Legenda Manchester United, Denis Law Meninggal Dunia pada Usia 84 Tahun

Kabar duka untuk dunia sepak bola dan Manchester United.
Arief HadiArief Hadi - Sabtu, 18 Januari 2025
Legenda Manchester United, Denis Law Meninggal Dunia pada Usia 84 Tahun
Denis Law (X Manchester United)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Awan gelap tengah menyelimuti Kota Manchester. Kabar duka datang dari legenda Manchester United, Denis Law, yang meninggal dunia pada usia 84 tahun.

"Semuanya di Manchester United berduka dengan kematian Denis Law, Raja dari Stretford End, yang meninggal dunia pada usia 84 tahun," demikian pernyataan dari Manchester United.

"Duka terbesar kami kepada keluarga Denis dan banyak temannya. Kenangannya akan hidup selamanya."

Pernyataan juga datang dari keluarganya mengenai Law yang sudah bertarung melawan penyakit alzheimer dan demensia vaskular.

Baca Juga:

Manchester United Tolak Tawaran Napoli untuk Alejandro Garnacho

Hasil Premier League: Amad Diallo Hat-trick, Manchester United Bungkam Southampton 3-1

Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Manchester United Vs Southampton

Denis Law (X Manchester United)

"Dengan berat hati kami memberi tahu Anda bahwa ayah kami Denis Law telah meninggal dunia dengan sedih. Dia berjuang keras tetapi akhirnya dia sekarang dalam damai," tambah pernyataan dari keluarga.

"Kami ingin mengucapkan terima kasih kepada semua orang yang berkontribusi terhadap kesejahteraan dan perawatannya, baik di masa lalu maupun baru-baru ini."

"Kami tahu betapa banyak orang yang mendukung dan mencintainya dan cinta itu selalu dihargai dan membuat perbedaan. Terima kasih."

Law menghabiskan 11 tahun bersama Man United pada medio 1962-1973, juga bermain selama dua periode di Manchester City, serta klub lain seperti Torino dan Huddersfield Town.

Law memiliki catatan 237 gol dari 404 laga dan menempatkannya sebagai top skorer ketiga klub setelah Wayne Rooney dan Bobby Charlton.

Selain itu, Law merupakan trinitas United terakhir yang meninggal dunia setelah dua mantan rekan setimnya, George Best dan Bobby Charlton. Trio tersebut satu-satunya lini depan dalam sejarah sepak bola yang memenangi Ballon d'Or ketika bermain bersama untuk satu tim yang sama.

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Denis Law Manchester United Premier League
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

15.604

Berita Terkait

Inggris
Rekrut 9 dan Lepas 10 Pemain, Liverpool Tengah Membentuk Skuad Juara Baru
Transisi besar skuad Liverpool terjadi dengan transfer besar pada musim panas 2025 dan Virgil van Dijk mengakui situasi itu tak mudah.
Arief Hadi - Jumat, 17 Oktober 2025
Rekrut 9 dan Lepas 10 Pemain, Liverpool Tengah Membentuk Skuad Juara Baru
Inggris
Florian Wirtz Belum Cetak Gol dan Beri Assist, Liverpool Dinilai Kemahalan Membelinya
Florian Wirtz belum mencetak gol dan memberi assist di laga kompetitif dengan Liverpool, disinyalir ia tertekan dengan banderol tinggi.
Arief Hadi - Jumat, 17 Oktober 2025
Florian Wirtz Belum Cetak Gol dan Beri Assist, Liverpool Dinilai Kemahalan Membelinya
Inggris
Joshua Zirkzee Salah Mengambil Keputusan kala Menerima Tawaran Gabung Manchester United
Datang dari Bologna pada 2024, Joshua Zirkzee kini jarang bermain di Manchester United.
Arief Hadi - Jumat, 17 Oktober 2025
Joshua Zirkzee Salah Mengambil Keputusan kala Menerima Tawaran Gabung Manchester United
Inggris
Manchester United Tetapkan Harga Bruno Fernandes Rp891 Miliar
Manchester United dikabarkan menetapkan harga jual Bruno Fernandes sebesar 40 juta pound sterling atau sekitar Rp891 miliar. Gelandang asal Portugal itu tetap berambisi meraih gelar Liga Champions meski diminati klub-klub Arab Saudi.
Johan Kristiandi - Jumat, 17 Oktober 2025
Manchester United Tetapkan Harga Bruno Fernandes Rp891 Miliar
Inggris
Liverpool vs Manchester United: Ruben Amorim Siapkan Kejutan di Lini Tengah
Ruben Amorim menyiapkan strategi baru Manchester United jelang laga kontra Liverpool di Anfield. Manuel Ugarte disebut akan menggantikan peran Casemiro di lini tengah.
Johan Kristiandi - Jumat, 17 Oktober 2025
Liverpool vs Manchester United: Ruben Amorim Siapkan Kejutan di Lini Tengah
Inggris
4 Alasan Manchester United Akan Sulit Kalahkan Liverpool di Anfield
Manchester United akan menantang musuh bebuyutan mereka Liverpool pada pekan kedelapan Premier League yang berlangsung di Stadion Anfield.
Yusuf Abdillah - Kamis, 16 Oktober 2025
4 Alasan Manchester United Akan Sulit Kalahkan Liverpool di Anfield
Inggris
Legenda Manchester United Bicara soal Perbandingan Rio Ferdinand dengan Virgil van Dijk
Liverpool akan melawan Manchester United pada lanjutan laga Premier League dan muncul perbandingan di antara Rio Ferdinand dan Virgil van Dijk.
Arief Hadi - Kamis, 16 Oktober 2025
Legenda Manchester United Bicara soal Perbandingan Rio Ferdinand dengan Virgil van Dijk
Inggris
Klub-klub Top Eropa Bahas Penggunaan Enam Pemain Pengganti
Klub-klub top Eropa, termasuk beberapa dari Premier League, telah mengadakan diskusi tentang penggunaan enam pemain pengganti per pertandingan untuk meringankan beban kerja para pemain.
Yusuf Abdillah - Kamis, 16 Oktober 2025
Klub-klub Top Eropa Bahas Penggunaan Enam Pemain Pengganti
Inggris
Arti Penting Empat Laga Berikut bagi Manchester United
Manchester United sudah ditunggu empat pertandingan penting ke depan, dimulai dengan laga di markas Liverpool, Minggu (19/10).
Yusuf Abdillah - Kamis, 16 Oktober 2025
Arti Penting Empat Laga Berikut bagi Manchester United
Inggris
Laris Manis, Manchester United Harus Bertarung untuk Mendapatkan Adam Wharton
Nama Adam Wharton belakangan mencuat setelah banyak klub besar yang menginginkan jasanya.
Yusuf Abdillah - Kamis, 16 Oktober 2025
Laris Manis, Manchester United Harus Bertarung untuk Mendapatkan Adam Wharton
Bagikan