Bursa Transfer

Manchester United Tolak Tawaran Napoli untuk Alejandro Garnacho

Napoli dikabarkan melayangkan tawaran senilai 40 juta poundsterling.
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Jumat, 17 Januari 2025
Manchester United Tolak Tawaran Napoli untuk Alejandro Garnacho
Alejandro Garnacho (x/ManUtd)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Manchester United telah menolak tawaran untuk pemain sayap Alejandro Garnacho dari klub Italia Napoli.

Klub Serie A tersebut menjadikan pemain berusia 20 tahun itu sebagai target mereka. Napoli berencana menggunakan uang yang diperoleh dari kepindahan Khvicha Kvaratskhelia ke Paris Saint-Germain.

Namun, seperti dikabarkan BBC Sports, tawaran Napoli gagal karena nilainya masih jauh di bawah perkiraan Setan Merah. Untuk mencoba mendapatkan Garnacho, Napoli dikabarkan melayangkan tawaran senilai 40 juta poundsterling.

Meskipun United sudah menyatakan akan mendengarkan tawaran yang masuk untuk Garnacho demi mendanai pembangunan kembali skuad Ruben Amorim, mereka hanya akan meladeni tawaran yang dinilai sesuai.

Baca Juga:

Hasil Premier League: Amad Diallo Hat-trick, Manchester United Bungkam Southampton 3-1

Dorgeles Nene, Pemain Sayap yang Bikin Manchester United Terpincut

Khvicha Kvaratskhelia Menuju PSG, Napoli Incar Bintang Manchester United sebagai Pengganti

Alejandro Garnacho (x/ManUtd)

Sementara itu, Amorim mengatakan Garnacho memiliki masa depan di Old Trafford. "Itu jelas. Dia berbakat," kata Amorim.

Besar kemungkinan Amorim memutuskan untuk memberi kesempatan kepada Garnacho dan meminta klub untuk tidak terburu-buru menjual Garnacho yang dinilainya sudah mengalami perkembangan pesat.

"Saya pikir dia mengubah cara pandangnya terhadap dirinya sendiri. Dia menemukan cara terbaik untuk bermain dalam sistem ini dan terus berkembang selama latihan."

Garnacho bermain penuh saat United bangkit dari ketertinggalan untuk mengalahkan Southampton 3-1 di Old Trafford.

Didatangkan dari Atletico Madrid pada 2021, Garnacho telah tampil sebanyak 117 kali dan mencetak 23 gol di tim utama United sejak melakukan debutnya pada 2022.

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Manchester United Napoli Alejandro Garnacho Breaking News
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

9.913

Berita Terkait

Inggris
Dihujani Hujatan, Gabriel Martinelli Minta Maaf
Penyerang Arsenal Gabriel Martinelli telah meminta maaf kepada bek Liverpool Conor Bradley.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Dihujani Hujatan, Gabriel Martinelli Minta Maaf
Inggris
Sepakat, Arsenal Ikat Bukayo Saka dengan Kontrak Baru hingga 2031
Arsenal berhasil memagari bintang mereka Bukayo Saka dengan kontrak baru berdurasi lima tahun.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Sepakat, Arsenal Ikat Bukayo Saka dengan Kontrak Baru hingga 2031
Inggris
Luis Enrique Jadi Nama Baru di Bursa Pelatih Manchester United
Manchester United dikabarkan memasukkan Luis Enrique dalam daftar kandidat pelatih baru. Isu hengkang dari PSG bikin spekulasi kian panas.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Luis Enrique Jadi Nama Baru di Bursa Pelatih Manchester United
Inggris
Sam Allardyce Klaim Hanya Carlo Ancelotti yang Bisa Menyelamatkan Manchester United
Sam Allardyce menilai hanya Carlo Ancelotti yang mampu membenahi Manchester United. Ia menyoroti kualitas manajemen manusia sang pelatih.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Sam Allardyce Klaim Hanya Carlo Ancelotti yang Bisa Menyelamatkan Manchester United
Inggris
Pilihan Mengerucut ke Dua Nama, Manchester United Sudah Tentukan Waktu Pengumuman Pelatih Baru
Manchester United dikabarkan mengerucutkan pilihan pelatih interim ke dua nama. Waktu pengumuman mulai terungkap usai laga akhir pekan.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Pilihan Mengerucut ke Dua Nama, Manchester United Sudah Tentukan Waktu Pengumuman Pelatih Baru
Inggris
Resmi Gabung Manchester City, Antoine Semenyo Punya Janji yang Berbahaya untuk Rival
Antoine Semenyo mengaku siap berkembang setelah bergabung dengan Manchester City. Sang penyerang berjanji memberi dampak besar di paruh musim.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Resmi Gabung Manchester City, Antoine Semenyo Punya Janji yang Berbahaya untuk Rival
Liga Indonesia
Tanpa Chant Rasis, Viking Siap Pertontonkan Koreo Termahal di Laga Persib vs Persija
Ketua Umum VPC, Tobias Ginanjar Sayidina mengatakan koreo itu sebagai bentuk dukungan kepada timnya agar bisa mengalahkan Persija Jakarta.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 09 Januari 2026
Tanpa Chant Rasis, Viking Siap Pertontonkan Koreo Termahal di Laga Persib vs Persija
Liga Indonesia
Persija Terus Berinovasi, Luncurkan Produk Reksa Dana Pendapatan Tetap
Persija resmi meluncurkan produk reksa dana pendapatan tetap bernama Persija Supergoal.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 09 Januari 2026
Persija Terus Berinovasi, Luncurkan Produk Reksa Dana Pendapatan Tetap
Italia
Berita Transfer Inter Milan: Juventus Ganggu Rencana Rekrut Tarik Muharemovic, Davide Frattesi Diincar Klub Inggris
Juventus mengganggu rencana Inter Milan merekrut Tarik Muharemovic. Sementara Davide Frattesi diminati Nottingham Forest dan Galatasaray.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Berita Transfer Inter Milan: Juventus Ganggu Rencana Rekrut Tarik Muharemovic, Davide Frattesi Diincar Klub Inggris
Liga Indonesia
Persib vs Persija, Marc Klok: Rivalitas dan Harga Diri
Persib Bandung vs Persija Jakarta berlangsung di Stadion GBLA, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Jumat, 09 Januari 2026
Persib vs Persija, Marc Klok: Rivalitas dan Harga Diri
Bagikan