Liga 1
Jadwal Siaran Langsung dan Live Streaming Borneo FC Samarinda Vs Persib Bandung, 11 April 2025
BolaSkor.com - Borneo FC Samarinda akan menghadapi Persib Bandung, pada laga lanjutan Liga 1 2024/2025 di Stadion Segiri, Samarinda, Kalimantan Timur, Jumat (11/4) malam WIB.
Laga ini sangat penting untuk Persib. Kemenangan makin memuluskan langkah Maung Bandung untuk back to back juara. Apalagi, Dewa United FC bermain imbang melawan Bali United 0-0 semalam.
Baca Juga:
Hasil Liga 1 2024/2025: Dewa United FC Curi Satu Poin dari Bali, PSM Bungkam Semen Padang
View this post on Instagram
Persib saat ini menduduki posisi puncak klasemen sementara Liga 1 dengan raihan 57 poin dari 27 laga. Unggul 7 angka dari Dewa United FC, yang berada di posisi kedua.
Sementara itu, Borneo FC masih berada di posisi ke-8 dengan 41 poin dari 27 laga. Pesut Etam tak mau tersungkur di kandangnya sendiri.
Jadwal Siaran Langsung dan Live Streaming Borneo FC Samarinda Vs Persib Bandung:
Borneo FC Samarinda Vs Persib Bandung di Stadion Segiri, Samarinda, Kalimantan Timur, Jumat (11/4) pukul 19.00 malam WIB Live SCTV dan VIidio.
Klik di Sini untuk Live Streaming
Tengku Sufiyanto
17.823
Berita Terkait
Gagal Kalahkan Sunderland, Pep Guardiola Soroti Penyelesaian Akhir Manchester City
Link Streaming Cagliari vs AC Milan, Sabtu 3 Januari 2026
Persija Berharap PSM dan Persik Bisa Adang Laju Persib serta Borneo FC
Ketua Badan Tim Nasional Sumardji Dapat Tugas Baru dari PSSI
Masuki Hari Kedua Januari 2026, Ketua BTN Ungkap Rencana Pengumuman John Herdman
Superkomputer Prediksi Pemenang Pertandingan Cagliari vs AC Milan
Jadikan Bintang Muda AZ Alkmaar sebagai Target Utama, Real Madrid Butuh Rp1,17 Triliun
AC Milan Terdepan dalam Perburuan Bek Muda Brasil
Day One Jadi Pengangguran, Enzo Maresca Sudah Diperebutkan Manchester United dan Manchester City
Profil Liam Rosenior: Mantan Tangan Kanan Wayne Rooney yang Kenyang Pengalaman Sepak Bola Inggris