Komdis PSSI Sanksi Arema FC dan Persebaya Surabaya

Kedua tim dikenai sanksi berupa denda
Rizqi AriandiRizqi Ariandi - Rabu, 24 Agustus 2022
Komdis PSSI Sanksi Arema FC dan Persebaya Surabaya
Komdis PSSI. (PSSI)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Komite Disiplin (Komdis) PSSI merilis hasil sidang yang digelar pada Jumat (19/8). Beberapa tim Liga 1 2022/2023 mendapatkan sanksi berupa denda.

Dua di antaranya adalah Persebaya Surabaya dan Arema FC. Kedua tim didenda masing-masing sebesar Rp50 juta dan Rp100 juta.

Hukuman terhadap Persebaya dijatuhkan karena ada pelemparan botol minuman ke dalam lapangan dari Tribun VIP Stadion Gelora Bung Tomo saat pertandingan menghadapi Madura United (14/8).

Baca Juga:

PSSI Hukum 18 Perangkat Pertandingan Liga 1 2022/2023

Dirtek PSSI Sambut Bergabungnya Luis Milla ke Persib Bandung

Sementara itu, Arema FC didenda karena ulah suporter yang menyalakan flare. Aksi itu terjadi dalam laga melawan Bali United (13/8).

Komdis PSSI juga menghukum pemain asing RANS Nusantara, Victor Sallinas Ribeiro yang mendapatkan kartu merah ketika menghadapi PSM Makassar (15/8). Sallinas disanksi tambahan larangan pertandingan selama satu kali sejak putusan ini ditetapkan dan denda Rp10 juta.

Berikut hasil sidang Komdis PSSI, Jumat (19/8):

1. Tim PS Barito Putera
- Nama Kompetisi: BRI Liga 1 2022/2023
- Pertandingan: PSS Sleman vs PS. Barito Putera
- Tanggal Kejadian: 13 Agustus 2022
- Jenis Pelanggaran: dalam 1 Pertandingan mendapatkan 6 Kartu Kuning
- Hukuman: Denda Rp50.000.000,-
2. Sdr. Mochamad Syahid Nur Ichsan (Persik Kediri)
- Nama Kompetisi: BRI Liga 1 2022/2023
- Pertandingan: Persik Kediri vs Borneo FC Samarinda
- Tanggal Kejadian: 12 Agustus 2022
- Jenis Pelanggaran: menendang bola ke arah perangkat pertandingan
- Hukuman: Denda Rp25.000.000,-
3. Tim Arema FC
- Nama Kompetisi: BRI Liga 1 2022/2023
- Pertandingan: Bali United FC vs Arema FC
- Tanggal Kejadian: 13 Agustus 2022
- Jenis Pelanggaran: terjadi penyalaan 2 buah flare oleh suporter Arema FC di Tribun Barat
- Hukuman: Denda Rp100.000.000,-
4. Tim Persebaya Surabaya
- Nama Kompetisi: BRI Liga 1 2022/2023
- Pertandingan: Persebaya Surabaya vs Madura United FC
- Tanggal Kejadian: 14 Agustus 2022
- Jenis Pelanggaran: terjadi pelemparan botol minuman dari suporter Persebaya
Surabaya yang berada di Tribun VIP
- Hukuman: Denda Rp50.000.000,-
5. Tim Persita Tangerang
- Nama Kompetisi: BRI Liga 1 2022/2023
- Pertandingan: Persis Solo vs Persita Tangerang
- Tanggal Kejadian: 14 Agustus 2022
- Jenis Pelanggaran: dalam 1 Pertandingan mendapatkan 6 Kartu Kuning
- Hukuman: Denda Rp50.000.000,-
6. Sdr. Victor Sallinas Ribeiro (Rans Nusantara FC)
- Nama Kompetisi: BRI Liga 1 2022/2023
- Pertandingan: Rans Nusantara FC vs PSM Makassar
- Tanggal Kejadian: 15 Agustus 2022
- Jenis Pelanggaran: Menghalangi tim lawan mencetak gol dan mendapatkan Kartu Merah Langsung
- Hukuman: tambahan larangan bermain sebanyak 1 pertandingan sejak keputusan diterbitkan dan berlaku pada pertandingan terdekat. Denda sebesar Rp10.000.000,-

Persebaya surabaya Arema FC Komdis pssi Sanksi Komdis PSSI Liga 1 Breaking News
Ditulis Oleh

Rizqi Ariandi

Menjadi jurnalis sejak 2016. Pernah meliput Asian Games 2018, SEA Games 2023, dan Piala Dunia U-17 2023
Posts

7.193

Berita Terkait

Italia
AC Milan vs Como Digelar di Australia, Berikut Informasi untuk Milanisti Indonesia yang Ingin Nonton Langsung
Pertandingan AC Milan vs Como dikabarkan akan digelar di Australia. Benarkah kabar ini? Simak fakta dan peluang Milanisti Indonesia menonton langsung.
Johan Kristiandi - Selasa, 07 Oktober 2025
AC Milan vs Como Digelar di Australia, Berikut Informasi untuk Milanisti Indonesia yang Ingin Nonton Langsung
Timnas
Perbandingan Harga Skuad Kualifikasi Piala Dunia 2026: Timnas Indonesia Bukan Posisi Buncit
Timnas Indonesia bukan tim dengan nilai skuad terendah di Grup B kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia. Indonesia unggul atas Irak berdasarkan data Transfermarkt.
Johan Kristiandi - Selasa, 07 Oktober 2025
Perbandingan Harga Skuad Kualifikasi Piala Dunia 2026: Timnas Indonesia Bukan Posisi Buncit
Timnas
Head to Head Timnas Indonesia vs Arab Saudi: Garuda Tak Terkalahkah dalam Dua Laga Terakhir
Skuad Gardua akan menghadapi Arab Saudi, pada laag Grup B di King Abdullah Sports City Stadium, Jeddah, Kamis (9/10) pukul 00.15 dini hari WIB.
Tengku Sufiyanto - Selasa, 07 Oktober 2025
Head to Head Timnas Indonesia vs Arab Saudi: Garuda Tak Terkalahkah dalam Dua Laga Terakhir
Prediksi
Prediksi Timnas Indonesia vs Arab Saudi di Round 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Garuda Menuju Pentas Dunia
Skuad Garuda menantang tuan rumah Arab Saudi, pada laga Grup B Round 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia di King Abdullah Sports City Stadium, Jeddah, Kamis (9/10) pukul 00.15 dini hari WIB.
Tengku Sufiyanto - Selasa, 07 Oktober 2025
Prediksi Timnas Indonesia vs Arab Saudi di Round 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Garuda Menuju Pentas Dunia
Timnas
Maarten Paes Baru Pulih, Patrick Kluivert Kirim Sinyal Pilih Ernando Ari Turun Lawan Arab Saudi
Sementara itu, Emil Audero tidak dapat bergabung karena mengalami cedera.
Rizqi Ariandi - Selasa, 07 Oktober 2025
Maarten Paes Baru Pulih, Patrick Kluivert Kirim Sinyal Pilih Ernando Ari Turun Lawan Arab Saudi
Italia
Rafael Leao Belum Menyadari Seberapa Besar Kemampuannya
Alessandro Florenzi menilai Rafael Leao belum menyadari betapa besar kemampuannya di AC Milan meski punya potensi menjadi pemain terbaik tim.
Johan Kristiandi - Selasa, 07 Oktober 2025
Rafael Leao Belum Menyadari Seberapa Besar Kemampuannya
Timnas
Jelang Lawan Arab Saudi dan Irak, Patrick Kluivert Sebut Timnas Indonesia Tinggal Berjarak 180 Menit dari Piala Dunia 2026
Timnas Indonesia akan menjalani laga menentukan dan krusial dalam kampanye menuju Piala Dunia 2026.
Rizqi Ariandi - Selasa, 07 Oktober 2025
Jelang Lawan Arab Saudi dan Irak, Patrick Kluivert Sebut Timnas Indonesia Tinggal Berjarak 180 Menit dari Piala Dunia 2026
Timnas
AFC Tolak Permintaan PSSI, Wasit Kuwait Tetap Pimpin Laga Arab Saudi vs Timnas Indonesia
AFC menjamin setiap wasit yang ditunjuk adalah wasit terbaik di mana mereka juga dalam penilaian untuk memimpin pertandingan Piala Dunia 2026.
Rizqi Ariandi - Selasa, 07 Oktober 2025
AFC Tolak Permintaan PSSI, Wasit Kuwait Tetap Pimpin Laga Arab Saudi vs Timnas Indonesia
Inggris
Terungkap, Penyebab Gacornya Erling Haaland Musim Ini
Awal musim ini Erling Haaland sedang menjalani momen terbaik dalam karier sepak bolanya.
Yusuf Abdillah - Senin, 06 Oktober 2025
Terungkap, Penyebab Gacornya Erling Haaland Musim Ini
Timnas
Hotel Menginap Timnas Indonesia Paling Jauh daripada Arab Saudi dan Irak
Dikutip dari Arriyadiyah, Timnas Indonesia menginap di Hotel Park Hyatt yang memiliki jarak 40 kilometer dari Stadion Raja Abdullah.
Tengku Sufiyanto - Senin, 06 Oktober 2025
Hotel Menginap Timnas Indonesia Paling Jauh daripada Arab Saudi dan Irak
Bagikan