Karim Benzema Ragukan Masa Depannya di Madrid

Kontrak Benzema akan berakhir pada 2023 mendatang.
Taufik HidayatTaufik Hidayat - Kamis, 10 Februari 2022
Karim Benzema Ragukan Masa Depannya di Madrid
Karim Benzema (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Karim Benzema kini memang berstatus sebagai penyerang utama Real Madrid. Namun pemain berkebangsaan Prancis itu justru ragu dengan masa depannya di Santiago Bernabeu.

Benzema secara perlahan terbukti mampu menggantikan peran Cristiano Ronaldo sebagai mesin gol Madrid. Ia bahkan kini dianggap sebagai salah satu penyerang terbaik di Eropa dan dunia.

Ketajaman Benzema semakin terlihat jelas pada musim 2021-2022. Sejauh ini ia sudah membukan 24 gol dari 28 laga di semua kompetisi bersama Madrid.

Baca Juga:

Marco Asensio Sambut Kedatangan Mbappe di Madrid

Ramai Digosipkan Setuju ke Madrid, Mbappe Akhirnya Buka Suara

Antonio Rudiger Terlalu Bagus untuk Dilewatkan Real Madrid

Karim Benzema

Masalahnya, kontrak Benzema di Madrid akan berakhir pada 2023 mendatang. Sesuai kebijakan klub, ia hanya akan mendapat perpanjangan kontrak berdurasi satu tahun.

Di sisi lain, Madrid terus dikaitkan dengan Kylian Mbappe dan Erling Haaland. Los Blancos punya peluang mendatangkan keduanya pada musim panas mendatang.

Menurut Diario AS, kondisi tersebut membuat Benzema ragu bertahan lebih lama di Madrid. Kedatangan Haaland dan Mbappe memang akan mengancam tempatnya di skuat utama.

Di atas kertas, memiliki Mbappe dan Haaland akan membuat kekuatan Madrid semakin menakutkan untuk jangka panjang. Sementara performa Benzema akan segera menurun seiring usia yang sudah menginjak 34 tahun.

Apalagi Madrid dikenal tak ragu membuang bintangnya yang sudah meredup. Iker Casillas hingga Cristiano Ronaldo pernah merasakan hal tersebut.

Jika Madrid ngotot mengejar Mbappe dan Haaland musim panas nanti, Benzema berpeluang masuk daftar jual. Tentu banyak klub siap antre untuk memakai jasa mantan penyerang Olympique Lyon tersebut.

Karim Benzema Real Madrid Breaking News
Ditulis Oleh

Taufik Hidayat

Agen rahasia yang menyamar jadi kuli tinta.
Posts

6.514

Berita Terkait

Timnas
Resolusi 2026 Waketum PSSI Ratu Tisha, Akar Rumput Pondasi Penting untuk Sepak Bola Indonesia
Waketum PSSI Ratu Tisha bicara soal masa depan sepak bola Indonesia hingga target PSSI pada 2026.
Rizqi Ariandi - Kamis, 01 Januari 2026
Resolusi 2026 Waketum PSSI Ratu Tisha, Akar Rumput Pondasi Penting untuk Sepak Bola Indonesia
Liga Indonesia
Persib Bertemu Ratchaburi FC, Bekcham Putra Anggap Beruntung
Salah satunya dikarenakan Persib tidak perlu melakukan perjalanan jauh, pasalnya Ratchaburi FC bermarkas di Thailand.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 01 Januari 2026
Persib Bertemu Ratchaburi FC, Bekcham Putra Anggap Beruntung
Inggris
Ini Calon Pengganti Enzo Maresca di Chelsea?
Chelsea telah resmi memecat Enzo Maresca dari kursi pelatih The Blues, Kamis (1/1).
Tengku Sufiyanto - Kamis, 01 Januari 2026
Ini Calon Pengganti Enzo Maresca di Chelsea?
Inggris
Berpisah dengan Chelsea, Enzo Maresca Disebut Menuju Manchester United
Kisah Enzo Maresca di Chelsea dipastikan berakhir. Keduanya sepakat berpisah setelah beberapa hari terakhir ini Enzo Maresca merasa tidak didukung manajemen.
Rizqi Ariandi - Kamis, 01 Januari 2026
Berpisah dengan Chelsea, Enzo Maresca Disebut Menuju Manchester United
Inggris
Breaking News! Chelsea Pecat Enzo Maresca Tepat di Hari Pertama Tahun 2026
Rumor pemecatan Enzo Maresca sebenarnya sudah mulai tercium sejak bulan Desember 2025.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 01 Januari 2026
Breaking News! Chelsea Pecat Enzo Maresca Tepat di Hari Pertama Tahun 2026
Liga Indonesia
Main Lawan Persijap di Awal Tahun, Persija Tak Kenal Tanggal Merah
Para pemain Persija tidak mendapatkan libur awal tahun karena pada 3 Januari harus bertanding menghadapi Persijap Jepara di SUGBK, Jakarta.
Rizqi Ariandi - Kamis, 01 Januari 2026
Main Lawan Persijap di Awal Tahun, Persija Tak Kenal Tanggal Merah
Indonesia
Termasuk Thoriq Alkatiri, 15 Wasit Indonesia Masuk Daftar Wasit FIFA 2026
Dari 15 itu, empat di antaranya berstatus sebagai wasit utama atau wasit tengah. Terbanyak adalah asisten wasit berjumlah 8 orang.
Rizqi Ariandi - Kamis, 01 Januari 2026
Termasuk Thoriq Alkatiri, 15 Wasit Indonesia Masuk Daftar Wasit FIFA 2026
Jadwal
Link Streaming Sunderland vs Manchester City, Jumat 2 Januari 2026
Manchester City mengawali 2026 dengan ujian berat saat tandang ke markas Sunderland pada lanjutan Premier League 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Kamis, 01 Januari 2026
Link Streaming Sunderland vs Manchester City, Jumat 2 Januari 2026
Inggris
Pep Guardiola Tidak Yakin Tinggal Dua Tim yang Berpacu di Jalur Juara Premier League
Pep Guardiola mempertanyakan anggapan yang menyebut persaingan gelar Premier League musim ini hanya melibatkan Manchester City dan Arsenal.
Yusuf Abdillah - Kamis, 01 Januari 2026
Pep Guardiola Tidak Yakin Tinggal Dua Tim yang Berpacu di Jalur Juara Premier League
Liga Indonesia
Jordi Amat Bicara Laga Persib vs Persija di Tengah Ketatnya Persaingan Papan Atas
Persija Jakarta akan bertandang ke markas Persib Bandung pada pekan ke-17 Super League 2025/2026, Minggu (11/1).
Rizqi Ariandi - Kamis, 01 Januari 2026
Jordi Amat Bicara Laga Persib vs Persija di Tengah Ketatnya Persaingan Papan Atas
Bagikan