Antonio Rudiger Terlalu Bagus untuk Dilewatkan Real Madrid

Rudiger bisa didatangkan secara cuma-cuma pada musim panas nanti.
Taufik HidayatTaufik Hidayat - Sabtu, 05 Februari 2022
Antonio Rudiger Terlalu Bagus untuk Dilewatkan Real Madrid
Antonio Rudiger (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Real Madrid mempertimbangkan secara serius untuk mendaratkan Antonio Rudiger pada musim panas nanti. Bek Chelsea itu dianggap Los Blancos terlalu bagus untuk dilewatkan.

Peruntungan Rudiger berubah drastis usai Thomas Tuchel ditunjuk menjadi manajer Chelsea pada Januari 2021. Sejak saat itu, ia menjelma menjadi salah satu bek tengah terbaik di Eropa.

Padahal nasib Rudiger sempat terombang-ambing sebelumnya. Chelsea yang saat itu ditangani Frank Lampard bahkan mencoba meminjamkannya ke klub lain karena tidak terpakai.

Baca Juga:

Rudiger Terkena Lemparan Korek Api, Tuchel Tak Khawatir

Sadar Diri, Juventus Mundur dalam Perburuan Antonio Rudiger

Manchester United Pengin Bajak Rudiger dari Chelsea

Antonio Rudiger

Rudiger akan berstatus bebas transfer pada akhir musim nanti. Usaha Chelsea untuk memperpanjang kontraknya tak kunjung membuahkan hasil.

Kondisi ini membuat Rudiger diburu banyak klub. Madrid menjadi salah satu yang paling serius.

Menurut laporan Mundo Deportivo, Madrid tidak akan melewatkan kesempatan memboyong Rudiger secara gratis. Meskipun mereka sudah mempunyai duet bek tengah tangguh dalam diri David Alaba dan Eder Militao.

Kedatangan Rudiger memang tidak akan mempengaruhi kebijakan transfer Madrid secara signifikan. Raksasa Spanyol itu memang mencoba memboyong dua bomber muda yaitu Kylian Mbappe dan Erling Haaland.

Sama seperti Rudiger, Mbappe bisa didatangkan secara gratis. Sementara Madrid harus menyiapkan dana sekitar 75 juta euro untuk menebus klausul pelepasan Haaland dari Borussia Dortmund.

Musim panas lalu, Madrid mendatangkan Alaba dari Bayern Munchen dengan gratis. Keputusan itu terbukti jitu karena pemain berkebangsaan Austria itu tampil impresif.

Bukan tidak mungkin hal ini mendorong tim asuhan Carlo Ancelotti untuk ngotot mengejar Rudiger. Nama besar Madrid juga akan menjadi daya tarik tersendiri yang sulit ditolak pemain mana pun.

Antonio Rudiger Chelsea Real Madrid Isu Transfer Breaking News
Ditulis Oleh

Taufik Hidayat

Agen rahasia yang menyamar jadi kuli tinta.
Posts

6.514

Berita Terkait

Inggris
Alasan Antoine Semenyo Bisa Langsung Gacor di Manchester City
Antoine Semenyo kembali menunjukkan ketajamannya setelah mencetak satu gol saat Manchester City mengalahkan Newcastle United pada leg pertama semifinal Piala Liga Inggris
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Alasan Antoine Semenyo Bisa Langsung Gacor di Manchester City
Italia
Gagal Menang Beruntun, AC Milan Masih dalam Pacuan Scudetto
Massimo Ambrosini yakin AC Milan tidak bisa dikesampingkan dalam perebutan Scudetto, meski baru-baru ini kehilangan poin.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Gagal Menang Beruntun, AC Milan Masih dalam Pacuan Scudetto
Liga Indonesia
Dewa United Banten FC Datangkan Gelandang Malut United Vico Duarte
Dewa United Banten FC mendatangkan Vico Duarte dari Malut United dengan status pinjaman sampai akhir musim.
Rizqi Ariandi - Rabu, 14 Januari 2026
Dewa United Banten FC Datangkan Gelandang Malut United Vico Duarte
Sosok
Profil Michael Carrick: Fans Newcastle, Penjaga Identitas Manchester United
Michael Carrick kembali ke klub yang membesarkan namanya untuk menggantikan Ruben Amorim yang diberhentikan pekan lalu.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Profil Michael Carrick: Fans Newcastle, Penjaga Identitas Manchester United
Inggris
Steve Holland Jadi Asisten Michael Carrick, Buka Jalan untuk Gareth Southgate?
Untuk menjalankan tugasnya, Michael Carrick telah merekrut staf pendukungnya, termasuk mantan tangan kanan Gareth Southgate.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Steve Holland Jadi Asisten Michael Carrick, Buka Jalan untuk Gareth Southgate?
Inggris
Semifinal Piala Liga: Belajar dari Pengalaman Musim Lalu, Arsenal Siap Meladeni Chelsea
Mikel Arteta, pelatih Arsenal, mengharapkan hasil yang berbeda dari musim lalu jelang semifinal Piala Liga lawan Chelsea.
Arief Hadi - Rabu, 14 Januari 2026
Semifinal Piala Liga: Belajar dari Pengalaman Musim Lalu, Arsenal Siap Meladeni Chelsea
Spanyol
Misi Alvaro Arbeloa: Bangkitkan Mental Juara Real Madrid
Sebagai pelatih baru, Alvaro Arbeloa menyatakan misi untuk membangkitkan mental juara Real Madrid.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Misi Alvaro Arbeloa: Bangkitkan Mental Juara Real Madrid
Spanyol
Resmi Gabung Barcelona, Joao Cancelo Tak Sabar Main di Camp Nou
Bek kanan Joao Cancelo resmi kembali berseragam Barcelona sebagai pemain pinjaman hingga akhir musim ini.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Resmi Gabung Barcelona, Joao Cancelo Tak Sabar Main di Camp Nou
Prediksi
Prediksi dan Statistik Chelsea vs Arsenal: Ujian Berat di Laga Kandang Pertama Liam Rosenior
Chelsea akan menjamu Arsenal di Stamford Bridge pada leg pertama semifinal Piala Liga Inggris.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Chelsea vs Arsenal: Ujian Berat di Laga Kandang Pertama Liam Rosenior
Spanyol
Cerita di Balik Kepergian Xabi Alonso: Ada Kegagalan Manajemen Real Madrid
Kepergian Xabi Alonso dari Real Madrid ternyata tak sepenuhnya salah sang pelatih. Laporan media Spanyol menyebut ada kegagalan manajemen Los Blancos di balik keputusan ini.
Johan Kristiandi - Rabu, 14 Januari 2026
Cerita di Balik Kepergian Xabi Alonso: Ada Kegagalan Manajemen Real Madrid
Bagikan