahannya, Viktor Gyokeres mangkir dari latihan pramusim.
Kabarnya, Sporting terbuka menjual Gyokeres asalkan harga yang ditawarkan sesuai permintaan.
Manchester United Berpeluang Rekrut Viktor Gyokeres
Fabrizio Romano melaporkan, satu di antara tim yang ditawari melayangkan proposal untuk merekrut Viktor Gyokeres adalah Manchester United.
Bahkan, ini adalah kedua kalinya Man United mendapatkan penawaran tersebut setelah sebelumnya pada pekan lalu.
Namun, sejauh ini Manchester United belum mengambil tindakan konkret.
Setan Merah diyakini lebih tertarik merekrut Benjamin Sesko sebagai mesin gol anyar.
Viktor Gyokeres Hanya Mau Pindah ke Arsenal
Johan Kristiandi
18.285
Berita Terkait
Erick Thohir Ungkap Ajakan Uji Coba untuk Timnas Indonesia dari Negara Asia Timur
Ivan Perisic Sulit Digapai, Inter Milan Beralih ke Jebolan Akademi Arsenal
Sandy Walsh Terkejut Ditinggal Shayne Pattynama ke Persija Jakarta
Liverpool Krisis Bek Kanan, Arne Slot Tidak Mau Panik Belanja Pemain
Link Streaming Super League Persita Tangerang vs Persija Jakarta, Jumat 30 Januari 2026
Napoli Tersingkir dari Liga Champions, Antonio Conte Frustrasi dengan Jadwal Serie A
Diisukan ke Arema FC, Rio Fahmi Pilih Bantu Persija Kalahkan Persita
Frimpong dan Bradley Cedera, Berikut 4 Pemain Liverpool yang Bisa Jadi Bek Kanan Darurat
Janji Shayne Pattynama kepada The Jakmania, Memberikan Segalanya untuk Persija
Tottenham Tutup Pintu Randal Kolo Muani, Juventus Cari Alternatif