Komentar Tuchel soal Peran Abramovich dalam Usaha Perdamaian Rusia-Ukraina

Thomas Tuchel bersikap tegas mengenai peran Roman Abramovich, Pemilik Chelsea.
Arief HadiArief Hadi - Rabu, 02 Maret 2022
Komentar Tuchel soal Peran Abramovich dalam Usaha Perdamaian Rusia-Ukraina
Thomas Tuchel dan Roman Abramovich (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Semenjak invasi atau operasi militer Rusia dilakukan ke Ukraina atas instruksi Vladimir Putin, Presiden Rusia, dampak yang terjadi kepada dunia cukup besar. Dampaknya juga dirasakan klub Inggris Chelsea.

Seperti diketahui Roman Abramovich adalah Pemilik Chelsea asal Rusia dan memiliki kedekatan dengan Vladimir Putin. Setelah menuturkan pernyataan baru ini dengan menyerahkan tugas menangani Chelsea ke staf, Abramovich dikabarkan berupaya mendamaikan Rusia dan Ukraina.

Terkait hal tersebut dan juga nasib Chelsea, awak media kembali meminta pendapat manajer The Blues Thomas Tuchel. Lelah karena mendapatkan pertanyaan yang sama, pelatih asal Jerman itu tak mau berkomentar lebih jauh lagi.

Baca Juga:

Bukan Menyangsang di Atap Wembley, Bola Tendangan Penalti Kepa Dibawa Pulang Suporter Liverpool

Chelsea Gagal Juara, Tuchel Ogah Salahkan Kepa Arrizabalaga

Tuchel Akui Serangan Rusia ke Ukraina Pengaruhi Final Chelsea Lawan Liverpool

“Dengar, dengar, dengar – Anda (media) harus berhenti. Saya bukan politisi. Anda harus berhenti. Sejujurnya. Saya hanya bisa mengulanginya. Dan saya bahkan merasa tidak enak untuk mengulanginya karena saya tidak pernah mengalami perang," tutur Tuchel sebagaimana dikutip dari Standard Sports.

“Jadi bahkan untuk membicarakannya saya merasa tidak enak, karena saya sangat istimewa. Saya duduk di sini dengan tenang dan saya melakukan yang terbaik yang saya bisa, tetapi Anda harus berhenti menanyakan pertanyaan-pertanyaan ini kepada saya. Saya tidak punya jawaban untuk Anda.”

Tuchel sebelumnya juga menjelaskan bahwa ia berupaya menjaga skuadnya dari gangguan yang datang dari luar, apalagi setelah kekalahan dari Liverpool di final Piala Liga. Fokus Chelsea saat ini adalah menyelesaikan musim dengan baik dan mencapai target.

“Anda memutuskan untuk bertanya kepada saya tentang perang dan seberapa sering saya harus mengatakannya? Ini mengerikan. Ini mengerikan. Tidak boleh ada pendapat lain tentang itu. Itu saja," imbuh Tuchel.

“Tapi mengapa kami harus lebih terganggu daripada Anda di tempat kerja? Itulah yang saya maksud ketika saya mengatakannya di tempat pertama."

"Itu ada di luar sana dan kami tahu ada hal-hal yang lebih penting di luar sana. Ini tidak akan pernah berubah. Ini adalah olahraga, tetapi ada banyak hal yang lebih penting di luar sana."

“Ada gangguan besar yang terjadi dan kami khawatir, tetapi kami masih berusaha menciptakan suasana untuk bekerja dan fokus pada pekerjaan kami, yang merupakan hasrat kami."

“Kami sangat, sangat bersyukur dan merasa terhormat memilikinya. Ini bukan masalah besar (dari perspektif pekerjaan) tetapi semua orang di Eropa, kurang lebih, memiliki kebisingan di kepala mereka yang tidak disukai siapa pun," pungkas Tuchel.

Breaking News Chelsea Thomas Tuchel Roman abramovich Rusia Ukraina
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

16.325

Berita Terkait

Spanyol
Performa Alvaro Arbeloa Tidak Memuaskan, Real Madrid Siap Tunjuk Unai Emery
Real Madrid mulai pasang kuda-kuda menghadapi situasi pelik di kursi pelatih. Nama Unai Emery mencuat sebagai kandidat kuat. Ada apa di balik layar Bernabeu?
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Performa Alvaro Arbeloa Tidak Memuaskan, Real Madrid Siap Tunjuk Unai Emery
Liga Indonesia
The Jakmania Boleh Datang ke Tangerang, Persita Siapkan 750 Tiket
Persita Tangerang akan menjamu Persija Jakarta di Indomilk Arena, Tangerang, Jumat (30/1) pukul 15.30 WIB.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 29 Januari 2026
The Jakmania Boleh Datang ke Tangerang, Persita Siapkan 750 Tiket
Inggris
Menengok Nasib Mason Greenwood Usai Meninggalkan Manchester United: Sudah Cetak 20 Gol di Musim Ini
Mason Greenwood menemukan kembali performa terbaiknya setelah berpisah dari Manchester United. Bersinar di klub barunya, sang striker berpotensi membuat Setan Merah menyesal.
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Menengok Nasib Mason Greenwood Usai Meninggalkan Manchester United: Sudah Cetak 20 Gol di Musim Ini
Italia
Dapat Angin Segar, Juventus Percaya Diri Rekrut Randal Kolo Muani
Juventus mendapat sinyal positif dalam perburuan Randal Kolo Muani. Penyerang PSG itu dikabarkan tertarik ke Turin meski proses transfer diprediksi penuh rintangan.
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Dapat Angin Segar, Juventus Percaya Diri Rekrut Randal Kolo Muani
Italia
Pelatih Legendaris Italia Akui Inter Lebih Kuat daripada Milan
Fabio Capello tanpa ragu menyebut Inter Milan memiliki kualitas skuad yang lebih baik daripada AC Milan. Rossoneri dinilai masih punya banyak pekerjaan rumah di Serie A musim ini.
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Pelatih Legendaris Italia Akui Inter Lebih Kuat daripada Milan
Inggris
Kisah Sedih Raheem Sterling
Raheem Sterling mengalami masa sulit bersama Chelsea hingga akhirnya tersingkir dari rencana utama. Dipinjamkan ke Arsenal dan kini dikaitkan dengan Napoli, ke mana sang winger akan berlabuh?
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Kisah Sedih Raheem Sterling
Italia
Cuma Jadi Penonton, AC Milan Punya Alasan Khusus Mencermati Hasil Liga Champions dan Liga Europa
Meski absen dari kompetisi Eropa, AC Milan diam-diam mencermati hasil Liga Champions dan Liga Europa. Ada misi khusus Rossoneri untuk memanfaatkan bursa transfer tengah musim.
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Cuma Jadi Penonton, AC Milan Punya Alasan Khusus Mencermati Hasil Liga Champions dan Liga Europa
Inggris
Siapa Cepat Dia Dapat, Manchester United Bersedia Melepas Joshua Zirkzee
Manchester United dikabarkan berubah sikap dan siap melepas Joshua Zirkzee jelang penutupan bursa transfer tengah musim. Juventus jadi kandidat terdepan, skema pinjaman jadi solusi
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Siapa Cepat Dia Dapat, Manchester United Bersedia Melepas Joshua Zirkzee
Italia
Daftar Striker yang Masuk Radar AC Milan, Ada Ujung Tombak Juventus dan Barcelona
AC Milan mulai menyusun daftar striker incaran untuk musim depan. Nama besar dari Juventus hingga Barcelona masuk radar Rossoneri. Siapa yang bakal dikorbankan demi striker anyar?
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Daftar Striker yang Masuk Radar AC Milan, Ada Ujung Tombak Juventus dan Barcelona
Liga Champions
5 Kiper yang Bikin Gol di Liga Champions, Terbaru Anatoliy Trubin
Sepanjang sejarah, hanya lima penjaga gawang yang pernah mencetak gol di Liga Champions.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
5 Kiper yang Bikin Gol di Liga Champions, Terbaru Anatoliy Trubin
Bagikan