Malam yang Lengkap untuk Andrew Robertson

Roberton mencetak assist, gol, dan mendapatkan kartu merah.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Senin, 20 Desember 2021
Malam yang Lengkap untuk Andrew Robertson
Andrew Robertson (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Bek Liverpool, Andrew Robertson, melakukan banyak hal pada pertandingan tandang melawan Tottenham Hotspur. Roberton mencetak assist, gol, dan mendapatkan kartu merah.

Pada pertandingan yang berakhir dengan skor 2-2 tersebut, Andrew Robertson menjadi pahlawan sekaligus pesakitan untuk Liverpool.

Awalnya, ia memberikan assist untuk gol pertama Liverpool yang dicetak Diogo Jota. Kemudian, Robertson mencetak gol pada menit ke-69.

Delapan menit berselang, wasit Paul Tierney memberikan kartu merah langsung kepada Robertson usai melanggar Emerson. Sebelumnya, sang wasit mengubah keputusan dari kartu kuning menjadi merah usai melihat VAR.

Baca Juga:

COVID-19 Menggila, Jurgen Klopp Tuntut Transparansi Para Rival Liverpool

Jurgen Klopp Harapkan Duel Liverpool Kontra Tottenham Tak Ditunda

Bukti Terbaru Liverpool Klub Terbaik di Inggris

Opta Joe mencatat, Robertson adalah pemain pertama yang mencetak gol, assist, dan mendapatkan kartu merah dalam satu pertandingan Premier League setelah Aleksandar Mitrovic pada Mei 2016.

Kartu merah yang didapat Robertson membuat Jurgen Klopp geram. Apalagi, menurut sang pelatih, ada dua kejadian sebelumnya di mana VAR tak hadir sehingga merugikan Liverpool.

"Itu bukan yang paling keras, tetapi bukan juga yang terpintar. Dia tahu itu karena merupakan anak sangat baik. Namun, dia sedikit kehilangan fokus," ujar Klopp seperti dilaporkan BBC.

"Kartu merah memang bisa diberikan. Namun, adakah bukti jika VAR berada di sana hari ini. Sebab, kami mengira mereka tak berada di kantornya setelah dua kejadian sebelumnya."

Andrew Robertson pun memberikan pernyataan atas kartu merah yang didapatnya. Melalui akun Twitternya, sang bek mengakui membuat kesalahan.

"Saya dibesarkan untuk bertanggung jawab ketika melakukan sesuatu yang salah. Saya harus mengakui pelanggaran saya buruk dan saya salah dalam menilai," tulisnya.

"Mungkin, sebaiknya saya tidak membicarakan hal lain dalam pertandingan selain betapa bangganya bersama pemain lain. Selain saya, para pemain menunjukkan kelas yang berbeda dalam menghadapi posisi sulit."

Liverpool Breaking News Andrew Robertson
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

17.883

Berita Terkait

Spanyol
Liverpool Bisa Tersenyum, Real Madrid Batalkan Rencana Rekrut Ibrahima Konate
Real Madrid disebut membatalkan rencana merekrut Ibrahima Konate. Keputusan ini membuka peluang besar bagi Liverpool untuk memperpanjang kontrak sang bek.
Johan Kristiandi - Jumat, 28 November 2025
Liverpool Bisa Tersenyum, Real Madrid Batalkan Rencana Rekrut Ibrahima Konate
Liga Indonesia
Link Streaming Persija Jakarta vs PSIM Yogyakarta, Live Sebentar Lagi
Simak informasi mengenai jadwal dan link streaming pertandingan Persija vs PSIM, Jumat (28/11), melalui artikel di bawah ini.
Rizqi Ariandi - Jumat, 28 November 2025
Link Streaming Persija Jakarta vs PSIM Yogyakarta, Live Sebentar Lagi
Indonesia
Ribuan Pesepak Bola Muda Ramaikan GMT Soccer Tournament 2025 di Kandang Persita Tangerang
Turnamen GMT Soccer 2025 ini akan berlangsung di Kelapa Dua Sport Center, Tangerang, pada 29 dan 30 November mendatang.
Rizqi Ariandi - Jumat, 28 November 2025
Ribuan Pesepak Bola Muda Ramaikan GMT Soccer Tournament 2025 di Kandang Persita Tangerang
Inggris
Petinggi Liverpool Dukung Arne Slot, tapi Cemaskan Performa Mohamed Salah
Meski performa Liverpool sedang buruk, posisi Arne Slot untuk saat ini masih aman tidak terancam.
Yusuf Abdillah - Jumat, 28 November 2025
Petinggi Liverpool Dukung Arne Slot, tapi Cemaskan Performa Mohamed Salah
Ragam
Nostalgia - Identitas Merah-Putih Kejayaan Persija Jakarta
Persija Jakarta merayakan hari jadinya yang ke-97 pada hari ini, Jumat (28/11). #96WeRiseAgain
Tengku Sufiyanto - Jumat, 28 November 2025
Nostalgia - Identitas Merah-Putih Kejayaan Persija Jakarta
Liga Europa
Robin van Persie dan 7 Pelatih yang Memberikan Debut kepada Anaknya
Pelatih Feyenoord Robin van Persie memberikan kesempatan sang anak Shaqueel untuk melakoni debut seniornya.
Yusuf Abdillah - Jumat, 28 November 2025
Robin van Persie dan 7 Pelatih yang Memberikan Debut kepada Anaknya
Liga Indonesia
Detail Kesepakatan Persija dengan Rizky Ridho, soal Abroad hingga Tidak Dilepas ke Sesama Klub Indonesia
Rizky Ridho menandatangani kontrak baru berdurasi dua tahun. Ridho dipersilakan hengkang sebelum kontrak berakhir asalkan ke tim luar negeri.
Rizqi Ariandi - Jumat, 28 November 2025
Detail Kesepakatan Persija dengan Rizky Ridho, soal Abroad hingga Tidak Dilepas ke Sesama Klub Indonesia
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Super League 2025/2026 Persija Jakarta vs PSIM Yogyakarta, Jumat 28 November 2025
Persija akan menjamu PSIM pada pertandingan pekan 14 Super League 2025/2026 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Jumat (28/11).
Rizqi Ariandi - Jumat, 28 November 2025
Jadwal Siaran Langsung Super League 2025/2026 Persija Jakarta vs PSIM Yogyakarta, Jumat 28 November 2025
Liga Indonesia
Kolaborasi dengan Klub Malaysia, Langkah Persija Memperluas Jangkauan di ASEAN
Persija menjalin kemitraan strategis dengan Terengganu FC. Kolaborasi ini diresmikan dalam penandatangan kerja sama di Jakarta, Jumat (28/11).
Rizqi Ariandi - Jumat, 28 November 2025
Kolaborasi dengan Klub Malaysia, Langkah Persija Memperluas Jangkauan di ASEAN
Liga Indonesia
Strategi Transfer Persija Hadapi Putaran Kedua, Posisi Pemain Asing Belum Aman
Persija mulai menyiapkan strategi transfer untuk menghadapi putaran kedua. Pemain asing tidak ada yang posisinya aman.
Rizqi Ariandi - Jumat, 28 November 2025
Strategi Transfer Persija Hadapi Putaran Kedua, Posisi Pemain Asing Belum Aman
Bagikan