Bryan Mbeumo Resmi Jadi Pemain Baru Manchester United
BolaSkor.com - Manchester United resmi mengumumkan Bryan Mbeumo sebagai pemain baru mereka.
Untuk mendatangkan pemain asal Kamerun tersebut dari Brentford United harus mengeluarkan dana mencapai 71 juta poundsterling atau sekitar Rp1,47 triliun.
"Kami dengan bangga mengumumkan Bryan Mbeumo telah resmi bergabung. Pemain timnas Kamerun ini telah menandatangani kontrak hingga Juni 2030, dengan opsi perpanjangan selama setahun," demikian pernyataan Manchester United.
Baca Juga:
Selain Randal Kolo Muani, Manchester United Juga Mengincar Senne Lammens
Inter Milan Tolak Pendekatan Manchester United yang Inginkan Francesco Pio Esposito
Tampil Mengecewakan di Laga Pertama Pramusim, Ruben Amorim Soroti Lini Tengah Manchester United
View this post on Instagram
Kesepakatan ini menjadikan Mbeumo sebagai rekrutan ketiga Setan Merah pada bursa transfer musim panas 2025, setelah Matheus Cunha dari Wolverhampton Wanderers dan Diego Leon dari Cerro Porteno.
Mbeumo diharapkan dapat bergabung dengan skuad Setan Merah untuk tur pramusim di Amerika Serikat yang dimulai pada 22 Juli 2025.
Impresif bersama Brentford
Yusuf Abdillah
10.061
Berita Terkait
Daftar Tim yang Lolos ke Fase Gugur Europa League 2025-2026
Hasil Liga Europa: AS Roma Nyaris Terpeleset, Calvin Verdonk Bantu Lille ke Playoff
Mulai Berlatih, Layvin Kurzawa Janji Tunjukan Kualitas Bersama Persib Bandung
Hasil Piala Asia Futsal 2026: Indonesia Lolos ke Perempat Final Usai Hajar Kirgizstan
Bojan Hodak Ogah Buru-buru Mainkan Layvin Kurzawa dan Dion Markx
Persija Jakarta Akan Gunakan Rantis Saat Tandang ke Persita Tangerang
Performa Alvaro Arbeloa Tidak Memuaskan, Real Madrid Siap Tunjuk Unai Emery
The Jakmania Boleh Datang ke Tangerang, Persita Siapkan 750 Tiket
Menengok Nasib Mason Greenwood Usai Meninggalkan Manchester United: Sudah Cetak 20 Gol di Musim Ini
Dapat Angin Segar, Juventus Percaya Diri Rekrut Randal Kolo Muani