Keluarkan 20 Juta Euro, AC Milan Boyong Koni De Winter dari Genoa
BolaSkor.com - AC Milan tidak sekedar merekrut pemain matang berpengalaman di bursa transfer musim panas 2025, melainkan juga untuk investasi jangka panjang.
Selain merekrut Pietro Terracciano (35 tahun), Pervis Estupinan (27 tahun), dan Luka Modric (39 tahun), Il Rossoneri telah mendatangkan Samuele Ricci (23 tahun) dan Ardon Jashari (23 tahun).
Menyusul kedatangan Ricci dan Jashari untuk proyek jangka panjang, Milan besutan Massimiliano Allegri juga mengamankan servis bek berusia 23 tahun, Koni De Winter.
Baca Juga:
Max Allegri Puji Rekrutan Baru AC Milan
AC Milan Mulai Negosiasi dengan Manchester United, Rasmus Hojlund Masih Ogah Pindah
AC Milan Lepas Malick Thiaw ke Newcastle United, Raup Untung Lebih dari 100 Persen
View this post on Instagram
Dapat bermain sebagai bek tengah, De Winter juga dapat bermain sebagai full-back (kanan dan kiri), bahkan juga dapat berperan sebagai gelandang bertahan.
20 Juta Euro untuk Koni De Winter
Arief Hadi
15.752
Berita Terkait
Presiden AC Milan Blak-blakan Bicara tentang Laga Melawan Como di Australia
Sah Akuisisi San Siro, AC Milan dan Inter Siap Bangun Markas Baru
5 Pemain Bintang yang Meninggalkan AC Milan dengan Status Bebas Transfer
Kabar Terkini soal Kontrak Baru Mike Maignan
Nyaris Gagal Menang, AC Milan Harus Lebih Percaya Diri
Klasemen Terkini Serie A 2025/2026: Duo Milan Tempel Ketat Napoli
Demi AC Milan, Rafael Leao Siap Dimainkan di Berbagai Posisi
Hasil Serie A: Mike Maignan Gagalkan Penalti Paulo Dybala, AC Milan Kalahkan AS Roma 1-0
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming AC Milan vs AS Roma, Live Sebentar Lagi
Hasil Serie A: Gol Bunuh Diri di Masa Injury Time Bawa Inter Milan Menekuk Hellas Verona