Komentar Waketum PSSI soal Penangkapan Anggota Exco Johar Lin Eng

Ketua Asosiasi Provinsi (Asprov) PSSI Jawa Tengah (Jawa Tengah), Johar Lin Eng, ditangkap Polda Metro Jaya di Bandara Halim Perdanakusuma, Jakarta Timur, Kamis (27/12) pagi hari WIB.
Tengku SufiyantoTengku Sufiyanto - Kamis, 27 Desember 2018
Komentar Waketum PSSI soal Penangkapan Anggota Exco Johar Lin Eng
Wakil Ketua Umum PSSI, Joko Driyono. (BolaSkor.com/Frengky Aruan)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Ketua Asosiasi Provinsi (Asprov) PSSI Jawa Tengah (Jateng), Johar Lin Eng, ditangkap Polda Metro Jaya di Bandara Halim Perdanakusuma, Jakarta Timur, Kamis (27/12) pagi hari WIB. Anggota Komite Eksekutif (Exco) PSSI tersebut diperiksa terkait kasus pengaturan skor.

Seperti diketahui, operasi penangkapan Johar dipimpin Ipda Elia Umboh, dalam Satgas (Satuan Tugas) pemberantasan mafia sepak bola. Johar ditangkap tepat saat mendarat di Bandara Halim Perdanakusuma.

Johar yang menumpangi pesawat Citilink bernomor QG-122 dari Solo, mendarat di Bandara Halim Perdanakusuma pada pukul 09.55 WIB. Selang 17 menit kemudian, kepolisian menangkap Johar di area kedatangan Bandara Halim Perdanakusuma.

Johar kemudian dibawa ke Polda Metro Jaya untuk menjalani pemeriksaan. Polda Metro Jaya akan menetapkan status Johar usai diperiksa terkait kasus pengaturan skor.

Baca Juga:

Exco PSSI Johar Lin Eng Ditangkap Polda Metro Jaya di Bandara Halim Perdanakusuma

PSSI Segera Lakukan Investigasi soal Dua Exco yang Diduga Telibat Match Fixing

PSSI Sambut Positif Inisiatif Kapolri Bentuk Satgas Pemberantasan Match Fixing

Nama Johar mencuat di acara Mata Najwa, pada 19 Desember 2018. Ketika itu, manajer Persibara Banjarnegara, Laskmi Indaryani menyebut nama Johar sebagai pihak yang menawari timnya untuk terlibat kasus pengaturan skor.

Wakil Ketua Umum (Waketum) PSSI, Joko Driyono, memberikan tanggapannya. Sejauh ini, PSSI belum melakukan langkah apapun.

"Komentar saya singkat saja kita ikuti proses hukum yang berjalan," kata pria yang akrab disapa Jokdri tersebut.

Pihak Kepolisian memang sedang gencar membasmi pengaturan skor di sepak bola Indonesia, melalui pembentukan Satuan Tugas (Satgas). Ada pelanggaran hukum negara yang bisa menjerat para tersangka, tanpa melanggar statuta FIFA, sebagai induk sepak bola dunia yang tak memperbolehkan adanya intervensi pemerintah dalam menyelesaikan masalah anggotanya (PSSI).

Pertama, berpatok dalam Pasal 378 KUHP soal penipuan. Kedua, UU No 11 tahun 1980 soal Tindak Pidana Suap.

PSSI Pssi Johar lin eng Joko driyono Match Fixing Breaking News
Ditulis Oleh

Tengku Sufiyanto

The author is a senior journalist who has specialized in Indonesian football issues for the past 10 years. Before focusing on sports, the author was also involved in covering political and economic issues. They have covered numerous national and international events, including the 2023 U-17 World Cup, the 2018 Asian Games, and various SEA Games tournaments. Additionally, the author was previously active in the PSSI Pers organization.
Posts

17.874

Berita Terkait

Inggris
Dipecat Manchester United, Ruben Amorim Kembali ke Portugal dan Jadi Pengangguran Banyak Duit
Ruben Amorim dikabarkan kembali ke Portugal usai berpisah dengan Manchester United. Isu pesangon besar dan masa depan sang pelatih jadi sorotan. Benarkah Amorim kini menganggur dengan harta melimpah?
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Dipecat Manchester United, Ruben Amorim Kembali ke Portugal dan Jadi Pengangguran Banyak Duit
Spanyol
Final Piala Super Spanyol: Rekor Duel Barcelona vs Real Madrid
Rivalitas Barcelona dan Real Madrid akan kembali tersaji di final Piala Super Spanyol 2026 yang berlangsung di King Abdullah Sports City, Jeddah, Arab Saudi.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Final Piala Super Spanyol: Rekor Duel Barcelona vs Real Madrid
Jadwal
Jadwal Live Streaming Barcelona vs Real Madrid, Senin 12 Januari 2026
Barcelona akan melawan Real Madrid pada pertandingan final Piala Super Spanyol 2025-2026, di King Abdullah Sports City, Senin (12/1) pukul 02.00 WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Jadwal Live Streaming Barcelona vs Real Madrid, Senin 12 Januari 2026
Inggris
5 Fakta Menarik Manchester United vs Brighton: Setan Merah Sering Bikin The Seagulls Merana
Manchester United vs Brighton di Piala FA menyimpan banyak fakta menarik. Rekor pertemuan berpihak ke Setan Merah, The Seagulls kerap jadi korban. Simak 5 faktanya di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
5 Fakta Menarik Manchester United vs Brighton: Setan Merah Sering Bikin The Seagulls Merana
Jadwal
Link Streaming Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026 11 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Persib Bandung akan menghadapi Persija Jakarta di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Gedebage, Minggu (11/1) pukul 15.30 sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Link Streaming Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026 11 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Italia
Superkomputer Prediksi Hasil Inter Milan vs Napoli: Kemenangan Nerazzurri Lebih dari 50 Persen
Superkomputer Opta memprediksi laga Inter Milan vs Napoli di Serie A bakal panas. Peluang menang Nerazzurri menembus 54 persen, sementara Napoli terancam terpeleset. Simak data lengkapnya!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Inter Milan vs Napoli: Kemenangan Nerazzurri Lebih dari 50 Persen
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026, 11 Januari 2026
Persib Bandung akan menghadapi Persija Jakarta di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Gedebage, Minggu (11/1) pukul 15.30 sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026, 11 Januari 2026
Liga Indonesia
Ditahan Imbang Bekasi City, Garudayaksa FC Siap Bangkit dari Panceklik Kemenangan dengan Pemain Baru
Garudayaksa FC ditahan imbang FC Bekasi City dengan skor 1-1 di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Sabtu (10/1) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Ditahan Imbang Bekasi City, Garudayaksa FC Siap Bangkit dari Panceklik Kemenangan dengan Pemain Baru
Italia
Prediksi Hasil Fiorentina vs AC Milan Versi Superkomputer: Persentase Rossoneri Kurang Meyakinkan
Superkomputer Opta merilis prediksi Fiorentina vs AC Milan di Serie A. Persentase kemenangan Rossoneri ternyata belum meyakinkan! Simak peluang menang, imbang, dan kejutan di laga ini.
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Prediksi Hasil Fiorentina vs AC Milan Versi Superkomputer: Persentase Rossoneri Kurang Meyakinkan
Spanyol
Nasib Xabi Alonso Andai Real Madrid Kalah Lawan Barcelona di Final Piala Super Spanyol
Final Piala Super Spanyol sarat tekanan! Jika Real Madrid tumbang dari Barcelona, bagaimana nasib Xabi Alonso? Simak laporan terbaru, sikap manajemen, dan spekulasi panas jelang El Clasico final.
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Nasib Xabi Alonso Andai Real Madrid Kalah Lawan Barcelona di Final Piala Super Spanyol
Bagikan