Liverpool Masih Beberapa Langkah di Belakang Manchester City

Ia menilai, Liverpool tidak lebih baik dari The Citizens.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Jumat, 01 Juli 2022
Liverpool Masih Beberapa Langkah di Belakang Manchester City
Liverpool dan Manchester City (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pendapat tegas diutarakan mantan pemain Manchester City, Trevor Sinclair. Ia menilai, Liverpool tidak lebih baik dari The Citizens.

Liverpool mulai menunjukkan sinyal positif dalam beberapa musim terakhir. Skuad asuhan Jurgen Klopp telah padu dan bersaing di papan atas Premier League plus Liga Champions.

Namun, menurut Trevor Sinclair, The Reds masih kalah saing jika dibandingkan Manchester City. The Citizens telah menemukan formula baku untuk menuai kemenangan. Sementara itu, Liverpool dianggap hanya tampil apik dalam beberapa laga.

Baca Juga:

Moneyball Liverpool, Rekrut Bek Kanan untuk Saingi Trent Alexander-Arnold

Cahaya Asia Itu Tak Akan Menyinari Liverpool Lagi

Darwin Nunez dan Rekam Jejak Bomber Uruguay di Premier League

"Liverpool berupaya dengan keras. Namun, mereka tidak tahu apa yang akan didapatkan. Itu adalah kelemahan mereka," terang Sinclair seperti dilaporkan talkSPORT.

"Sementara itu, Manchester City sangat terkontrol. Mereka memenangi laga dengan cara yang sama berulang kali," timpalnya.

Dalam lima musim terakhir, Manchester City memang mendominasi Premier League. Skuad asuhan Pep Guardiola itu memenangi empat di antaranya. Sementara itu, Liverpool hanya satu.

"Saya selalu berpegang pada hal itu. Liverpool merupakan tim yang meraih titel piala karena pada hari-hari tertentu bisa mengalahkan siapa pun."

"Adapun, Manchester City akan mendapatkan lebih banyak poin karena tampil konsisten. Mereka akan mengalahkan tim besar secara teratur," papar Sinclair.

Menariknya, pada bursa transfer musim panas ini Liverpool dan Manchester City sama-sama mendatangkan striker mahal. Jika The Citizens diperkuat Erling Haaland, Liverpool memboyong Darwin Nunez. Menarik ditunggu siapakah yang akan lebih tajam pada musim depan.

Liverpool Manchester City Breaking News Premier League
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

17.846

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Premier League: Eberechi Eze Hat-trick, Arsenal Hajar Tottenham 4-1
Arsenal makin mantap di puncak klasemen Premier League setelah mengalahkan rival sekota mereka Tottenham Hotspur.
Yusuf Abdillah - Senin, 24 November 2025
Hasil Premier League: Eberechi Eze Hat-trick, Arsenal Hajar Tottenham 4-1
Basket
Bandung Menutup LIMA Basketball 2025 dengan Cerita Besar
ITHB kembali menjadi yang terbaik di divisi 1 putra edisi Bandung, sedangkan di sektor putri Universitas Kristen Maranatha jadi yang terbaik.
Rizqi Ariandi - Senin, 24 November 2025
Bandung Menutup LIMA Basketball 2025 dengan Cerita Besar
Klasemen
Klasemen Super League 2025/2026 hingga Pekan 13: Borneo FC Masih Sempurna, Persija dan Persib Mengekor
Borneo FC terus melaju sendirian, sedangkan persaingan Persija dan Persib juga semakin ketat.
Rizqi Ariandi - Minggu, 23 November 2025
Klasemen Super League 2025/2026 hingga Pekan 13: Borneo FC Masih Sempurna, Persija dan Persib Mengekor
Lainnya
Burngreave United Juara, Asian Champions League 2025 Berjalan Sukses
Pemain Indonesia, Hamsa Lestaluhu, terpilih sebagai pemain terbaik turnamen Asian Champions League (ACL) 2025.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 23 November 2025
Burngreave United Juara, Asian Champions League 2025 Berjalan Sukses
Timnas
Ditargetkan Medali Perak di SEA Games 2025, Penyerang Timnas Indonesia U-22 Ingin Pertahankan Emas
Hokky Caraka mempertanyakan keputusan PSSI yang hanya memberikan target medali perak SEA Games 2025 kepada Timnas Indonesia U-22.
Rizqi Ariandi - Minggu, 23 November 2025
Ditargetkan Medali Perak di SEA Games 2025, Penyerang Timnas Indonesia U-22 Ingin Pertahankan Emas
Italia
Inter Milan vs AC Milan: Cristian Chivu Tegaskan Tidak Ada Favorit dalam Derby della Madonnina
Pelatih Inter Milan Cristian Chivu menegaskan tidak ada favorit dalam laga Derby della Madonnina.
Yusuf Abdillah - Minggu, 23 November 2025
Inter Milan vs AC Milan: Cristian Chivu Tegaskan Tidak Ada Favorit dalam Derby della Madonnina
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Arsenal vs Tottenham Hotspur, Live Sebentar Lagi
Derby London Utara kembali panas! Simak link streaming Arsenal vs Tottenham Hotspur malam ini, lengkap dengan kondisi skuad, statistik, dan jadwal kick-off terbaru. Jangan lewatkan laga penentu puncak klasemen Premier League!
Johan Kristiandi - Minggu, 23 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Arsenal vs Tottenham Hotspur, Live Sebentar Lagi
Jadwal
Link Streaming Elche vs Real Madrid, Senin 24 November 2025
Real Madrid akan bertandang ke markas Elche pada pertandingan pekan ke-13 LaLiga 2025-2026, di Stadion Manuel Martinez Valero.
Yusuf Abdillah - Minggu, 23 November 2025
Link Streaming Elche vs Real Madrid, Senin 24 November 2025
Inggris
Manchester City Kalah, Pep Guardiola Bungkam soal Wasit
Bos Manchester City Pep Guardiola menolak menyalahkan wasit setelah timnya dikalahkan Newcastle United 1-2 dalam laga lanjutan Premier League.
Yusuf Abdillah - Minggu, 23 November 2025
Manchester City Kalah, Pep Guardiola Bungkam soal Wasit
Timnas
Waketum PSSI Kaget Nova Arianto Diumumkan Jadi Pelatih Timnas Indonesia U-20
Waketum PSSI Zainudin Amali mengaku tidak mengetahui keputusan Nova Arianto diangkat sebagai pelatih Timnas Indonesia U-20.
Rizqi Ariandi - Minggu, 23 November 2025
Waketum PSSI Kaget Nova Arianto Diumumkan Jadi Pelatih Timnas Indonesia U-20
Bagikan