Lama Tak Tanding, Marcus Fokus ke Faktor Non Teknis

Kevin/Marcus belum pernah bermain tanpa suporter.
Andhika PutraAndhika Putra - Rabu, 17 Maret 2021
Lama Tak Tanding, Marcus Fokus ke Faktor Non Teknis
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Setahun lamanya tak tanding, Marcus Fernaldi Gideon bakal kembali ke lapangan pada All England 2021. Setelah vakum, Marcus hanya fokus ke faktor non teknis.

Bersama Kevin Sanjaya Sukamuljo, Marcus belum pernah bertanding di masa pandemi. Pada turnamen pembuka di Thailand pada Januari, Minions urung tampil karena Kevin terpapar Covid-19.

Sebelumnya, Kevin/Marcus dijadwalkan tampil di German Open 2021. Namun, ajang tersebut dibatalkan sehingga Minions tak bisa pemanasan sebelum All England.

“Pastinya excited karena sudah lama tidak bertanding, tapi yang penting harus dijaga supaya tidak berlebihan banget sih. Kalau latihan sudah baik, kita sudah mulai adaptasi di lapangan,” ucap Marcus.

Baca Juga:

Kalau Mau Jadi Pemain Hebat, Shesar Harus Selesaikan Pekerjaan Rumah

Evaluasi Hafiz/Gloria: Jauh dari Memuaskan

“Kalau kemarin latihan perdana lebih ke penyesuaian karena udara di sini juga dingin. Jamnya juga kan beda 7 jam,” imbuhnya.

Hal lain yang perlu diadaptasi Marcus adalah kehadiran suporter. Biasanya, Minions selalu mendapat dukungan penuh dari penonton di venue.

“Hari ini mencoba main court. Kalau yang dirindukan dari pertandingan salah satunya kehadiran supporter ya, tapi ya demi keamanan juga jadi mau bagaimana lagi,” ujar Marcus.

Di All England 2021, Kevin/Marcus akan akan melawan Jones Ralfy Jansen/Peter Kaesbauer (Jerman) pada babak pertama. Sementara Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan akan bertemu dengan wakil tuan rumah, Ben Lane/Sean Vendy.

Breaking News Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon Bulu Tangkis All England
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Inggris
Lolos ke Putaran Keempat Piala FA, Manchester City Berambisi Sapu Bersih Gelar
Manchester City lolos ke putaran keempat Piala FA setelah menghancurkan Exeter City 10-1 di Stadion Etihad.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Lolos ke Putaran Keempat Piala FA, Manchester City Berambisi Sapu Bersih Gelar
Italia
Juventus Pertimbangkan Barter Pemain dengan AC Milan
Juventus sedang mempertimbangkan untuk menawarkan kesepakatan pertukaran pinjaman kepada AC Milan.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Juventus Pertimbangkan Barter Pemain dengan AC Milan
Spanyol
Final Piala Super Spanyol: Xabi Alonso Siapkan Rencana untuk Redam Lamine Yamal
Real Madrid akan menghadapi Barcelona pada final Piala Super Spanyol 2026 di King Abdullah Sports City, Senin (12/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Final Piala Super Spanyol: Xabi Alonso Siapkan Rencana untuk Redam Lamine Yamal
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Portsmouth vs Arsenal pada Minggu (11/1), Live Sebentar Lagi
Jadwal siaran langsung dan link streaming Portsmouth vs Arsenal di Piala FA. Duel seru di Fratton Park siap digelar malam ini. Jangan sampai ketinggalan laga The Gunners!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Portsmouth vs Arsenal pada Minggu (11/1), Live Sebentar Lagi
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Fiorentina vs AC Milan, Live Sebentar Lagi
Jadwal siaran langsung dan link streaming Fiorentina vs AC Milan di Serie A. Duel panas di Artemio Franchi jadi ujian Rossoneri dalam perburuan gelar. Live sebentar lagi!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Fiorentina vs AC Milan, Live Sebentar Lagi
Sosok
Cesar Meylan, Asisten John Herdman di Timnas Indonesia yang Meraih Emas Olimpiade
Cesar Meylan menjadi pelatih fisik Timnas Indonesia.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Cesar Meylan, Asisten John Herdman di Timnas Indonesia yang Meraih Emas Olimpiade
Inggris
5 Fakta Menarik Jelang Duel Portsmouth vs Arsenal di Putaran Ketiga Piala FA
Arsenal akan melakoni laga tandang melawan Portsmouth pada putaran ketiga Piala FA 2025-2026 di Fratton Park.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
5 Fakta Menarik Jelang Duel Portsmouth vs Arsenal di Putaran Ketiga Piala FA
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persib Bandung Juara Paruh Musim Usai Kalahkan Persija Jakarta
Persib Bandung memuncaki klasemen sementara Super League 2025/2026 dengan 38 poin dari 17 laga.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Persib Bandung Juara Paruh Musim Usai Kalahkan Persija Jakarta
Inggris
Liam Rosenior Ungkap Alasan Tetap Memakai Taktik Enzo Maresca
Pada debut Liam Rosenior sebagai pelatih Chelsea meraih kemenangan 5-1 melawan Charlton di pertandingan putaran ketiga Piala FA 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Liam Rosenior Ungkap Alasan Tetap Memakai Taktik Enzo Maresca
Inggris
Samai Sergio Aguero, Debut Antoine Semenyo di Manchester City Tuai Pujian
Antoine Semenyo memulai lembaran barunya di Manchester City dengan menjadi pemain terbaik.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Samai Sergio Aguero, Debut Antoine Semenyo di Manchester City Tuai Pujian
Bagikan