Louis van Gaal Beri Sinyal Latih Tottenham

BolaSkorBolaSkor - Senin, 24 Februari 2014
Louis van Gaal Beri Sinyal Latih Tottenham
Louis van Gaal Beri Sinyal Latih Tottenham
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

London – Louis van Gaal menyatakan hasratnya bekerja di Inggris dan memberi isyarat bakal jadi manajer Tottenham Hotspur, setelah memimpin tim nasional Belanda di Piala Dunia Brasil pertengahan tahun ini.

Kontrak pelatih berusia 62 tahun ini bersama timnas Belanda habis usai Piala Dunia 2014. Setelahnya, Van Gaal mengisyaratkan ingin tantangan baru, yakni kembali menangani klub. Pernah melatih di Eredivisie, La Liga dan Bundesliga, kini Van Gaal ingin mencicipi atmosfer Premier League.

Laporan yang beredar sempat menghubungkannya dengan Tottenham, namun kabar itu menyusut seiring dengan perekrutan Tim Sherwood, yang baru menandatangani kontrak berdurasi 18 bulan usai menggantikan Andre Villas-Boas.

“Saya sudah bilang sebelumnya, tantangan baru harusnya ada di sebuah klub Premier League. Itu baru tantangan,” tegas Van Gaal seperti dilansir Sky Sports (24/2).

Mantan pelatih Barcelona dan Bayern Muenchen ini juga tak menutup kemungkinan jika usai Piala Dunia ada tawaran dari klub penghuni White Hart Lane.

“Tentu saya tidak bertugas untuk kualifikasi Piala Eropa 2016. Saya tak tahu ke mana tujuan selanjutnya,” imbuh Van Gaal.

“Normalnya saya pensiun dan tinggal di Portugal, tapi mungkin nanti ada tantangan baru. Mungkin Tottenham akan datang, tapi kami harus ke Brasil dulu,” demikian mantan gelandang Ajax yang tak pernah masuk timnas Belanda tersebut.

Piala Dunia 2014 Tim Sherwood Louis van Gaal Tottenham Belanda Premier League Liga Inggris
Ditulis Oleh

BolaSkor

Admin Bolaskor.com
Posts

11.190

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Piala FA: Debut Liam Rosenior Berakhir Manis, Chelsea Menang Telak Kontra Charlton
Chelsea tampil brutal di Piala FA! Debut pelatih anyar berakhir manis usai The Blues membantai Charlton 5-1. Simak gol, momen krusial, dan susunan pemain lengkapnya!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Piala FA: Debut Liam Rosenior Berakhir Manis, Chelsea Menang Telak Kontra Charlton
Inggris
Soal Pemecatan Ruben Amorim, Legenda Klub Salahkan Direktur Sepak Bola Manchester United
Legenda Manchester United, Peter Schmeichel, tidak habis pikir dengan timing pemecatan Ruben Amorim dan menyalahkan Jason Wilcox, Direktur Sepak Bola.
Arief Hadi - Sabtu, 10 Januari 2026
Soal Pemecatan Ruben Amorim, Legenda Klub Salahkan Direktur Sepak Bola Manchester United
Inggris
Pep Guardiola Yakin Antoine Semenyo Bisa Cepat Beradaptasi di Manchester City
Pep Guardiola memberi sinyal Antoine Semenyo akan masuk dalam daftar pemain yang dipersiapkan untuk laga putaran ketiga Piala FA melawan Exeter City
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Pep Guardiola Yakin Antoine Semenyo Bisa Cepat Beradaptasi di Manchester City
Inggris
Ketika Pelatih Baru Chelsea Liam Rosenior Ciptakan Momen ala Jose Mourinho
Liam Rosenior telah menciptakan momen Jose Mourinho-nya sendiri selama konferensi pers pertamanya sebagai pelatih Chelsea.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Ketika Pelatih Baru Chelsea Liam Rosenior Ciptakan Momen ala Jose Mourinho
Inggris
Dihujani Hujatan, Gabriel Martinelli Minta Maaf
Penyerang Arsenal Gabriel Martinelli telah meminta maaf kepada bek Liverpool Conor Bradley.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Dihujani Hujatan, Gabriel Martinelli Minta Maaf
Inggris
Sepakat, Arsenal Ikat Bukayo Saka dengan Kontrak Baru hingga 2031
Arsenal berhasil memagari bintang mereka Bukayo Saka dengan kontrak baru berdurasi lima tahun.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Sepakat, Arsenal Ikat Bukayo Saka dengan Kontrak Baru hingga 2031
Inggris
Luis Enrique Jadi Nama Baru di Bursa Pelatih Manchester United
Manchester United dikabarkan memasukkan Luis Enrique dalam daftar kandidat pelatih baru. Isu hengkang dari PSG bikin spekulasi kian panas.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Luis Enrique Jadi Nama Baru di Bursa Pelatih Manchester United
Ragam
5 Pemain dari Strasbourg yang Dapat Dibawa Liam Rosenior ke Chelsea
Chelsea akan memulai era baru bersama Liam Rosenior yang dikontrak selama enam setengah tahun. Ada pemain dari Strasbourg yang dapat dibawa olehnya, siapa saja?
Arief Hadi - Jumat, 09 Januari 2026
5 Pemain dari Strasbourg yang Dapat Dibawa Liam Rosenior ke Chelsea
Inggris
Sam Allardyce Klaim Hanya Carlo Ancelotti yang Bisa Menyelamatkan Manchester United
Sam Allardyce menilai hanya Carlo Ancelotti yang mampu membenahi Manchester United. Ia menyoroti kualitas manajemen manusia sang pelatih.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Sam Allardyce Klaim Hanya Carlo Ancelotti yang Bisa Menyelamatkan Manchester United
Inggris
Pilihan Mengerucut ke Dua Nama, Manchester United Sudah Tentukan Waktu Pengumuman Pelatih Baru
Manchester United dikabarkan mengerucutkan pilihan pelatih interim ke dua nama. Waktu pengumuman mulai terungkap usai laga akhir pekan.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Pilihan Mengerucut ke Dua Nama, Manchester United Sudah Tentukan Waktu Pengumuman Pelatih Baru
Bagikan