Lakoni Debut bersama Jerman, Musiala Bikin Inggris Patah Hati

Peluang Musiala untuk membela Timnas senior Inggris sudah tertutup.
Taufik HidayatTaufik Hidayat - Jumat, 26 Maret 2021
Lakoni Debut bersama Jerman, Musiala Bikin Inggris Patah Hati
Jamal Musiala (tengah) saat melakoni debut bersama Timnas Jerman. (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Duel Tim nasional Jerman kontra Islandia pada laga perdana grup J kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Eropa punya makna istimewa bagi Jamal Musiala. Pemain Bayern Munchen itu akhirnya berhasil mewujudkan mimpi membela Der Panzer.

Pada laga yang berlangsung di MSV-Arena, Jumat (26/3) dini hari WIB. Jerman menang dengan skor telak 3-0. Musiala diberi kesempatan tampil sejak menit ke-79.

Tampilnya Musiala pada laga kontra Islandia tentu mengakhiri polemik terkait timnas senior yang akan dipilihnya. Masalah ini sempat mengganggu konsentrasi sang pemain.

Baca Juga:

5 Pemain Muda yang Aksinya Dinanti pada Jeda Internasional Kali Ini

Cerita Wonderkid Bayern soal Catur dan Kenangan di Inggris

Jamal Musiala Ternyata Sempat Tolak Timnas Jerman

Aksi Jamal Musiala pada laga kontra Islandia

Selain Jerman, Musiala memang juga diinginkan Inggris. Pemain berusia 18 tahun itu bahkan sudah membela Negeri Ratu Elizabeth di berbagai timnas kelompok umur.

Namun Musiala akhirnya dengan mantap memilih membela timnas Jerman di level senior. Keputusan yang cukup wajar karena ia lahir di sana.

Musiala bahkan tak ragu menyebut laga debutnya bersama Timnas Jerman sebagai mimpi yang menjadi kenyataan. Ia tak bisa melupakan momen tersebut.

"Ini adalah sesuatu yang saya impikan ketika saya masih kecil. saya hanya ingin bermain dan bersenang- senang," kata Musiala dilansir dari Goal.

"saya merasa sangat bangga berada di sini dengan tim hebat ini. Ada banyak pemain yang sudah saya ikuti ketika saya masih muda dan merupakan suatu kehormatan bagi saya dan keluarga saya berada di tim ini."

Federasi sepak bola Inggris tentu patah hati melihat Musiala memilih membela Jerman di level senior. Itu artinya pemain jebolan akademi Chelsea tersebut sudah tidak punya peluang untuk memperkuat The Three Lions.

Jamal Musiala Timnas Jerman Kualifikasi Piala Dunia 2022 Breaking News
Ditulis Oleh

Taufik Hidayat

Agen rahasia yang menyamar jadi kuli tinta.
Posts

6.514

Berita Terkait

Inggris
Ruben Amorim Pergi, Amad Diallo Sedih Kehilangan Sosok Ayah
Pemecatan Ruben Amorim oleh Manchester United menjadi sebuah keputusan yang sulit diterima oleh Amad Diallo.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Ruben Amorim Pergi, Amad Diallo Sedih Kehilangan Sosok Ayah
Liga Indonesia
Kapten Pelita Jaya Jakarta Prediksi Persija Menang Tipis di Bandung
Kapten Pelita Jaya Jakarta, Andakara Prastawa, memprediksi Persija Jakarta mampu mengalahkan Persib Bandung di kandangnya dengan skor tipis.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Kapten Pelita Jaya Jakarta Prediksi Persija Menang Tipis di Bandung
Inggris
Pep Guardiola Yakin Antoine Semenyo Bisa Cepat Beradaptasi di Manchester City
Pep Guardiola memberi sinyal Antoine Semenyo akan masuk dalam daftar pemain yang dipersiapkan untuk laga putaran ketiga Piala FA melawan Exeter City
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Pep Guardiola Yakin Antoine Semenyo Bisa Cepat Beradaptasi di Manchester City
Liga Indonesia
The Jakmania Datangi Latihan Persija, Rizky Ridho Janji Bawa Kemenangan dari Markas Persib
Ribuan The Jakmania menyambangi sesi latihan Persija di Depok pada Jumat (9/1). Kedatangan mereka untuk memberikan dukungan jelang duel Persib vs Persija.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
The Jakmania Datangi Latihan Persija, Rizky Ridho Janji Bawa Kemenangan dari Markas Persib
Inggris
7 Fakta Menarik Charlton Athletic vs Chelsea: Dominasi Mutlak The Blues
Chelsea akan memulai era baru di bawah pelatih baru Liam Rosenior saat bertandang ke Charlton Athletic pada laga putaran ketiga Piala FA.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
7 Fakta Menarik Charlton Athletic vs Chelsea: Dominasi Mutlak The Blues
Liga Indonesia
Bruno Tubarao Sebut Rivalitas Persib-Persija Mirip Derby Vasco da Gama dengan Flamengo di Brasil
Bruno Tubarao menceritakan pengalamannya ketika menjalani laga derbi di Brasil, tepatnya saat membela Ceara SC.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Bruno Tubarao Sebut Rivalitas Persib-Persija Mirip Derby Vasco da Gama dengan Flamengo di Brasil
Lainnya
Kalahkan Jakarta Livin Mandiri 3-0, Bandung bjb Tandamata Awali Proliga 2026 dengan Meyakinkan
Bandung bjb Tandamata mengawali ProIiga 2026 dengan manis usai menumbangkan Jakarta Livin Mandiri.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Kalahkan Jakarta Livin Mandiri 3-0, Bandung bjb Tandamata Awali Proliga 2026 dengan Meyakinkan
Inggris
Ketika Pelatih Baru Chelsea Liam Rosenior Ciptakan Momen ala Jose Mourinho
Liam Rosenior telah menciptakan momen Jose Mourinho-nya sendiri selama konferensi pers pertamanya sebagai pelatih Chelsea.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Ketika Pelatih Baru Chelsea Liam Rosenior Ciptakan Momen ala Jose Mourinho
Ragam
Nostalgia - Rivalitas Satu Abad Persib Bandung vs Persija Jakarta
Persib Bandung dan Persija Jakarta memiliki catatan sejarah bertanding sejak 1931.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Nostalgia - Rivalitas Satu Abad Persib Bandung vs Persija Jakarta
Prediksi
Prediksi dan Statistik Charlton Athletic vs Chelsea: Ujian Debut Liam Rosenior
Chelsea akan menjalani laga tandang melawan Charlton Athletic pada putaran ketiga Piala FA 2025-2026 yang akan digelar di The Valley.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Charlton Athletic vs Chelsea: Ujian Debut Liam Rosenior
Bagikan