Liga Europa
Manchester United Hadapi Tottenham di Final, Ruben Amorim Sudah Stres dari Sekarang
BolaSkor.com - Pelatih Manchester United, Ruben Amorim, mengaku sudah memikirkan pertandingan final Liga Europa melawan Tottenham Hotspur dari sekarang. Bahkan, tuntutan akan meraih trofi membuatnya stres.
Manchester United melenggang ke final setelah menyisihkan Athletic Bilbao pada semifinal. The Red Devils menang dengan skor 4-1 pada pertemuan kedua. Dengan demikian, Man United unggul agregat 7-1.
Baca Juga:
Hasil Liga Europa: Manchester United Tantang Tottenham Hotspur di Final
Manchester United Vs Athletic Bilbao: The Red Devils Pantang Ikuti Jejak Klub Israel
Liga Europa: Athletic Bilbao Pincang, Ruben Amorim Pastikan Manchester United Tidak Akan Lengah
Lawan yang akan dihadapi Bruno Fernandes dan kawan-kawan adalah Tottenham Hotspur. Menurut catatan, dari tiga duel pada musim ini, Man United selalu kalah dari Tottenham.
Berbicara soal pertandingan melawan Tottenham, Ruben Amorim mengaku merasakan tekanan. Ia sadar, suporter berhak mendapatkan gelar setelah musim yang tidak menyenangkan di Premier League. Manchester United tercecer pada posisi ke-15 klasemen sementara.
View this post on Instagram
"Saya sudah stres karena final. Menang adalah hal yang paling tidak bisa kami lakukan untuk para penggemar. Semua dukungan yang mereka berikan kepada kami pada musim yang sulit ini tidak terbalaskan," ujar Amorim menurut laporan Standard.
"Jika Anda tidak menang, itu tidak ada artinya. Kami senang karena berada di sana. Jadi, mari kita lihat," sambung Amorim.
Ruben Amorim Atur Strategi Jelang Final
Johan Kristiandi
18.287
Berita Terkait
Liverpool Krisis Bek Kanan, Arne Slot Tidak Mau Panik Belanja Pemain
Link Streaming Super League Persita Tangerang vs Persija Jakarta, Jumat 30 Januari 2026
Napoli Tersingkir dari Liga Champions, Antonio Conte Frustrasi dengan Jadwal Serie A
Diisukan ke Arema FC, Rio Fahmi Pilih Bantu Persija Kalahkan Persita
Frimpong dan Bradley Cedera, Berikut 4 Pemain Liverpool yang Bisa Jadi Bek Kanan Darurat
Janji Shayne Pattynama kepada The Jakmania, Memberikan Segalanya untuk Persija
Tottenham Tutup Pintu Randal Kolo Muani, Juventus Cari Alternatif
Mauricio Souza Pastikan Shayne Pattynama Siap Main di Laga Persita vs Persija
Manchester City Lolos Langsung ke 16 Besar Liga Champions, Pep Guardiola: Terima Kasih, Jose Mourinho
Jelang Lawan Persita, Pemain Anyar Persija Diminta Cepat Beradaptasi