Jadwal Siaran Langsung Liga Champions: Dortmund, Barcelona Vs Inter Disiarkan Televisi Nasional

Dua pertandingan Liga Champions, Slavia Praha vs Borussia Dortmund dan Barcelona vs Inter Milan, disiarkan langsung televisi nasional.
Arief HadiArief Hadi - Rabu, 02 Oktober 2019
Jadwal Siaran Langsung Liga Champions: Dortmund, Barcelona Vs Inter Disiarkan Televisi Nasional
Barcelona vs Inter Milan (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pertandingan kedua grup Liga Champions akan berlanjut Rabu (2/10) malam WIB hingga Kamis (3/10) dini hari WIB. Dua laga yang terlibat di dalamnya disiarkan oleh televisi nasional, SCTV, dan salah satunya merupakan laga besar.

Laga pertama berlangsung Rabu (2/10) pukul 23.55 WIB di Sinobo Stadium, markas Slavia Praha. Tim asal Republik Ceko itu akan menjamu Borussia Dortmund. Kedua tim sama-sama meraih satu poin setelah melalui laga pertama dengan hasil imbang.

Slavia berhasil menahan imbang Inter di Giuseppe Meazza dengan skor 1-1, sementara Dortmund imbang tanpa gol kontra Barcelona di Signal Iduna Park. Pertandingan ini disiarkan oleh SCTV, Vidio, dan saluran televisi asing, beIN Connect.

Masih dari grup neraka, grup F, Barcelona akan bertemu dengan lawan yang mereka hadapi musim lalu, juga di fase grup, yakni Inter Milan. Pertandingan akan dihelat di Camp Nou, markas Barcelona. Laga ini disiarkan oleh SCTV, Vidio, dan beIN Connect.

Baca Juga:

Hasil Laga Grup Liga Champions: Real Madrid Imbang, Tottenham Kebobolan 7 Gol

Lawan Barcelona dan Juventus, Antonio Conte Tuntut Kerja Keras dari Inter Milan

Jelang Hadapi Inter Milan, Juventus Buka Kembali Luka Calciopoli

Barcelona vs Inter Milan

Duel Barcelona kontra Inter akan mempertemukan dua tim dengan kondisi yang berbeda di liga. Nerazzurri berstatus pemuncak klasemen Serie A dengan raihan 18 poin, hasil sapu bersih enam laga dengan kemenangan.

Berbeda dengan Inter, Barcelona asuhan Ernesto Valverde tidak konsisten bermain di LaLiga. Blaugrana sudah kalah dua kali, imbang sekali, dan menang empat kali dari tujuh laga LaLiga hingga saat ini ada di peringkat empat dengan raihan 13 poin.

Berikut pertandingan kedua grup Liga Champions yang akan berlangsung Rabu (2/10) malam WIB hingga Kamis (3/10) dini hari WIB:

Rabu (2/10) pukul 23.55 WIB
Slavia Praha vs Borussia Dortmund
Genk vs Napoli

Kamis (3/10) pukul 02.00 dini hari WIB
Liverpool vs Red Bull Salzburg
Lille vs Chelsea
Zenit vs Benfica
Valencia vs Ajax Amsterdam
Barcelona vs Inter Milan
RB Leipzig vs Olympique Lyonnais

Breaking News Liga Champions Borussia Dortmund Barcelona Inter Milan Jadwal Jadwal TV
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

16.289

Berita Terkait

Liga Indonesia
Persija Krisis Pemain Utama, Mauricio Souza Percaya dengan Pengganti
Persija tidak bisa menurunkan tim terbaik menghadapi Madura United malam nanti. Pelatih Persija Mauricio Souza punya rencana mengantisipasi hal tersebut.
Rizqi Ariandi - Jumat, 23 Januari 2026
Persija Krisis Pemain Utama, Mauricio Souza Percaya dengan Pengganti
Liga Indonesia
Fajar Bisa Main Lawan Madura United, Alaeddine dan Paulo Ricardo Belum Pasti
Persija belum pasti bisa memainkan Alaeddine dan Paulo Ricardo saat menghadapi Madura United malam nanti. Hanya Fajar Fathurrahman yang siap bermain.
Rizqi Ariandi - Jumat, 23 Januari 2026
Fajar Bisa Main Lawan Madura United, Alaeddine dan Paulo Ricardo Belum Pasti
Spanyol
Ada Sensor di Lengannya, Arda Guler Sempat Dikira Mengidap Diabetes
Arda Guler jadi sorotan usai tampil lawan AS Monaco, sensor di lengannya bikin heboh, isu diabetes mencuat, Real Madrid beri penjelasan.
Johan Kristiandi - Jumat, 23 Januari 2026
Ada Sensor di Lengannya, Arda Guler Sempat Dikira Mengidap Diabetes
E-sports
Jadwal Lower Bracket M7 Hari Ini, Jumat (23/1): Alter Ego vs Team Spirit
Jadwal lengkap lower bracket M7 hari ini, Alter Ego vs Team Spirit, jam tayang, link streaming, peluang AE bertahan, wakil Indonesia di ujung tanduk.
Johan Kristiandi - Jumat, 23 Januari 2026
Jadwal Lower Bracket M7 Hari Ini, Jumat (23/1): Alter Ego vs Team Spirit
Italia
Deretan Statistik AS Roma vs AC Milan: Tim Jarang Kebobolan vs Tim Tidak Pernah Kalah
AS Roma menantang AC Milan di Olimpico, statistik babak kedua dan pertahanan terbaik jadi sorotan, duel krusial Serie A.
Johan Kristiandi - Jumat, 23 Januari 2026
Deretan Statistik AS Roma vs AC Milan: Tim Jarang Kebobolan vs Tim Tidak Pernah Kalah
Lainnya
Tarung Lima Set Lawan JPE, Bandung bjb Tandamata Siap Tantang Gresik Phonska
Bandung bjb Tandamata akan melakoni laga penentuan menghadapi Gresik Phonska pada Minggu (25/1).
Rizqi Ariandi - Jumat, 23 Januari 2026
Tarung Lima Set Lawan JPE, Bandung bjb Tandamata Siap Tantang Gresik Phonska
Spanyol
Real Madrid dan Carlo Ancelotti Tidak Akan Balikan
Carlo Ancelotti dikabarkan makin dekat perpanjang kontrak bersama Brasil, Real Madrid harus gigit jari, pencarian pelatih baru berlanjut.
Johan Kristiandi - Jumat, 23 Januari 2026
Real Madrid dan Carlo Ancelotti Tidak Akan Balikan
Italia
Uang Fantastis yang Dikeluarkan AC Milan untuk Merayu Mike Maignan Bertahan
AC Milan dikabarkan siap menggelontorkan gaji besar demi mempertahankan Mike Maignan, negosiasi kontrak baru berjalan, masa depan sang kiper jadi sorotan.
Johan Kristiandi - Jumat, 23 Januari 2026
Uang Fantastis yang Dikeluarkan AC Milan untuk Merayu Mike Maignan Bertahan
Italia
Bahas Bursa Transfer dengan Manajemen Inter Milan, Cristian Chivu Minta Dibelikan Bek Kanan
Inter Milan dikabarkan menggelar pertemuan khusus dengan Cristian Chivu, permintaan bek kanan mencuat, strategi transfer Nerazzurri jadi perhatian.
Johan Kristiandi - Jumat, 23 Januari 2026
Bahas Bursa Transfer dengan Manajemen Inter Milan, Cristian Chivu Minta Dibelikan Bek Kanan
Italia
Punya Banyak Utang, Pemilik AC Milan Datang ke Italia untuk Minta Keringanan
Pemilik AC Milan Gerry Cardinale bertemu Allegri dan petinggi klub, utang Elliott, stadion baru, arah masa depan Rossoneri jadi sorotan
Johan Kristiandi - Jumat, 23 Januari 2026
Punya Banyak Utang, Pemilik AC Milan Datang ke Italia untuk Minta Keringanan
Bagikan