Pelatih Kiper Persib Tetap Sibuk meski Liga 1 Mandek
BolaSkor.com - Pelatih kiper Persib Bandung, Luizinho Passos, masih tetap sibuk meski Liga 1 di Indonesia mengalami penundaan. Bahkan terjadi sejak pertengahan Maret 2020 lalu.
Pelatih asal Brasil ini tak hanya memberikan pelatihan secara langsung kepada para kipernya, melainkan juga memberikan pelatihan berupa coaching clinic kepada para pelatih kiper asal Bandung.
Luizinho Passos mengaku coaching clinic ini sangat menguntungkan. Tentunya memiliki peran yang sangat penting terutama bagi para pelatih kiper.
Baca Juga:
Pelatih Kiper Persib Menanti Kebangkitan Deden Natshir
Persib Angkat Bicara soal Kegagalan Febri Hariyadi ke Sabah FC
"Kami berbagi informasi, pengalaman dan berbicara mengenai teknik, fisik, taktik hingga aspek mental," kata Luizinho Passos.
Pelatih yang pernah menangani Borneo FC ini berharap coaching clinic yang dilakukan membuahkan hasil yang maksimal. Sehingga Indonesia memiliki banyak stok penjaga gawang berkualitas.
"Kita semua tahu bahwa kami harus melatih penjaga gawang dengan karakter untuk bekerja di Persib," tegasnya.(Laporan Kontributor Gigi Gaga/Bandung)
Tengku Sufiyanto
17.643
Berita Terkait
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Sunderland vs Arsenal, Live Sebentar Lagi
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Juventus vs Torino, Live Sebentar Lagi
Hasil Premier League 2025/2026: Manchester United Tahan Imbang Tottenham Hotspur, Matthijs de Ligt Jadi Pahlawan
Tim Indonesia Pamerkan Pakaian Adat Borneo di Pembukaan Islamic Solidarity Games 2025, Tampilkan Simbol Kejayaan dan Kehormatan
Hasil Super League 2025/2026: Derby Mataram Persis Solo vs PSIM Yogyakarta Berakhir Imbang
Hadapi Liverpool di Laga Ke-1.000, Pep Guardiola: Lawan yang Sempurna
Link Streaming Parma vs AC Milan, Minggu 9 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: 5 Kartu Merah Warnai Remontada Persija Jakarta di Kandang Arema FC
Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Tottenham Hotspur vs Manchester United, Live Sebentar Lagi
Link Streaming Derby Mataram Persis Solo vs PSIM Yogyakarta di Super League 2025/2026 Sabtu 8 November 2025, Live Sebentar Lagi