Kegagalan di Tur Thailand, Tanda Bahaya untuk Bulu Tangkis Indonesia?

Kegagalan di Thailand Open bisa menjadi lampu kuning untuk pebulu tangkis Indonesia.
Budi Prasetyo HarsonoBudi Prasetyo Harsono - Senin, 01 Februari 2021
Kegagalan di Tur Thailand, Tanda Bahaya untuk Bulu Tangkis Indonesia?
Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan. (PBSI)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Kepastian absennya pebulu tangkis asal China dan Jepang dari rangkaian tur Thailand membangkitkan optimisme dari kubu Indonesia. Maklum, kedua negara tersebut kerap merepotkan jagoan PBSI.

Absennya Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon pun awalnya dirasa bukan masalah besar. Toh jagoan Indonesia lain masih bisa berangkat ke Thailand.

Di kubu tunggal putra misalnya, Anthony Sinisuka Ginting turun. Sementara Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan masih tampil sebagai wakil ganda putra.

Pada nomor ganda putri ada Greysia Polii/Apriyani Rahayu. Ganda campuran malah punya dua andalan, Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti serta Hafiz Faizal/Gloria Emanuelle Widjaja.

Baca Juga:

Evaluasi Tur Thailand, Pebulu Tangkis Indonesia Loyo

Ahsan/Hendra Kalah di Final, Naga Api Memaklumi

Greysia Polii/Apriyani Rahayu

Tanpa China dan Jepang, praktis hanya Denmark, Korea Selatan, dan tuan rumah Thailand yang menjadi pesaing Indonesia. Itu pun tidak di semua sektor.

Tak heran PBSI mematok target tinggi sebelum Thailand Open pertama. Saat itu, Praveen/Melati dan Anthony misalnya, ditarget minimal bisa lolos ke final.

Hasilnya hanya satu wakil Indonesia yang menjadi juara di Thailand Open I, Greysia/Apriyani. Sementara hanya satu wakil lain, Praveen/Melati yang mampu ke final.

Akan tetapi hasil di Thailand Open I masih jauh lebih mendingan ketimbang seri kedua. Tidak ada satu pun wakil Indonesia pada final Thailand Open II.

Hasil serupa kembali terjadi di BWF World Tour Finals sepekan selanjutnya. Kali ini hanya Ahsan/Hendra yang mampu lolos dari fase grup dan melangkah ke final.

Bisa dibilang, satu-satunya hasil cukup baik dari rangkaian tur Thailand hadir dari Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin. Pasangan muda itu melangkah ke semifinal Thailand Open I.

Breaking News Thailand Open Thailand Open 2021 BWF World Tour Finals Pbsi Bulu Tangkis
Ditulis Oleh

Budi Prasetyo Harsono

Falling in love with the beauty of football because of Alessandro Del Piero and Paolo Maldini. Part time musician, full time journalist.
Posts

5.618

Berita Terkait

Inggris
Punya Peran Penting, Liverpool Ingin Ikat Dominik Szoboszlai dengan Kontrak Jangka Panjang
Dominik Szoboszlai telah membuktikan dirinya sangat berharga bagi Liverpool musim ini.
Yusuf Abdillah - Jumat, 07 November 2025
Punya Peran Penting, Liverpool Ingin Ikat Dominik Szoboszlai dengan Kontrak Jangka Panjang
Bulu Tangkis
Kemenpora Rampungkan Review 52 Cabor SEA Games 2025, Potensi Rebut 78 Emas
Adapun SEA Games 2025 akan digelar di Thailand pada 9-20 Desember 2025.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 07 November 2025
Kemenpora Rampungkan Review 52 Cabor SEA Games 2025, Potensi Rebut 78 Emas
Liga Indonesia
Kata Bojan Hodak Usai Persib Lakukan Epic Comeback Melawan Selangor
Persib menang dramatis 3-2 atas Selangor FC di Stadion MBPJ, Selangor, Malaysia, Kamis (6/11) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 07 November 2025
Kata Bojan Hodak Usai Persib Lakukan Epic Comeback Melawan Selangor
Timnas
Kemenpora Tak Membebani Timnas Indonesia U-22 Pertahankan Medali Emas di SEA Games 2025 Thailand
Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) berharap cabang olahraga (cabor) sepak bola bisa membawa pulang medali dari ajang SEA Games 2025.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 07 November 2025
Kemenpora Tak Membebani Timnas Indonesia U-22 Pertahankan Medali Emas di SEA Games 2025 Thailand
Inggris
Rentetan Kemenangan Beruntun Arsenal Diprediksi Akan Terhenti di Markas Sunderland
Arsenal mengukir catatan spektakuler dengan selalu menang dalam 10 laga beruntun di semua kompetisi.
Yusuf Abdillah - Jumat, 07 November 2025
Rentetan Kemenangan Beruntun Arsenal Diprediksi Akan Terhenti di Markas Sunderland
Italia
Santiago Gimenez Belum Cetak Gol, AC Milan Masukkan Dua Penyerang dalam Daftar Incaran
Pelatih AC Milan Massimiliano Allegri dikabarkan masih mengevaluasi opsi di posisi penyerang tengah.
Yusuf Abdillah - Jumat, 07 November 2025
Santiago Gimenez Belum Cetak Gol, AC Milan Masukkan Dua Penyerang dalam Daftar Incaran
Inggris
Manchester United Kembali Dikritik Cristiano Ronaldo, Ini Jawaban Ruben Amorim
Ruben Amorim menanggapi kritik yang dilontarkan oleh Cristiano Ronaldo.
Yusuf Abdillah - Jumat, 07 November 2025
Manchester United Kembali Dikritik Cristiano Ronaldo, Ini Jawaban Ruben Amorim
Liga Europa
Hasil Liga Europa: Calvin Verdonk dan Dean James Kompak Telan Kekalahan
Lille dan Go Ahead Eagles yang diperkuat Calvin Verdonk dan Dean James kalah di Liga Europa.
Yusuf Abdillah - Jumat, 07 November 2025
Hasil Liga Europa: Calvin Verdonk dan Dean James Kompak Telan Kekalahan
Liga Indonesia
BRI Goes to Campus Bagi Peluang Kerja di Super League hingga Kisah Inspiratif Kiper Persis Solo
Acara yang diikuti ratusan mahasiswa UMS ini memberikan pengenalan bahwa BRI Super League 2025/2026 sudah menjadi bagian dari industri olahraga.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 07 November 2025
BRI Goes to Campus Bagi Peluang Kerja di Super League hingga Kisah Inspiratif Kiper Persis Solo
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Pertandingan Liga Europa Pekan Ini, Jumat 7 November 2025
Jadwal siaran langsung Liga Europa pekan ini lengkap! Verdonk berpeluang starter, Roma dalam tekanan, hingga big match lainnya. Cek link nonton di sini!
Johan Kristiandi - Kamis, 06 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Pertandingan Liga Europa Pekan Ini, Jumat 7 November 2025
Bagikan