IBL 2025

Maju ke Final IBL 2025, Dewa United Banten Mengukir Sejarah dan Asa Menjadi Juara

Dewa United Banten melaju ke final IBL 2025 usai menghempaskan RANS Bogor Simba.
Tengku SufiyantoTengku Sufiyanto - Senin, 14 Juli 2025
Maju ke Final IBL 2025, Dewa United Banten Mengukir Sejarah dan Asa Menjadi Juara
Dewa United Banten melaju ke final IBL 2025 usai menghempaskan RANS Bogor Simba. (Media Dewa United Banten)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Hasil manis mampu diraih oleh Dewa United Banten.

Tim asuhan Pablo Favarel ini akhirnya berhasil merebut tiket babak final IBL 2025.

Ini menjadi final perdana Dewa United Banten di kancah IBL.

Namun butuh upaya keras bagi tim berjuluk Anak Dewa ini untuk memastikan tempatnya di partai puncak.

Sebab RANS Simba Bogor berhasil memaksa Dewa United Banten memainkan game ketiga.

Baca Juga:

Hasil Semifinal IBL 2025: Dewa United Banten Lolos ke Partai Puncak

Dewa United Banten FC Tidak Akan Kontrak 11 Pemain Asing untuk Hadapi Dua Kompetisi Musim Depan

Atas keberhasilan tersebut, coach Pablo pun memberikan apresiasi kepada para pemain Dewa United Banten.

"Pertama-tama saya ingin mengucapkan selamat kepada RANS atas musim yang luar biasa,"

"Mereka tampil hebat dan finis di papan atas klasemen, jadi mereka layak mendapatkan kredit," kata coach Pablo.

Terkait hal ini, coach Pablo juga ikut memberikan pujian kepada anak asuhnya.

Dia menilai mereka semua telah mempertunjukkan daya juang yang luar biasa.

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Pasalnya, di tengah tekanan yang diberikan RANS Simba Bogor, para pemain Dewa United Banten mampu bertahan hingga akhirnya membalikkan keadaan di babak kedua.

"Dan soal pertandingan malam ini, para pemain tampil luar biasa,"

"Mereka benar-benar tidak ingin kalah," terang coach Pablo.

"Mereka memberikan dampak besar di lapangan dan melakukan pekerjaan yang luar biasa,"

"Di babak kedua, kami hanya kebobolan sedikit poin dan menunjukkan visi permainan tim yang luar biasa dari kedua sisi. Itu yang paling penting," sambungnya.

Cetak Sejarah

Dewa United Banten IBL IBL 2025 Pablo Favarel Breaking News
Ditulis Oleh

Tengku Sufiyanto

The author is a senior journalist who has specialized in Indonesian football issues for the past 10 years. Before focusing on sports, the author was also involved in covering political and economic issues. They have covered numerous national and international events, including the 2023 U-17 World Cup, the 2018 Asian Games, and various SEA Games tournaments. Additionally, the author was previously active in the PSSI Pers organization.
Posts

17.925

Berita Terkait

Italia
Cuma Jadi Penonton, AC Milan Punya Alasan Khusus Mencermati Hasil Liga Champions dan Liga Europa
Meski absen dari kompetisi Eropa, AC Milan diam-diam mencermati hasil Liga Champions dan Liga Europa. Ada misi khusus Rossoneri untuk memanfaatkan bursa transfer tengah musim.
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Cuma Jadi Penonton, AC Milan Punya Alasan Khusus Mencermati Hasil Liga Champions dan Liga Europa
Inggris
Siapa Cepat Dia Dapat, Manchester United Bersedia Melepas Joshua Zirkzee
Manchester United dikabarkan berubah sikap dan siap melepas Joshua Zirkzee jelang penutupan bursa transfer tengah musim. Juventus jadi kandidat terdepan, skema pinjaman jadi solusi
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Siapa Cepat Dia Dapat, Manchester United Bersedia Melepas Joshua Zirkzee
Italia
Daftar Striker yang Masuk Radar AC Milan, Ada Ujung Tombak Juventus dan Barcelona
AC Milan mulai menyusun daftar striker incaran untuk musim depan. Nama besar dari Juventus hingga Barcelona masuk radar Rossoneri. Siapa yang bakal dikorbankan demi striker anyar?
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Daftar Striker yang Masuk Radar AC Milan, Ada Ujung Tombak Juventus dan Barcelona
Liga Champions
5 Kiper yang Bikin Gol di Liga Champions, Terbaru Anatoliy Trubin
Sepanjang sejarah, hanya lima penjaga gawang yang pernah mencetak gol di Liga Champions.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
5 Kiper yang Bikin Gol di Liga Champions, Terbaru Anatoliy Trubin
Liga Champions
Gagal Lolos Otomatis, Siapa Calon Lawan Real Madrid di Playoff 16 Besar Liga Champions?
Perburuan gelar Liga Champions ke-16 yang akan memperpanjang rekor Real Madrid belum terhenti, namun harus menempuh jalur lebih panjang.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Gagal Lolos Otomatis, Siapa Calon Lawan Real Madrid di Playoff 16 Besar Liga Champions?
Italia
Presiden Inter Milan Bocorkan Perkembangan Transfer Moussa Diaby
Presiden Inter Milan, Giuseppe Marotta, akhirnya buka suara soal rumor transfer Moussa Diaby dari Al Ittihad. Inter incar pinjaman plus opsi beli, negosiasi disebut rumit dan penuh syarat!
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Presiden Inter Milan Bocorkan Perkembangan Transfer Moussa Diaby
Liga Champions
Lolos Sempurna, Siapa yang Bisa Jadi Lawan Arsenal di 16 Besar Liga Champions?
Arsenal memastikan tempat mereka di babak 16 besar Liga Champions dengan rekor sempurna.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Lolos Sempurna, Siapa yang Bisa Jadi Lawan Arsenal di 16 Besar Liga Champions?
Liga Europa
Jadwal Lengkap Liga Europa: Tersisa 6 Tiket Otomatis ke 16 Besar
Memasuki putaran terakhir fase liga, baru dua klub yang telah memastikan tiket ke 16 besar.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Jadwal Lengkap Liga Europa: Tersisa 6 Tiket Otomatis ke 16 Besar
Liga Dunia
Belanja Transfer Pemain 2025 Capai Rp219 Triliun, Tertinggi Sepanjang Sejarah
Belanja transfer pemain dunia pada 2025 mencapai angka tertinggi sepanjang sejarah.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Belanja Transfer Pemain 2025 Capai Rp219 Triliun, Tertinggi Sepanjang Sejarah
Liga Champions
Jadwal Drawing Playoff 16 Besar Liga Champions 2025-2026
Drawing ini melibatkan tim yang finis dari peringkat sembilan hingga 24 di fase liga Liga Champions.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Jadwal Drawing Playoff 16 Besar Liga Champions 2025-2026
Bagikan