Serie A
AC Milan Lepas Malick Thiaw ke Newcastle United, Raup Untung Lebih dari 100 Persen
BolaSkor.com - AC Milan dikabarkan sepakat menjual Malick Thiaw ke Newcastle United pada bursa transfer musim panas 2025.
Tidak hanya sibuk mendatangkan pemain, Milan juga menjual beberapa penggawanya.
Baca Juga:
Hasil Pertandingan: Manchester United dan Arsenal Raih Trofi, AC Milan Tertahan
Tidak Takut Bersaing di Manchester United, Rasmus Hojlund Menolak Pindah ke AC Milan
Profil Ardon Jashari, Gelandang Muda Swiss yang Jadi Metronom Baru AC Milan
View this post on Instagram
Terbaru, Milan akan melego Malick Thiaw ke Newcastle United.
Fabrizio Romano melaporkan, Milan telah mencapai kesepakatan dengan The Magpies.
Milan Dapat Dana Segar
"Malick Thiaw ke Newcastle United. Ia menjadi bek tengah baru untuk Eddie Howe," tulis Fabrizio di X.
"Kesepakatan telah tercapai untuk paket transfer 40 juta euro termasuk bonus. Milan telah menerima proposal secara lisan."
"Kesepakatan sudah di tahap akhir seperti yang dilaporkan sebelumnya dan kini telah selesai. Thiaw hanya menginginkan Newcastle."
Sepak Terjang Malick Thiaw
Johan Kristiandi
17.732
Berita Terkait
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Pertandingan Liga Europa Pekan Ini, Jumat 7 November 2025
Menuver Real Madrid untuk Rekrut Dayot Upamecano Secara Gratis
Hasil Super League 2025/2026: Catatan Mentereng Persita di 8 Laga Terakhir Dihentikan PSBS Biak
AC Milan Cari Bek Baru, Lima Pemain Masuk dalam Radar
Hasil AFC Champions League Two 2025/2026: Gol Adam Alis Bawa Persib Comeback di Kandang Selangor
Soal Piala Dunia, Lionel Messi Berbeda Pandangan dengan Cristiano Ronaldo
Transfer Manchester United Tidak Lagi Serampangan
Link Streaming Selangor FC vs Persib Bandung di AFC Champions League Two 2025/2026 6 November 2025, Live Sebentar Lagi
Robert Lewandowski Berpeluang Membelot ke Atletico Madrid
Jadi Pemain Termuda yang Tembus 50 Laga Liga Champions, Jude Bellingham Berpeluang Pecahkan Rekor Paul Scholes